Anda di halaman 1dari 9

DINAS PENDIDIKAN KOTA BANDUNG

SMP NEGERI 15 BANDUNG


UJIAN AKHIR SEMESTER GENAP
TAHUN PELAJARAN 2010 / 2011
Mata Pelajaran
Kelas
Hari, tanggal
Waktu

: Bahasa Indonesia
: VII ( TUJUH )
: Senin, 6 Juni 2011
: 120 menit

1. Kenaikan BBM yang begitu tinggi mengagetkan masyarakat bawah. Sejumlah pengamat menilai kenaikan
itu sangat tidak rasional dan terburu-buru. Menurut mereka, alasan pemerintah soal kebijakan itu
merupakan pembohongan publik.
Gagasan utama paragraf tersebut adalah...
1.
Sorotan harga BBM sangat sering
2.
Penilaian harga BBM tidak rasional
3.
Kanikan harga BBM mengagetkan
4.
Pengumuman BBM disampaikan masyarakat
5. (1) Menorindag menjelaskan bahwa mekanisme pelarangan perdagangan dan distribusi ternak unggas dari
wilayah yang dilanda virus flu burung diatur melalui undang-undang. (2) Undang-undang mengatur
perlunya kerjasama dengan berbagai pihak terkait, seperti pemda setempat dan Departemen Pertanian R.I
(3) Undang-undang yang mengatur pelarangan perdagangan dan distribusi ternak unggas itu terdiri atas 33
pasal. (4) Sebelum disahkan, undang-undang itu perlu diteliti secara cermat dengan mempertimbangkan
nasib peternak.
Kalimat utama paragraf tersebut ditandai nomor ...
1.
(1)
B. (2)
C. (3)
D.(4)
Perhatikan tabel berikut dengan seksama kemudian kerjakan soal nomor 3 dan 4!
Tarif Baru Tol Kelolaan Jasa Marga
Ruas Tol
Tarif Lama
Tarif Baru
Tol Jagorawi
Rp. 4.000,00
Rp. 4.500,00
Tol dalam Kota Jakarta
Rp. 4.000,00
Rp. 4.500,00
Tol Kota Tangerang
Rp. 2.500,00
RP. 3.000,00
Tol Padaleunyi (Bandung-Jakarta) Rp. 4.000,00
Rp. 4.500,00
Tol Palimanan-Kanci(Cirebon)
Rp. 5.000,00
Rp. 6.000,00
Jalan Tol Arteri Semarang
Rp. 1.000,00
Rp. 1.500,00
Tol Surabaya-Gempol (Surabaya)
Rp. 2.500,00
Rp. 3.000,00
Tol Belawan-Medan-Tj. Murawa Rp. 3.000,00
Rp. 3.500,00
(Medan)
2. Rumusan pertanyaan yang jawabannya sesuai dengan isi tabel tersebut adalah ...
1.
Ruas tol mana yang tidak mengalami kenaikan tarif?
2.
Ruas tol mana yang paling tinggi kenaikan tarif?
3.
Ruas tol mana yang paling rendah kenaikan tarif?
4.
Ruas tol mana yang kenaikan tarifnya 100%?
5. Pernyataan yang tepat berdasarkan tabel tersebut adalah ...
1.
Tol Palimanan-Kanci (Cirebon) mengalami kenaikan tarif sebesra 20% dari tarif lama.
2.
Tol Kota Tangerang mengalami kenaikan tarif sebesar 75% dari tarif lama.
3.
Tol dalam Kota Jakarta tarifnya naik 10% dari tarif sebelumnya.
4.
Tol Palimanan-Kanci tarifnya naik sebanyak 50% dari tarif sebelumnya.
5. Denting piano, kota jemari menari
Nada merambat pelan di kesunyian malam
Saat datang rintik hujan
Bersama sebuah bayang-bayang yang pernah terlupakan
Baris pertama puisi tersebut menggunakan jenis citraan ...
1.
pendengaran
2.
penciuman
1

3.
penglihatan
4.
perabaan
5. O, bebaskan daku dari kesulitan
Biarkan rembulan menyapaku
Merambah gunung menyebrangi lautan
Dan angin yang menghiburku
Larik yang bermajas sama pada puisi tersebut adalah ...
1.
1 dan 2
2.
1 dan 3
3.
2 dan 3
4.
2 dan 4
5. ...
Tubuh biru
tatapan mata biru
lelaki terguling di jalan
Dengan tujuh lobang pelor
diketok gerbang langit
dan menyala mentari muda
melepas hasrat
Tema puisi tersebut adalah ...
1.
Kebencian
2.
Kepahlawanan
3.
Kekecewaan
4.
Kematian
Perhatikan Teks Wawancara berikut, Kemudian kerjakan soal no. 8 s.d 10!
1. Wartawan
: Azura, selamat yah, kam terpilih sebagai juara dalam lomba cipta menulis puisi tahun
ini di SMP Negeri 15!
2. Azura
: Terima kasih.
3. Wartawan
: Bagaimana perasaanmu ketika namamu diumumkan sebagai juara?
4. Azura
: Yang pasti saya senang dan bersyukur kepada Allah SWT berkat izin-Nya saya menjadi
juara.
5. Wartawan
: Apakah menjadi juara menulis puisi cita-citamu selama ini?
6. Azura
: Oh, tidak. Itu hanya kebetulan saja. Selama ini saya hanya menyalurkan hobi dan
bakat, sedangkan tugas uatam saya adalah belajar dengan sungguh-sugguh.
7. Wartawan
: Wah hebat sekali!
8. Berdasarkan wawancara tersebut narasumber sebagai ...
1.
Pengarang
B. Pelajar
C. Wartawan D. Aktris
2. Hal penting informasi wawancara tersebut adalah ...
1.
Tahun ini di SMP Negeri 15 yang menjadi juara dalam lomba cipta menulis puisi adalah Azura.
2.
Azura merasa senang menjadi juara dalam lomba menulis puisi.
3.
Azura senang menulis puisi sehingga menjadi juara dalam lomba cipta menulis puisi di SMP Negeri 15.
4.
Perasaan Azura sangat senang kepada Allah SWT karena hobinya tersalurkan bahkan ia menjadi juara.
5. Simpulan wawancara di atas adalah ...
1.
Azura menjadi juara dalam lomba cipta menulis puisi tahun ini di SMP Negeri 15
2.
Azura menjadi juara dalam lomba cipta menulis puisi
3.
Azura sangat senang karena cita-citanya tercapai menjadi juara lomba cipta menulis puisi
4. Azura bersyukur kepada Allah SWT karena hobinya tersalurkan bahkan Ia menjadi juara.
5. _
Memerangi Narkoba Tanggung Jawab Bersama
Sampai hari ini masih sering kita dengar ada remaja yang menggunakan narkoba. Hal ini memang sangat
memprihatinkan semua pihak. Oleh karena itu, aparat dan masyarakat bersama-sama mencoba memerangi
secara maksimal. Tanpa adanya kerja sama antara aparat dan masyarakat, pengguna narkoba akan sulit
diberantas.
Kesimpulan dari bacaan di atas adalah
1.
Adanya remaja yang menggunakan narkoba
2.
Memerangi narkoba tanggung jawab bersama
3.
Perlu kerja sama antara aparat dan masyarakat
4.
Sulit memberantas pengguna narkoba
5. 1. Suatu hari ketika keluargaku sedang menonton tayangan acara TV, terdengar deringan telepon cukup
lama, tetapi tidak ada yang mengangkat.aku yang sedang tertidur terusik oleh deringan tersebut. Aku
2

bangun dan buru-buru mengangkat sambil halo, tapi tidak ada jawaban. Ternyata suara telepon dari TV.
2. Mereka menyandang senapan. Wak Kotok tahu bahwa dalam remang-remang diri dari mata buyung
yang muda lebih tajam daripada matanya. Diapun tahu, meskipun tidak dilakukannya di depan umum,
bahwa buyung lebih pandai menembak daripadanya.
3. Orang tuanya sangat luas. Dia tidak boleh keluar rumah kecuali sekolah. Pulang dan perginyapun diantar
sopirnya dan harus tepat waktu.Pekerjaan dan kegiatan apapun harus dilakukan dalam rumah. Hidupnya
benar-benar bagai katak dalam tempurung
4. Dinginnya udara pagi masih menyelimuti bumi. Matahari pun tampak di ufuk timur. Di depan rumah
yang berlokasi di depan jalan kampung Gunung Raya Tangerang, telah berdiri tiga orang laki-laki. Sambil
memetik senar gitar yang dibawanya keluar suara yang memuakkan hati.
Cuplikan cerita di atas adalah yang bersumber dari pengalaman ditandai nomor....
1.
1
B. 2
C. 3
D. 4
2. Suatu ketika di kelasku diadakan latihan ulangan Fisika untuk menghadapi tes Sumatif. Ibu guru
memberikan kepada kami soal sebanyak 20 buah. Salah satu soal itu begini: Jika gabus dimasukkan ke
dalam kolam, maka gabus akan.... Kami semua mengira gabus itu jenis ikan, yaitu ikan gabus. Oleh karena
itu, kami mengisi soal tersebut dengan jawaban berenang.
Pengalaman mengesankan yang terdapat dalam cuplikan cerita di atas adalah.
A. ulangan fisika untuk mengahadapi tes sumatif
B. jumlah soal ulangan yang terlalu banyak
C. soal ulangan yang membingungkan
D. kata gabus yang dikira jenis ikan
3. Dalam rangka meningkatkan pengetahuan dan keterampilan para siswa tentang makanan tradisional, OSIS
akan mengadakan pelatihan pembuatan tahu Sumedang dan tauco Cianjur.
Kegiatan tersebut akan dilaksanakan pada,
Hari, tanggal
: Kamis, 19 Nopember 2009
Pukul
: 09.00 s.d 12.00
Tempat
: Ruang Keterampilan
Instruktur
: Tim Koperasi Induk Propinsi Jawa Barat
Pernyataan yang sesuai dengan cuplikan pengumuman di atas adalah
1.
Tahu Sumedang perlu dikonsumsi terutama oleh para pelajar
2.
Setiap sekolah harus mengadakan pelatihan bagi para siswanya
3.
OSIS akan mengadakan Pelatihan pembuatan makanan-makanan tradisional
4.
Tim koperasi induk bertugas memberikan pelatihan di sekolah-sekolah umum
5. Biaya pelatihan Rp. 50.000,00 sudah termasuk keperluan peralatan praktik, konsumsi, dan sertifikat. Kami
harapkan para siswa tidak menyia-nyiakan kesempatan langka ini. Atas partisipasi saudara-saudara kami
ucapkan terima kasih.
Kutipan pengumuman di atas mengemukakan.
A. tujuan pelatihan
C. proses pelaksanaan pelatihan
B. manfaat pelatihan
D. syarat-syarat mengikuti pelatihan
6. Siswa yang berminat segera mendaftarkan diri kepada panitia di runag OSIS pada jam-jam istirahat.
Pendaftaran ditutup tanggal 20 Agustus 2009.
Pertanyaan yang sesuai dengan kutipan pengumuman di atas adalah.
A. kapan pendaftaran itu ditutup?
C. siapa yang berminat mengikuti pelatihan?
B. untuk apa pelatihan itu dilaksanakan?
D. mengapa harus ada pelatihan di ruang OSIS?
7. Kerakyatan yang dimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam permusyawaratan perwakilan.
Penjedaan yang benar kalimat diatas adalah.
A. Kerakyatan yang/dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan /dalam permusyawaratan/ perwakilan //
B. Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat /kebijaksanaan dalam permusyawaratan / perwakilan//
C. Kerakyatan /yang dipimpin oleh hikmat/ kebijaksanaan dalam permusyawaratan/ perwakilan//
D. Kerakyatan yang dipimpin/ oleh hikmat kebijaksanaan/ dalam /permusyawaratan perwakilan//
8. Cara membaca teks Pembukaan Undang-Undang Dasar 1945 yang tepat adalah.
A. keras dan cepat
C. intonasi tepat dan jeda tepat
B. keras tetapi pelan-pelan
D. nada lembut dan temponya pelan
3

9. Penempatan tanda jeda berikut yang banar adalah.


A. Dan oleh sebab /itu maka penjajahan diatas dunia /harus dihapuskan/ karena tidak sesuai
/perikemanusiaan dan perikeadilan//
B. Dan oleh sebab itu /maka penjajahan diatas dunia harus dihapuskan/ karena tidak sesuai
perikemanusiaan dan perikeadilan//
C. Dan /oleh sebab itu /maka/ penjajahan diatas dunia /harus dihapuskan/ karena /tidak sesuai
/perikemanusiaan dan perikeadilan//
D. Dan oleh sebab itu /maka penjajahan diatas dunia harus dihapuskan karena tidak sesuai
perikemanusiaan dan perikeadilan//

dengan
dengan
dengan
dengan

10. (1) Senin, 3 Mei 2010


Aku berangkat sekolah dengan teman. Kurang lebih 200 m dari rumahku aku melihat orang yang terlentang
di jalan dengan penuh berlumuran darah. Aku terus mengayuh sepedaku, karena bulu kudukku berdiri
melihatnya
(2) Selasa, 4 Mei 2010
Tidak kubayangkan ternyata aku mendapat ucapan selamat dari teman-temanku dalam kelas. Semula aku
bingung apa maksud teman-temanku memberikan ucapan tersebut. Setelah salah satu temanku
memberikan kertas aku baru sadar. Aku mendapat nilai ulangan terbaik mata pelajaran Bahasa Inggris.
(3) Rabu, 5 Mei 2010
Sepulang sekolah aku diajak ayah untuk pergi ke rumah nenek. Di perjalanan aku senang karena sepanjang
jalan menuju rumah nenek pemandangannya indah. Lahan pertanian yang hijau subur membuat hatiku
tenang. Benar-benar Tuhan Maha Agung, bisikku dalam hati.
(4) Kamis, 6 Mei 2010
Aku bersama temanku pulang sekolah. Jarak sekolah ke rumahku kurang dari 5 km. Biasanya kutempuh
selama 20 menit dan aku sudah sampai di rumah. Entah apa kesalahanku pada hari itu, karena pada saat
pulang tiba-tiba ban sepedaku pecah dan tidak mungkin ditambal karena bannya hancur.. mau beli baru
uang tidak punya. Terpaksa aku tuntun sepeda itu sampai rumah.
Catatan buku harian di atas yang menggambarkan pengalaman menyedihkan terjadi pada hari.
A. Senin dan Selasa
C. Senin dan Kamis
B. Selasa dan Rabu
D. Rabu dan Kamis
11.

Berikut ini pernyataan yang benar tentang bagan di atas adalah.


A. nomor 1 adalah tanggal surat, nomor 4 adalah pembuka surat
B. nomor 2 adalah salam pembuka, nomor 6 adalah nama terang
C. nomor 3 adalah salam pembuka, nomor 4 adalah isi surat
D. nomor 1 adalah alamat surat, nomor 5 adalah penutup
12. Di sebuah padang rumput ada tiga ekor biri-biri bersaudara. Karena musim kemarau, padang rumput
mulai mengering. Ketiga biri-biri itu bingung dan mulai merasa khawatir. Badannya mulai menjadi kurus
karena kurang makan. Akhirnya, mereka berunding untuk pindah ke tempat lain. Si Sulung mengusulkan
agar mereka menyeberangi sungai yang ada titian diatasnya.
Cuplikan dongeng tersebut menceritakan
A. musim kamarau terjadi di daerah padang rumput
B. bencana kelaparan yang dialami biri-biri bersaudara
C. keakraban yang terjalin diantara anak-anak biri-biri
D. kebiasaan biri-biri memakan rumput yang kering

13. Buaya menjerit-jerit minta tolong karena badannya tertimpa dan terjepit sebatang pohon besar.
Kemudian datanglah seekor kerbau jantan yang merasa iba. Ia ingin menolong buaya. Buaya berjanji tidak
akan menyakiti kerbau. Diangkatnya batang pohon yang menimpa buaya dengan tanduk kerbau yang
besar. Buaya terlepas dari siksaan. Namun, buaya lupa janjinya. Bahkan ucapan terima kasih tidak
didapat kerbau, justru buaya itu menyerang kerbau karena lapar.
Dongeng diatas mengandung ajaran moral, yaitu
A. kita tidak boleh kasihan dengan orang lain
C. kita membalas budi baik orang lain
B. kita harus jujur kepada siapapun
D. kita tidak boleh sombong
14. Putih-putih bunga melati,
merah-merah bunga mawar,
wahai adik pujaan hati,
Ini abang datang melamar.
Pantun diatas merupakan pantun.
A. nasihat
B. jenaka

C. muda-mudi

D. sindiran

15. Makan permen rasa mangga


Duduk di teras sore hari

Isi pantun yang sesuai untuk melengkapi pantun di atas adalah.


A. Jika hidup banyak dosa
C. Kita bertemu belajar bersama
Segeralah untuk bertaubat
Tampil di kelas percaya diri
B. Bersakit-sakit dahulu
D. Jangan rusak kekayaan alam
Bersenang-senang kemudian
Anak cucu kan hidup bahagia
Baca kutipan cerita di bawah ini!
Ketika mengetahui Dewi Surati menyimpan ikat kepala kakaknya di bawah tempat tidurnya, marahlah
Raden Banterang. Ia pun mengajak istrinya ke tepi sungai. Raden Banterang berniat membunuh istrinya.
Pembelaan istrinya bahwa dirinya suci tak dihiraukan. Sesaat setelah dibunuh, Dewi surati berkata,
Apabila nanti darahku berabu wangi, hal ini menandakan bahwa aku tidak bersalah. Sebelum keris
raden Banterang terhunus, Dewi Surati terjun ke dalam air, ia pun tenggelam. Tak lama kemudian, air
sungai itu semerbak mewangi. Banyuwangi! teriak Raden Banterang menyesali dirinya karena ternyata
istrinya tak bersalah.
16. Tema kutipan cerita di atas adalah..
1.
Istri harus mau dihukum suaminya
2.
Sesal dahulu pendapatan sesal kemudian tak berguna
3.
Air Beriak Tanda Tak Dalam
4.
Berakit-rakit ke hulu, berenang ke tepian
5.
1.
2.
3.
4.

Amanat cerita di atas adalah, kecuali


kalau mengambil keputusan sebaiknya jangan tidak marah
sebelum mengambil keputusan sebaiknya dipertimbangkan masak-masak
keputusan harus diambil dengan pikiran jernih
daripada menyesali perbuatan, lebih baik berpikir panjang

5.

Konflik yang terjadi pada cuplikan cerita di atas adalah


A. rasa benci Raden Banterang pada istrinya karena membela kakak
B. kebencian Raden Banterang karena dibakar rasa cemburu pada istrinya
C. Raden Banterang mengajak istrinya ke tepi sungai
D. istri Raden Banterang tidak bisa dipercaya

6.

Indonesia merupakan Negara beriklim tropis (1). Segala macam tanaman mudah tumbuh. Varietas (2)
tumbuhan itu dapat tumbuh subur, sehingga bila dijadikan agrobisnis (3) sangatlah tepat. Dengan
demikian tentu akan menambah devisa (4) negara.
Penyusunan secara alfabetis yang paling tepat dari istilah-istilah di atas adalah
A. (3), (4), (2), dan (1)
C. (2), (4), (1), dan (3)
B. (3), (4), (1), dan (2)
D. (1), (3), (2), dan (4)
5

7.

Perolehan Medali dalam Asen Games 2006

Pernyataan yang jawabannya terdapat pada tabel tersebut adalah.


A. Mengapa Cina memperoleh medali terbanyak?
B. Bagaimana upaya Korea Selatan dalam memperoleh medali?
C. Siapa pelatih India pada Asean Games 2006?
D. Berapa selisih perolehan medali antara Indonesia dengan Qatar?
8.

9.

Aku dengan bapak berkata di telingaku, Engkau harus belajar terus, engkau punya tugas sebagai
intelektual. Tapi aku toh berangkat ke medan pertempuran. Aku selalu berangkat tanpa izin, sudah jadi
tradisi sejak umur 14. dan aku merangkak terus
Pemandanganku kabur, tapi aku merangkak terus. Di dalam kepalaku sebuah orkes memainkan
Indonesia Raya dan aku melihat Merah Putih di puncak bukit yang besar. Rangkakku terhenti, aku tak
kuat bergerak. Lengan kakiku terbakar dan kepala seperti ada mesin pabrik besi yang memalu
Pesan yang diperoleh dari kutipan cerpen tersebut adalah.
A. Hendaknya memiliki sifat patriotik dan mencintai tanah air
B. Seorang intelektual harus belajar terus, karena belajar adalah tugas utamanya
C. Walaupun pemandangannya sudah kabur, ia tetap bergerak terus
D. Sejak umur 14 tahun, hendaknya sudah harus ikut latihan perang
(1) Mata Sarkim lalu menyapu ke pemandangan di bawah. (2) Dilihatnya cahaya lampu dan jalan raya
yang masih ramai. (3) Mikrolet, metromini, bus kota, dan mobil-mobil pribadi lalu lalang, juga sepeda
motor. (4) Orang-orang menyebrangi jalan lalu berkerumun di halte. (5) Juru parkir liar di sekitar Monas
memberikan aba-aba dan meniup parkir tak beraturan, metropolitan memang tak pernah tidur.
Bukti bahwa latar waktu cerpen tersebut terjadi pada malam hari terdapat pada kalimat bernomor
A. (1) dan (2)
B. (2) dan (5)
C. (3) dan (4)
D. (4) dan (1)

10. Pewawancara
Lukman
Pewawancara
Lukman

: Apakah prestasi yang Anda capai sesuai dengan hobi Anda?


: Ya, sejak kecil memang suka
: Apakah orang tua Anda mendukung hobi Anda?
: Alhamdulillah, saya bersyukur mempunyai orang tua seperti mereka.
Mereka memahami hobi anak-anaknya. Asalkan tidak melupakan tugas utama yaitu
belajar.
Pewancara
: Apa saja bentuk dukungan yang diberikan oleh orang tua Anda?
Lukman
: Sebenarnya bentuk dukungannya banyak sekali, diantaranya:
- Orang tua selalu mengingatkan kalau ada jadwal latihan
- Selalu memperhatikan kepentingan saya sehubungandengan sepakbola, misalnya
membelikan sepatu dan perlengkapan yang lain
- Selalu mensupport kalau saya akan bertanding agar bermain optimal
Cuplikan wawancara di atas jika dinarasikan yang sesuai adalah
A. Dalam suatu wawancara, Lukman sebagai narasumber menceritakan bahwa pretasi yang diperolehnya
dalam bidang sepak bola mendapat dukungan dari orang tuanya. Prestasi yang diperoleh itu sesuai
dengan hobinya, karena sejak kecil memang suka sekali bermain sepakbola
B. Dalam suatu wawancara, Lukman sebagai narasumber menceritakan bahwa prestasi yang
diperolehnya dalam bidang sepakbola sesuai dengan hobinya, karena sejak kecil dia sudah suka sepak
bola. Orang tua Lukman juga sangat mendukung hobi Lukman. Mereka tidak lupa mengingatkan kalau
ada jadwal latihan, selalu memperhatikan kepentingannya sehubungan perlengkapan sepakbola, dan
selalu mensuport kalau Lukman bertanding supaya bermain optimal
C. Ketika wawancara Lukman bercerita bahwa prestasi yang diperoleh sangat didukung oleh orangtuanya.
Orang tuanya mempunyai peranan yang sangat besar dalam prestasinya itu. Karena orang tuanya
selalu mensupport saat dia bertanding, selalu memperhatikan kepentingannya.
D. Ketika wawancara Lukman bercerita bahwa dia sejak kecil suka bermain sepakbola. Oleh karena itu dia
bisa meraih prestasi di bidnag sepak bola. Dia sangat senang karena mendapat dukungan dari orang
6

tua. Bentuk dukungan yang diterima misalnya, selalu mengingatkan kalau akan berlatih dan selalu
mensupport saat akan bertanding sehingga dia bisa bermain optimal
11. Tono : Dalam rangka apa lomba desa ini diadakan?
Kades : Dalam rangka membuat piala Adipura?
Tono : Berapa desa yang mengikuti lomba?
Kades : Ada lima desa?
Tono : Bagaimana criteria penilaiannyya?
Kades : Kriterianya meliputi kebersihan, keindahan, dan kenyamanan.
Kesimpulan isi wawancara di atas adalah.
A. lomba disiplin kerja desa
C. lomba keindahan desa
B. lomba memperebutkan piala Adipura
D. lomba kenyamanan desa
12. Ani : Halo, selamat siang! Betulkah ini nomer 3785772
Ayah : Ya, betul! Siapa ini?
Ani : Ani! Apakah ayah ada?
Ayah : Oh Ani. Ini Ayah sendiri.
Ani : Yah, Ani naik ke kelas 8.
Ayah : .
Kalimat yang tepat untuk melengkapi percakapan lewat telepon di atas adalah.
A. Ah, masak kamu naik?
C. Syukurlah, Ayah bahagia.
b. Tentu, Ani kan anak Ayah
D. Mudah-mudahan saja Ani
13. Ucapan yang sebaiknya anda gunakan pertama kali ketika menerima telepon adalah
A. Halo, kemudian menanyakan siapa yang menelpon
B. Halo, menyebutkan nomor telepon anda, kemudian mengucapkan salam
C. Halo, kemudian menanyakan keperluan si penelpon
D. Halo, menanyakan nomor telepon si penelpon
14. Nita mau berkunjung ke rumah Nani, dia bermaksud mengajak Nani menengok temannya, Siti yang
sedang sakit. Namun, saat itu Nani sedang pergi ke rumah neneknya.
Pesan singkat yang sesuai dengan ilustrasi tersebut adalah.
A. Nan, sore kita menjenguk Siti ya. Kutunggu di rumahku.
B. Siti.sore kita menjenguk Nani ya. Kutunggu di rumah.
C. Nan, pulang sekolah nanti kita k rumah nenek, ya
D. Nit, nanti, pulang sekolah ke rumah Siti, ya karena neneknya sakit.
15. Rin, cpt plg, nenek sakit keras di RSSA Malang, Kal tdk slh, jadwal Garuda ada jam 10 pagi.
Isi maksud SMS di atas adalah.
1. Rini supaya cepat naik Garuda
2. Pemberitahuan agar Rini cepat pulang ke RSSA Malang naik Garuda
3. Supaya Rini segera meluncur ke RSSA Malang, menengok neneknya
4. Pemberitahuan agar Rini cepat pulang ke rumah dulu selanjutnya menengok nenek di RSSA Malang
16. Pergi ke pasar membeli buku
Duku dikupas benyak isinya
Kalau duduk bertopang.
Coba terka apa namanya
Kata yang tepat untuk melengkapi puisi agar bersajak sama dengan larik pertama adalah.
A. saku
B. dahan
C. tangan
D. dagu
17. Pak Soekanto lahir di desa Babakan, Tegal, Jawa Tengah. Semasa kecil ia seorang kutu buku. Karena begitu
rapinya membaca, Pak Soekanto pernah menjadi juara lomba membaca dalam bahasa Jepang seKawedanan Pekalongan. Ia mendapat hadiah baju pulutan, yakni baju yang terbuat dari serat untuk
kurung dari Gubernur Jenderal Jepang di Jakarta.
Kutipan di atas menceritakan
A. kebiasaan Pak Soekanto semasa kecil
B. besarnya hadiah yang diperoleh seorang penulis
C. kehidupan seorang anak desa pada masa kecilnya
D. besarnya perhatian pemerintah pada anak desa yang gemar membaca
7

18.

Kartini adalah seorang tokoh Nasional. Namanya sudah tidak asing lagi bagi orang Indonesia. Dia
dikatakan sebagai pelopor kemajuan wanita Indonesia. Pada saat wanita Indonesia masih terbelenggu
oleh adat yang lama, yang memingit mereka di rumah, Kartini muncul dengan pikiran baru.
Kehebatan Kartini menurut wacana di atas adalah.
A. memimpin perang
C. membangun sekolah
B. sangat terkenal
D. memperjuangkan nasib kaum wanita

19.

Pada saat daun melambai


Aku tertegun pada ranum buahnya
Ah, mungkin lezat bila kusantap
Di siang yang terik menguntai dahaga
Citra pengecap pada puisi di atas terdapat pada lirik
1
B. 2

1.

C. 3

D. 4

2.

Makna kata menguntai dahaga pada latik keempat puisi tersebut adalah
A. keadaan yang sangat kehausan
C. Kepanasan dan kehausan
B. sedang kelaparan
D. Tergoda oleh buah-buahan yang masak

3.

MEMO
Untuk : Sekretaris
Dari : Direktur Pemasaran
Kirimkan buku Mengenal Suku Anak Bangsa karya Raja Diana terbitan Bahtera tahun 2004 ke Yayasan
Setia.
Yang tidak sesuai dengan isi memo di atas adalah.
A. Direktur menyuruh sekretaris mengirimkan buku
B. Buku terbitan Bahtera harus dikirim Sekretris
C. Direktur menyuruh sekretaris mengirim buku ke Raja Diana
D. Direktur menyuruh sekretaris mengirim buku karya Raja Diana

4.

Pembina OSIS sekolahmu menulis memo kepada ketua OSIS. Memo tersebut berisi pesan agar ketua OSIS
mengadakan rapat koordinasi persiapan pelaksanaan kegiatan Kemah Bakti Siswa.
Berdasarkan ilustrasi tersebut, isi memo yang tepat adalah.
A. Harap, siapkan pelaksanaan Kemah Bakti Siswa!
B. Tolong, adakan rapat koordinasi para pengurus OSIS!
C. Harap adakan rapat koordinasi persiapan Kemah Bakti Siswa!
D. Siapkan pelaksanaan Kemah Bakti Siswa sebaik-baiknya!
(1) Dokter sedang memeriksa pasien
(2) Sejak dua tahun yang lalu dokter Iwan bertugas di Rumah Sakit ini.
(3) Siapakah Dokter yang memeriksa ibu saya?
(4) Apakah penyakit ibu saya, Dokter!
Kalimat yang memakai sapaan adalah nomor.
A. 1
B. 2
C. 3

6.

7.

D. 4

Kata yang bermakna konotasi terdapat pada kalimat


A. Ratna adalah orang yang berdarah biru
C. Awas digigit kumbang berbisa itu
B. Bunga melati di kebun itu indah sekali
D. Kucing itu mati ditabrak kereta api
GRAFIK RATA-RATA KASUS DBD KABUPATEN LAMPUNG SELATAN

Jumlah Kasus

5.

Jumlah
Jumlah
Kasus, Feb,
Jumlah
Kasus, Des,
43Kasus, Mar,
41
Jumlah
Jumlah
36
Kasus, Jan,
Kasus, Nop,
29
Jumlah
24
Jumlah
Jumlah
Jumlah
JumlahJumlah
Kasus,
Apr,
Jumlah
Kasus,Kasus,
Mei,Kasus,
Juni,Kasus,
Kasus,Okt,
Sep,
Juli,
11 10 10 Kasus,10Ags,
9
8
4

Berdasarkan grafik diatas, dapat disimpulkan bahwa.


1. Penderita terbanyak pada bulan Desember
2. Penderita demam berdarah semakin meningkat tiap bulannya
3. Pada bulan September terjadi peningkatan jumlah penderita bila dibandingkan bulan sebelumnya
4. Rata-rata jumlah penderita per bulan sebanyak 40 orang
5.

Pertanyaan yang sesuai dengan grafik di atas yaitu


1. Jumlah penderita demam berdarah terendah pada bulan April
2. Jumlah penderita pada bulan Mei sama banyaknya dengan bulan Oktober
3. Dari bulan April sampai Juli jumlah penderita demam berdarah terus meningkat
4. Jumlah penderita tertinggi terjadi pada bulan September
50. Dengan siapa ini saya bicara?
Kalimat tersebut tidak efektif, seharusnya ....
1.
Yang bicara ini siapa, ya?
2.
Berbicaranya dengan siapa ini?
3.
Saya berbicara dengan siapa?
4.
Ini saya berbicara dengan siapa?

Anda mungkin juga menyukai