Anda di halaman 1dari 6

BIMBINGAN BELAJAR SMES

Taman Surya V DD2 no.7




543 66 413, 988 700 75

www.bimbelSMES.com

PERSAMAAN GERAK
1.

Sebuah benda bergerak sepanjang sumbu x dengan posisi :


_

x = t 3 2t 2 4t 16
a. Carilah kedudukan benda pada saat t = 3 detik.
b. Hitunglah perpindahan/pergeseran selama 3 detik pertama.
c. Hitunglah kecepatan rata-rata selama 2 detik pertama.
d. Hitunglah kecepatan rata-rata selama 2 detik kedua.
e. Hitunglah kecepatan pada saat t = 2 detik.
f. Hitunglah percepatan rata-rata selama 2 detik ketiga.
g. Hitunglah percepatan pada saat t = 3 detik.
h. Hitunglah kecepatan dan percepatan pada saat benda di x = 0
i. carilah kedudukan benda pada saat kecepatannya NOL.
j. Carilah kedudukan benda pada saat kecepatannya maksimum
k.Hitunglah selang waktu benda bergerak ke kiri.
l. Hitunglah selang waktu benda bergerak ke kanan.
Hitunglah

m.

waktu

yang

dibutuhkan

benda

untuk

kembali

ke

tempat semula setelah bergerak.


n. Carilah kedudukan benda saat benda tepat berbalik arah.
o. Carilah kledudukan benda pada saat percepatannya 10 m/s 2
p. Carilah kedudukan benda pada saat kecepatannya 11 m/s
q. Hitunglah panjang lintasan yang ditempuh selama 3 detik pertama.
2. Suatu benda bergerak dengan vektor percepatan sebagai berikut :
Y
5

Pada saat t = 0 v x = 2 , v y = 0 dan r x = 2 , r y = 4


a.

Hitunglah kelajuan rata-rata 2 detik pertama.

b.

Hitunglah kelajuan pada saat t = 2 detik.

c.

Hitunglah pergeseran pada saat 2 detik pertama.

d.

Hitunglah kecepatan rata-rata 2 detik kedua.

e.

Hitunglah kecepatan pada saat t = 4 detik.


1

BIMBINGAN BELAJAR SMES


Taman Surya V DD2 no.7


543 66 413, 988 700 75

www.bimbelSMES.com

f. Carilah posisi titik pada detik kedua.

3.

BIMBINGAN BELAJAR SMES


Taman Surya V DD2 no.7


543 66 413, 988 700 75

www.bimbelSMES.com

Suatu benda bergerak sepanjang sumbu-x dengan grafik fungsi percepatan


terhadap waktu sebagai berikut :
a(m/s 2 )
6

t (s)

Pada saat t = 0, v = 0 dan x = 0


a. Carilah kedudukan benda pada saat t = 3 detik.
b. Hitunglah perpindahan selama 3 detik pertama.
c. Hitunglah kecepatan rata-rata selama 2 detik kedua.
d. Hitunglah kecepatan pada saat t = 2 detik.
e. Hitunglah kecepatan pada saat benda kembali ke titik asal setelah
bergerak.
f. Carilah kedudukan benda pada saat jkecepatannya maksimum.
g. Hitunglah selang waktu benda bergerak ke kiri.
h. Hitunglah selang waktu benda bergerak ke kanan.
i. Carilah kedudukan benda pada saat benda tepat berbalik arah.
j. Hitunglah panjang lintasan yang ditempuh selama 3 detik pertama.
4. Suatu benda bergerak sepanjang sumbu x dengan percepatan sebesar :
A = 2x + 4 pada saat x = 0 v = 4 m/s. Hitunglah kecepatannya pada x
= 4 meter.

a(m/s 2 )

5.
6

4
0

t(s)
3

BIMBINGAN BELAJAR SMES


Taman Surya V DD2 no.7


543 66 413, 988 700 75

www.bimbelSMES.com

6. Suatu benda bergerak sepanjang sumbu x dengan grafik percepatan


terhadap waktu seperti grafik di atas. Pada saat t = 0 , v = 2 m/s

dan

x = 10 m.
a. Hitunglah keceptan rata-rata pada selang waktu t = 3 s dan t = 6s
b. Hitunglah jarak yang ditempuh t = 0 hingga detik ke lima.
7. Sebuah partikel bergerak searah dengan sumbu x , percepatannya a = 5t + 4 (a
dalam m/s2 dan t dalam detik). Mula-mula partikel tersebut terletak pada x = 10
meter dengan kecepatan 6 m/detik. Tentukanlah :
a. Posisi partikel pada t = 4 detik.
b. Kecepatan partikel pada t = 5 detik.
c. Posisi partikel pada saat kecepatannya 12 m/detik.
d. Kecepatan partikel pada saat percepatannya 20 m/s2.
8. Suatu benda bergerak sepanjang sumbu-x mengikuti persamaan x = 2t3 + 5t2 - 5
dengan x dalam meter dan t dalam detik.
a. Tentukan persaman kecepatan dan persamaan percepatan.
b. Tentukan posisi, kecepatan dan percepatan pada t = 2 s.
c. Tentukan kecepatan rata-rata serta percepatan rata-rata antara t = 2 s dan t =
3 s.
9. Benda dengan kecepatan awal nol dipercepat dengan ax = 3 m/s2 dan ay = -4 m/s2
selama periode 2 detik. Carilah besar dan arah v pada akhir dari waktu itu.
10.

Gerakan sebuah partikel merupakan fungsi posisi yang dinyatakan dengan

persamaan

a = 4x + 3 (a dalam m/det2 dan x dalam meter) pada saat x = 0

kecepatannya 2 m/detik. Tentukan kecepatan partikel tersebut pada saat x = 6 m

1
11. Suatu benda bergerak sepanjang sumbu x dengan : r = t 4 t 3 6t 2 + 10t + 6
2
Dimana posisi benda tersebut pada saat kecepatnnya maksimum.
12.

Suatu benda mempunyai vector posisi :

rx =t 3 4

dan

= (t + 1) 2

Tentukan persamaan kecepatan pada saat perlajuannya 2 2 satuan.

BIMBINGAN BELAJAR SMES


Taman Surya V DD2 no.7


543 66 413, 988 700 75

www.bimbelSMES.com

13.

a (m/s 2 )
6

t (s)
1. 3

12

Benda bergerak sepanjang sumbu x menurut grafik percepatan seperti di atas.


Pada saat t = 0, v = 0 dan r = 0. carilah posisi benda pada saat detik ke-9
14.

a(m/s 2 )
4

t (s)

Benda A dan B bergerak sepanjang sumbu x, menurut grafik percepatan di atas,


keduanya berangkat bersamaan dan dari tempat yang sama menuju arah yang
sama, pada saat t = 0, v = 0 dan r = 0, kapan dan dimana A dan B bertemu
kembali.
15. Tuti bergerak dengan kecepatan v = 0,01 (t2 50t + 625). Tentukan rumus
untuk posisi Tuti jika posisi awal nol dan hitung kecepatan rata-rata antara t = 0
dan t = 60 s!
(s(t) = 0,01(1/3
3
2
t 25t + 625t) ; 3,25 m/s)
16. Sebuah materi punya vektor percepatan a = (6t 4)i + 6j. Tentukan jarak
materi seteleh 6 s. Anggap posisi awal nol dan materi diam.!
(180 m)
17. Benda dilempar ke udara dengan vektor kecepatan v = 50 i + (100-10t) j. Pada
saat t = 0, batu di (0,0). Tentukan:
a. vektor posisi batu sebagai fungsi t.
b. ketinggian maksimum batu
(50t i + (100t 5t2) j ; 500 m)

BIMBINGAN BELAJAR SMES


Taman Surya V DD2 no.7


543 66 413, 988 700 75

www.bimbelSMES.com

18. Seekor tupai bergerak berkoordinat (3,5 ; 2,2)m pada t = 0, dan koordinat (4,5 ; 8,2) m pada t = 4s. Tentukan kecepatan rata- rata dari t = 0 sampai t = 4 s!
(2,5 m/s)
19. Vektor posisi peluru r = 30t i + (303 t 5t2) j. Jarak terjauh yg dicapai
peluru..
(1803 m)

PILIHAN GANDA
1. Sebuah benda bergerak dgn persamaan v = 4t + 10. Jika pada t = 0 benda berada
pada x = 25m, posisi benda pada t = 5 s adalah..
a. 10m
b. 30m
c. 55m
d. 100m
e. 125m
2.Partikel bermuatan listrik mula mula bergerak lurus dgn kecepatan 100 m/s.
Karena pengaruh gaya listrik, partikel mengalami percepatan a = 2 10t. kecepatan
partikel setelah gaya bekerja 4 s adalah
a. 24 m/s
b. 28
c. 32
d. 36
e. 40
3. Gerak benda dgn persamaan r = (2+4t+4t2)i + (1+3t+3t2)j. Pernyataan berikut yg
benar adalah..
(1)Benda punya koordinat awal(4,3)m
(2)Setelah 1 s, perpindahannya 10m
(3)benda punya percepatan 5 m/s2
(4)Geraknya lurus berubah beraturan
a. 1,2,3
b. 1,3
c. 1,4
d. 2,3,4
e. 2,4
----o0o---o0o---o0o---o0o----

Anda mungkin juga menyukai