Anda di halaman 1dari 4

A.

Alat dan Bahan


Alat:
Sentrifuge
Tabung sentrifugasi
Tabung reaksi
Pipet panjang
Pinset
Penjepit tabung reaksi
Gelas ukur
Lap flanel
Thermometer
Kain pel

Urinometer
Tabung urinalis
Kaca benda
Kaca penutup
Mikroskop
Korek api
Kaki tiga
Kasa
Spatula

Bahan:

Urine segar
Larutan bennedict
Larutan NaOH 5%
Larutan CuSO4 1%
Indikator universal

- Kristal sodium nitroprusside


- Asam asetat
- Reagen millon
- Korek api
- Kertas hisap

B. Cara Kerja
1. Analisis Fisik
a) Warna
Menyiapkan urin segar yang telah disediakan oleh praktikan
Mengamati warna urin yang sudah disiapkan oleh praktikan
Mencocokkan warna urin dengan literatur yang telah disediakan
b) Berat Jenis
Menyiapkan urin segar yang telah disediakan oleh praktikan
Pengukuran berat jenis menggunakan urinometer (hydrometer)
Urin dimasukkan ke dalam tabung urinalis
Urinometer dimasukkan ke dalam tabung urinalis yang berisis urin segar
Urinometer diputar secara perlahan, meyakinkkan bahwa urinometer
terapung secara bebas
Skala dicatat bila urinometer sudah tidak bergerak lagi
Urinometer ditera pada suhu tertentu (misalnya pada suhu 15C)
Suhu urin dicatat

Bila suhu urin lebih tinggi dari suhu teraan, menambahkan 0,001 untuk
tiap perbedaan sebesar 3C
c)

pH
Menyiapkan urin segar yang telah disediakan oleh praktikan
Mencelupkan indikator universal ke dalam urin segar
Mengamati pH urin melalui indikator universal

2. Analisis Kimia
a) Glukosa
Menyiapkan urin segar yang telah disediakan oleh praktikan
Mencampurkan 8 tetes urin dengan 5 ml larutan bennedict
Meletakkan tabung reaksi dalam air mendidih selama 5 menit
Setelah 5 menit, memindahkan pemanas
Mencatat hasilnya dan disesuaikan dengan literatur yang telah disediakan
Membandingkan warna yang dihasilkan dengan warna normal
b) Protein
1) Reagen Millon
Menyiapkan urin segar yang telah disediakan oleh praktikan
Meneteskan urin sebanyak 9 ml ke dalam tabung sentrifuge
Tabung sentrifuge berisi urin disentrifugasi selama 15 menit dengan
kecepatan 3000 rpm
Setelah 15 menit, meneteskan 3 ml supernatant urin ke dalam tabung
reaksi
Meneteskan 5 tetes reagen millon ke dalam tabung reaksi berisi
supernatant urin
Jika urin mengandung urin maka supernatant akan menjadi warna
lembayung
2) Benda Keton
Menyiapkan urin segar yang telah disediakan oleh praktikan

Melarutkan kristal sodium nitroprusside dalam 5 ml urin ke dalam


tabung reaksi
Menambahkan 5 tetes asam asetat pada campuran di atas
Meneteskan 1 tetes NaOH pada tepi dinding dalam tabung reaksi secara
hati-hati
Adanya cincin ungu kemerahan menunjukkan keberadaan benda keton
3) Pigmen Empedu
Menyiapkan urin segar yang telah disediakan oleh praktikan
Mengisi separuh tabung reaksi dengan urin
Mengocok tabung reaksi dengan baik dan benar
Adanya buih berwarna kuning menunjukkan keberadaan pigmen
empedu
3. Analisis Mikroskopis
Mengambil endapan urin dari tabung sentrifuge yang telah disentrifugasi
Endapan urin diambil menggunakan pinset
Meneteskan pada kaca benda dan ditutup menggunakan kaca penutup
Mengamati preparat dibawah mikroskop
Diamati apakah terdapat eritrosit, leukosit, sel epitel bakteri, serabut tanaman,
kristal
Mencocokkan dengan gambar yang telah disediakan

DATA
1. Analisis Fisik
Uji
Warna

Hasil
Kuning gading

Berat jenis

1014

pH

Suhu

31C

2. Analisis kimia
Uji

Hasil

Glukosa

Biru (-)

Protein

Kuning keruh (-)

Benda keton

Tidak terbentuk cincin ungu kemerahan


(-)

Pigmen empedu

Buih berwarna putih (-)

3. Analisis Mikroskopis
Analisis Mikroskopis

Hasil
Epitel Bakteri

Anda mungkin juga menyukai