Anda di halaman 1dari 2

INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER

POLITEKNIK ELEKTRONIKA NEGERI SURABAYA


JURUSAN TEKNIK INFORMATIKA
2010

Ilmu graphology (analisa tulisan tangan) berbasis Android.


1. Nama Mahasiswa

: Fariz wahyudi

2. NRP

: 7409040004

3. Kelas

: 3D4 IT A

4. Jurusan/Program Studi

: Teknik Informatika

5. Judul Proyek Akhir

: Ilmu graphology(analisa tulisan tangan) berbasis


Android.

6. Deskripsi Proyek Akhir :

Latar belakang Proyek akhir

Tulisan tangan mirip sidik jari-setiap orang memiliki ciri khusus.


Kalaupun ada dua orang memiliki tulisan tangan yang sama, jika anda
perhatikan, pasti akan terlihat bedanya. dengan kata lain setiap tulisan tangan
sesorang,dapat mewakili sifat dan karakteristik setiap individu.dengan
menganalisa setiap tulisan kita dapat membaca karakteristik setiap individu.
Dengan kita dapat menganalisa tulisan tangan dari tiap
individu,banyak manfaat yang di dapatkan dan dapat membantu dalam
berbagai bidang. Contohnya dalam bidang pendidikan, kita dapat mengetahui
bakat dan minat seseorang, pelaku kekerasan di sekolah, dan dapat pula
digunakan untuk bimbingan atau BK. Grafologi juga digunakan di bidang
kriminalitas, forensik, dan konseling. Analisis tulisan tangan sangat penting
dalam menentukan apa ada dokumen yang dipalsukan, karena masih tetap
bergantung pada fakta bahwa tiap orang menulis dengan cara yang berbeda
dan variasi sekecil apapun bisa diketahui. Grafologi juga bisa digunakan para
ahli untuk mendiagnosis penyakit mental, dan bisa digunakan oleh polisi untuk
mendapatkan gambaran tentang kesehatan mental dari tersangka.dan juga saat
tes kepribadian saat interview pekerjaan.
Dengan memanfaatkan teknologi yang berkembang saat ini,maka dapat
di buat sistem pakar yang menerapkan ilmu graphology(ilmu menganalisa
tulisan tangan).sehingga semua orang dapat menerapkan graphology kapan
pun dan tidak perlu menyewa seorang ahli grapholgy.
Permasalahan Proyek akhir
1. Bagaimana sistem dapat menerapkan ilmu graphology

agar dapat membaca karakteristik setiap tulisan tangan.

2. Bagaimana menyajikan sistem informasi tersebut secara


interaktif.

INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER


POLITEKNIK ELEKTRONIKA NEGERI SURABAYA
JURUSAN TEKNIK INFORMATIKA
2010

Batasan masalah :
1.

Pengambilan sample tulisan hanya bisa dilakukan pada jarak yang di


tentukan.

2.

Tulisan harus berada di atas kertas yang memiliki garis batas tulis.

Tujuan Proyek akhir


Membangun sistem pakar graphology pada device android dengan metode
image prosesing.

Manfaat
Dengan ada nya sistem ini dapat dengan mudah
menerapkan ilmu grapholgy tanpa meminta bantuan ahli
graphology,dan membantu dalam segala bidamg seperti
kriminalitas,pendidikan dan juga phsicology.

Anda mungkin juga menyukai