Anda di halaman 1dari 2

Nama :

NIM:

Tugas Kewirausahaan
Apa yang saudara implementasikan untuk mendasari membuka peran saudara
dalam membuka usaha.
1. Dalam bentuk usaha mandiri?
Pertama adalah mempersiapkan segala sesuatu yang diperlukan diantaranya:
a. Melihat peluang usaha baru. Memungkinkan atau tidaknya

membuka

usaha yang baru.


b. Melakukan akuisisi. Akusisi digunakan untuk menjaga ketersediaan
pasokan bahan baku atau jaminan produk akan diserap oleh pasar.
c. Melakukan franchising. adalah hak-hak untuk menjual suatu produk atau
jasa maupun layanan
2. Usaha patungan?
Implementasi dilakukan dengan memperbaiki komunikasi dan jaringan,
mengglobalkan operasi, dan meminimalkan resiko. Usaha patungan dan
persekutuan seringkali ditempuh untuk menangkap peluang yang terlalu
kompleks, tidak ekonomis, atau riskan untuk dijalankan sendirian oleh satu
perusahaan.
Dalam pasar global yang terhubung satu sama lain berkat internet, usaha
patungan, dan persekutuan, aliansi terbukti sebagai cara yang lebih efektif
untuk mendorong pertumbuhan perusahaan daripada merger dan akuisisi.
Alasan utama mengapa perusahaan-perusanaah menggunakan kemitraan
sebagai sarana untuk mencapai strategi adalah globalisasi.

3. Usaha waralaba?
Faktor-faktor yang harus dipertimbangkan untuk diimplementasikan ketika
seseorang ingin membuka usaha baru ataupun memulai dengan konsep
waralaba.
a. Brand awareness, artinya sejauh mana konsumen mengenal produk
yang anda tawarkan.
b. Loyal customer, artinya kesetiaan konsumen untuk selalu kembali ke
tempat anda untuk membeli produk yang anda tawarkan
c. Experience, artinya pengalaman sejauh mana kesuksesan atau
kegalahan suatu usaha
d. Persiapan

pembukaan,

artinya

merupakan

beberapa

hal

yang

dibutuhkan dalam rangka proses persiapan alat-alat kerja dan tenaga


kerja dalam menjalankan bisnis
e. Learning period, artinya waktu seseorang untuk mempelajari situasi,
kondisi dan konsep bisnis.
f. Technical support, artinya dukungan atau bantuan yang diberikan
selama menjalankan usaha
g. Information, artinya dalam seseorang menjalankan usaha baru calon
pengusaha perlu melakukan riset terlebih dahulu untuk mengetahui
informasi bisnis yang diperlukan.
h. Bargaining power, artinya relasi antara penjual eceran dengan agen
penjual dimana penjual memegang kekuatan penawaran harga yang
lebih tinggi dibandingkan penjual eceran
i.

Promotion, artinya salah satu strategi dalam rangka memasarkan


produk kepada calon konsumen

j.

Cost of trial and error, artinya biaya yang harus dikeluarkan oleh
pengusaha

dalam

rangka

menjalankan

usaha

barunya

percobaan-percobaan kegiatan pemasaran yang gagal


k. Business risk, adalah resiko dalam rangka memulai usaha baru.

karena

Anda mungkin juga menyukai