Anda di halaman 1dari 16

Unsur-unsur Pertanian

Proses Produksi
Petani
Usahatani (the Farm)
Usahatani sebagai Perusahaan

Petani

Sebagai Juru-tani: memelihara tanaman


dan hewan untuk mendapatkan hasil
yang menguntungkan
Sebagai Pengelola: menentukan pilihan
berbagai tanaman, hewan, alokasi
waktu dan sebagainya.
Sebagai Manusia: way of life sebagai
anggota kelompok masyarakat

Usahatani

Sebagian dari permukaan bumi dimana


seorang/ keluarga petani dan badan
usaha lain bercocok-tanam atau
memelihara ternak
Usahatani pada dasarnya adalah
sebidang tanah

Usahatani

Pertanian ladang (shifting cultivation):


usahatani primitif
Pertanian menetap (settle agriculture)
Bidang tanah yang terpencar
Hak atas tanah

UT sebagai Perusahaan

Tujuan petani bersifat ekonomis,


memproduksi hasil (baik yang dijual
maupun digunakan sendiri)
Ada yang berpendapat farming is not
a business, it is a way of life)
Input dan output
Biaya (costs) dan hasil (returns)

Syarat Pokok Bangtan

Pasaran untuk hasil pertanian


Teknologi yang selalu berubah
Tersedianya sarana/ peralatan produksi
secara lokal
Perangsang produksi bagi petani
Pengangkutan

Pasaran Hasil Pertanian

Permintaan pasar dalam/ luar negeri


Pengembangan sistem tata niaga
(pengangkutan, penyimpanan,
pengolahan, pembiayaan, pengelolaan,
dan sejenisnya)
Kepercayaan petani pada sistem tata
niaga

Perubahan Teknologi

Faktor pembatas/ kendala


Paket teknologi baru
Sumber teknologi baru
Kesesuaian lokasi usahatani
Penelitian, pendidikan dan pelatihan

Ketersediaan Saprotan

Produk dalam negeri atau impor


Memperbanyak benih unggul
Uji kesesuaian lokasi
Paket input pertanian

Perangsang Produksi

Harga yang menguntungkan


Bagi hasil yang wajar
Tersedianya barang dan jasa yang
ingin dibeli petani dan keluarganya

Pengangkutan Input-Output

Sifat produk yang diangkut (berat,


besar, perlakuan khusus, mudah rusak,
dan sejenisnya)
Jarak pengangkutan
Jenis alat angkut

Syarat Pelancar (Akselerator)

Pendidikan Pembangunan
Kredit Produksi
Kerjasama Kelompok Petani
Memperbaiki / Memperluas Lahan
Pertanian
Perencanaan Pembangunan Pertanian
Nasional

Pendidikan Pembangunan

Pendidikan dasar dan lanjutan


Pendidikan pembangunan untuk petani
Latihan semasa-kerja (penataran) bagi
petugas teknik pertanian (in-service)
Pendidikan rakyat perkotaan tentang
pembangunan pertanian

Kredit Produksi

Belajar menggunakan kredit produksi


Jenis kredit produksi
Pilihan sumber kredit produksi

Kerjasama Kelompok Petani

Membangun fasilitas masyarakat


(khususnya pertanian)

Kerjasama Kelompok Petani

Syarat-syarat pokok perlu mendapat


prioritas tertinggi
Faktor-faktor pelancar dapat membantu
apabila syarat-syarat pokok telah dapat
terpenuhi

Anda mungkin juga menyukai