Anda di halaman 1dari 12

Peran Dinas Sosial Dalam

Menangani Masalah Lansia

By : Kelompok 1

Kelompok 1
Alfiany Pratiwi
Annisa Fitri
Asrid Inneke
Binti Solikah
Erlinda Nur Rahmawati
Satrio Adhi
Shinta Diah
Ita Fariana
Yosep Yudi

PENGERTIAN LANSIA
Lansia adalah tahap akhir dari proses
penuaan seseorang dimana terjadi
perubahan sel pada tubuhnya dan
biasanya berusia 80 tahun keatas
(Ratna Suhartiana 2010).

MASALAH-MASALAH YANG DIHADAPI LANSIA


Berbagai permasalahan yang berkaitan dengan pencapaian
kesejahteraan lanjut usia, :(Setiabudhi, T. 1999 : 40-42)
Makin besar jumlah lansia yang berada dibawah garis
kemiskinan.
Makin melemahnya nilai kekerabatan sehingga anggota
keluarga yang berusia lanjut kurang diperhatikan , dihargai
dan dihormati.

Banyaknya lansia yang miskin, terlantar dan cacat.


Berubahnya nilai sosial masyarakat yang mengarah pada
tatanan masyarakat individualistik.

PENGERTIAN DINAS SOSIAL


Dinas social merupakan unsure pelaksana
Otonomi Daerah bidang social

PERAN DAN TUGAS DINAS SOSIAL


Meningkatkan kuantitas dan kualitas penanganan
Penyandang Masalah Kesejahteraan Sosial
(PMKS)
Meningkatkan peran masyarakat, Potensi Sumber
Kesejahteraan Sosial (PSKS), dan dunia usaha
dalam penyelenggaraan kesejahteraan social

Dengan adanya Undang-Undang Republik


Indonesia Nomor 13 tahun 1998 Tentang
Kesejahteraan lanjut usia, maka Pemerintah
melalui Dinas Sosial telah mendirikan
beberapa program untuk menangani masalah
lansia, diantaranya Puskesmas untuk lanjut
usia, Pelayanan Harian Lanjut Usia (PHLU),
Panti Sosial Lanjut Usia dll

Salah satunya adalah Puskesmas bagi para


lansia .
Program ini bertujuan untuk meningkatkan
derajat kesehatan dan mutu kehidupan agar
tercapai masa tua yang bahagia dan berguna
dalam kehidupan keluarga dan masyarakat
sesuai dengan eksistensinya.

Upaya kesehatan melalui Puskesmas meliputi


peningkatan, pencegahan, pengobatan dan
pemulihan.
Dalam program tsb Dinas sosial juga
merumuskan tatanan yang dilaksanakan
dalam bentuk Pos Pelayanan Terpadu
(Posyandu), dan dikelola oleh masyarakat
untuk masyarakat secara rutin setiap bulannya

Jenis pelayanan kesehatan yang diberikan


di posyandu lansia
1. Pemeriksaan kegiatan aktifitas sehari-hari
2. Pemeriksaan status gizi melalui penimbangan
berat badan
3. Pengukuran tekanan darah
4. Pemeriksaan adanya gula dalam air seni
5. Kegiatan olahraga , dll sebagainya

Anda mungkin juga menyukai