Anda di halaman 1dari 2

ILMU GIZI

NAMA : NURHAYATI BAHARAK


Nis : P-13.2055
Kelas : 1c / Akper

Soal A :
1. Berikut ini jenis makanan umum standar rumah sakit, kecuali........
a. Makanan biasa
b. Makanan Lunak
c. Makanan Saring
d. Makanan Padat
2. Yang merupakan bagian dari makanan cair, kecuali.........
a. Makanan cair tembus pandang (jernih)
b. Makanan cair penuh
c. Makanan cair kental
d. Makanan cair lunak
3. Indikasi pemberian makanan lunak pada pasien, kecuali....
a. Sesudah operasi tertetu
b. Pasien dengan penyakit infeksi dengan suhu tubuh tidak terlalu tinggi
c. Pasien yang mengalami sakit diare
d. Pasien dengan kesulitan mengunyah dan menelan
4. Tujuan diet dari pemberian makanan saring adalah.....
a. Memberikan makanan dalam bentuk semipadat
b. Memberikan makanan dalam bentuk lunak
c. Memberikan makanan dalam bentuk cair
d. Memberikan makanan yang tidak membutuhkan proses mengunyah dan
mudah menelan
5. Makanan saring diberikan dalam jangka waktu....
a. 1-2 hari
b. 1-3 hari
c. 1 hari
d. 1-5 hari
6. Yang tidak termasuk dalam bahan makanan yang dianjurkan pada pemberian
makanan cair jernih adalah....
a. Teh
b. Sari buah
c. Bahan makanan hanya dari sumber KH
d. Minuman bersoda
7. Makanan cair jernih diberikan dalam jangka waktu.....
a. 1-2 hari
b. 1-3 hari
c. 1 hari
d. 1-5 hari
8. Porsi makanan cair kental yang diberikan kepada pasien adalah.....
a. Kecil dan Sering (tiap 2-3 jam)
b. Sedang dan Sering (tiap 1 jam)
c. Besar dan tidak menentu
d. Kecil dan 3 kali pemberian
9. Bahan makanan yang dianjurkan dalam makanan cair kental adalah.....
a. Kentang, susu, telur ayam, dan ilingbawang merah
b. Tahu giling dan sayuran dibuat jus
c. Gula
d. a, b, c benar semua
10. Diet energi tinggi protein tinggi diberikan kepada pasien, kecuali....
a. Kurang energi protein
b. Sesudah operasi
c. Luka bakar berat dan baru sembuh dari panas tinngi
d. Hamil dan post partum
Soal B :
1. Salah satu tujuan diet energi tinggi protein tinggi, adalah
- Untuk mencegah dan mengurangi kerusakan jaringan tubuh.
a. Benar b. Salah
2. Apakah diet rendah garam dapat menurunkan tekanan darah pasien hipertensi.
a. Benar b. Salah
3. Disfasgia adalah kesulitan menelan karena ada gangguan aliran makan pada
saluran cerna.
a. Benar b. Salah
4. Salah satu syarat diet pasca hematemesis-melena adalah merangsang saluran
cerna.
a. Benar b. Salah
5. Gangguan gastroentestinal sering dihubungkan dengan :emosi, maka terlalu
cepat/kurang di kunyah dan banyak merokok.
a. Benar b. Salah

Anda mungkin juga menyukai