Anda di halaman 1dari 3

1. Makanan yang kita makan dicerna sari-sarinya oleh .

2. Setelah dicerna, sari-sari makanan diserap oleh tubuh dan diubah menjadi .

3.
Alat-alat pencernaan manusia pada gambar di atas terdiri dari (7) .
4. Di dalam rongga mulut terdapat (3).
5. Di dalam rongga mulut makanan diproses secara .
6. Gigi yang berbentuk seperti pahat dan berguna untuk memotong atau menggigit makanan
adalah .
7. Gigi yang berbentuk runcing dan berguna untuk merobek atau mengoyak makanan adalah .
8. Gigi yang permukaannya lebar dan bergelombnag dan berguna untuk mengunyah makanan
adalah .
9. Gigi manusia mulai tumbuh pada usia .bulan.
10. Gigi yang pertama kali tumbuh disebut .
11. Gigi yang tumbuh setelah gigi susu disebut .
12. Gigi orang dewasa berjumlah buah.
13. Gigi terdiri dari 3 bagian yaitu .
14. Bagian paling luar mahkota gigi adalah .
15. Fungsi lidah adalah (3) .
16. Bagian lidah yang merasakan rasa manis adalah bagian .
17. Fungsi air ludah adalah .
18. Air ludah dihasilkan oleh
19. Enzim amilase yang dihasilkan oleh kelenjar ludah berrfungsi untuk .
20. Alat pencernaan yang menghubungkan rongga mulut dengan lambung adalah
21. Gerakan seperti meremas-remas makanan agar masuk ke lambung pada kerongkongan disebut
.
22. Di dalam lambung makanan diproses secara .
23. Hati menghasilkan getah empedu yang berguna untuk .
24. Pankreas menghasilkan getah pankreas diantaranya adalah enzim lipase yang berfungsi untuk
.
25. Penyerapan sari-sari makanan terjadi pada alat pencernaan yaitu .
26. Di dalam mulut terjadi pencernaan secara ...... dan ......
27. Gerakan meremas-remas makanan yang dilakukan oleh dinding kerongkongan disebut gerak ....
28. proses pencernaan makanan di dalam mulut dibantu oleh ....... dan ......
29. Proses pencernaan makanan adalah .........
30. Enzim yang dihasilkan oleh lambung antara lain ........, ........., dan .........
31. Enzim yang berfungsi untuk mengubah protein menjadi pepton adalah enzim ....
32. Enzim yang berfungsi untuk membunuh penyakit yang masuk ke lambung adalah enzim .....
33. Enzim yang berfungsi mengubah zat tepung menjadi zat gula adalah enzim ......
34. Di dalam usus dua belas jari pencernaan dibantu oleh ....... dan .......
35. Getah empedu dihasilkan oleh .......
36. Getah Empedu berguna untuk memecah ....... menjadi butiran-butiran halus
37. Getah Pankreas mengandung enzim......, ......., dan ......
38. enzim tripsin berguna untuk ........

39. Enzim lipase berguna untuk ............


40. Usus halus berfungsi untuk .................................
41. Fungsi dari jonjot pada usus halus adalah ........
42. Yang berfungsi untuk mengedarkan sari-sari makanan adalah ....
43. Usus besar berfungsi untuk ........
44. Pembusukan sisa makanan dibantu oleh bakteri .......

1.
2.
3.
4.
5.

alat pencernaan
energi
mulut, kerongkongan, lambung, usus duabelas jari, usus halus, usus besar, dan anus
gigi, lidah, dan air liur
mekanik dan kimiawi
6. gigi seri
7. gigi taring
8. gigi geraham
9. 6
10. gigi susu
11. gigi sulung
12. 32
13. mahkota gigi, leher gigi, akar gigi
14. email
15. mengaduk makanan/mencampur makanan dengan air liur, mendorong makanan saat ditelan,
dan merasakan rasa makanan
16. depan
17. membantu pencernaan makanan di rongga mulut
18. kelenjar ludah
19. mengubah zat tepung menjadi zat gula
20. .kerongkongan
21. gerakan peristaltic
22. kimiawi
23. membunuh kuman yang
24. mempermudah proses pencernaan lemak
25. mencerna lemak
26. usus halus

Anda mungkin juga menyukai