Anda di halaman 1dari 2

Kaidah-kaidah AMR

Asal dalam perintah menunjukan arti wajib



Asal dalam perintah menunjukan arti wajib` kecuali ada dalil yang memalingkanya.


Asal dalam perintah tidak menghendaki pengulangan


Hokum itu berkisar pada : ada atau tidak adanya illat


Asal dari perintah tidak menunjukan segera.


Perintah kepada sesuatu menjadi perintah pada perantaranya. Dan perantara itu hukumnya sama
dengan yang dimakasud


Tidak akan sempurna suatu kewajiban kecuali dengan sesuatu yang lain, maka sesuatu yang lain itu
pun hukumnya menjadi wajib.


Perintah terhadap sesuatu merupakan larangan dari sebaliknya.

Perintah yang jatuh setelah adanya larangan hukumnya adalah boleh.

Kaidah NAHI ( larangan )



Laranga adalah tuntutan untuk meninggalkan perbuatan dari orang yang lebih tinggi derajatnya
kepada yang rendah.

Bentuk Bentuk nahi


1. Fiil nahi 17 : 32
2. Fiil mudori 56 : 79
3. lafal-lafal larangan -

Anda mungkin juga menyukai