Anda di halaman 1dari 4

Nomor : SR.

003/Diklat Swakelola/PPM-PI/IV/2014
Sifat

Jakarta, 4 April 2014

: Penting dan Segera

Kepada Yth,
Kepala Dinas Pekerjaan Umum
Kabupaten Merangin
Di_
Tempat

PENGADAAN BARANG/JASA PEMERINTAH DENGAN SWAKELOLA


Perencanaan , Pelaksanaan , Pengawasan Dan Evaluasi
Berdasarkan perpes No. 70/2012 serta Perka LKPP No. 14/2012 dan 15/2012
Dengan Hormat,
Berdasarkan Peraturan Presiden No. 70 Tahun 2012 bahwa pengadaan Barang/Jasa Pemerintah dapat
dilakukan dengan swakelola dimana pekerjaannya direncanakan, dikerjakan, dan/atau diawasi sendiri oleh
K/L/D/I sebagai penanggung jawab anggaran, instansi pemerintah lain dan/atau kelompok masyarakat, hal
tersebut untuk memberikan ruang bagi aparatur pemerintah agar lebih mandiri dan mampu mengoptimalkan
sumberdaya yang dimilikinya.
Mengingat kebutuhan akan pelaksanaan swakelola maka akan dilaksanakan pelatihan swakelola yang
meliputi perencanaan, pelaksanaan, pengawasan, penyerahan, pelaporan dan pertanggungjawaban pekerjaan.
kegiatan dimaksud akan dilaksanakan pada :
Jan

Feb

Maret

April

Mei

Juni

Hotel Grand Cempaka


Jl.Letj.Suprapto no.51 Cempaka Putih - Jakarta

15 - 16

12 - 13

12 - 13

15 - 16

13 - 14

11 - 12

Hotel Adhi Jaya


Jl.Kartika Plaza, Kuta - Bali

23 - 24

13 - 14

13 - 14

24 - 25

22 - 23

12 - 13

TEMPAT

Catatan : Peserta Menginap Chek-in 1 Hari Sebelum pelaksanaan Kegiatan

Kegiatan pelatihan ini dilengkapi dengan simulasi dan praktek langsung tentang pelaksanaan kegiatan swakelola,
serta di fasilitasi oleh narasumber ahli yang telah bersertifikat TOT pengadaan Barang dan Jasa dari LKPP - RI.
Mengingat pentingnya penguasaan teori dan teknis terhadap sistem pengadaan dengan swakelola maka kiranya
Bapak / Ibu Pimpinan untuk menugaskan aparatur mengikuti pelatihan dimaksud.
Demikian surat ini disampaikan untuk menjadi perhatian, atas kerjasamanya dihaturkan terima kasih.

MEN
AJE
AN

PUSAT PE
N

Pusat Pelatihan Manajemen

NGAN
dan Rantai Suplai Indonesia
MBAPengadaan
M
GE

N
GA

SI

PE

KEPALA
PROGRAM DIKLAT

D AA

N IND O

IR. KHAIRUL RIZAL, MBA

NE

Kepala Program Diklat

Informasi dan Pendaftaran : 0812 9422 8142 (NINGRUM)


Sekretariat Pusat Pelatihan Manajemen Pengadaan dan Rantai Suplai :
Gedung Gading Marina Jl. Raya Boulevard Barat No. 1 Kelapa Gading, Jakarta 14240, Telp&Fax: 021 - 4516859

PROPOSAL KEGIATAN PENGADAAN BARANG/JASA PEMERINTAH DENGAN SWAKELOLA


Perencanaan , Pelaksanaan , Pengawasan Dan Evaluasi
berdasarkan perpes No. 70/2012 serta Perka LKPP No. 14/2012 dan 15/2012
A. LATAR BELAKANG
Swakelola adalah Pengadaan Barang/Jasa dimana pekerjaannya direncanakan, dikerjakan, dan/atau diawasi
sendiri oleh K/L/D/I sebagai penanggung jawab anggaran, instansi pemerintah lain dan/atau kelompok masyarakat,
dapat dilakukan oleh :
a. K/L/D/I Penanggung Jawab Anggaran;
b. Instansi Pemerintah lain Pelaksana Swakelola; dan/atau
c. Kelompok Masyarakat Pelaksana Swakelola.
Besarnya alokasi anggaran tahun 2013 dalam pengadaan Barang/Jasa Pemerintah memberikan peluang
sekaligus tantangan bagi pengguna agar dapat lebih berhati-hati didalam melaksanakan proses Pengadaan Barang/Jasa
pemerintah. Terlihat pada tahun 2010-2012 berbagai kasus besar terjadi dalam pengadaan yang penyebabnya
diantaranya adalah ketidakpahaman aparatur maupun pejabat pemerintah terhadap resiko hukum.
Saat ini masih banyak aparatur pemerintah yang melaksanakan kegiatan Swakelola tanpa mengikuti prosedur
yang telah ada, hal ini berdampak kepada Akuntabilitas kegiatan tersebut, dimana beberapa kegiatan menjadi
temuan aparat yang berwenang,dikarenakan prosedur yang dilakukan menyimpang.

B. LANDASAN HUKUM
1. Peraturan Presiden No. 54 Tahun 2010, tentang pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
2. Peraturan Presiden No. 70 Tahun 2012, tentang pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (perubahan kedua)
3. Peraturan Kepala LKPP No. 14/2012, tentang Petunjuk Teknis Pelaksanaan Pepres No. 70 Tahun 2012
4. Peraturan Kepala LKPP No. 15 Tahun 2012, tentang Standar Dokumen Pengadaan Pemerintah

C. TUJUAN PELATIHAN
- Memahami ketentuan umum pengadaan barang / jasa dengan swakelola
- Memahami tata cara perencanaan pekerjaan Swakelola
- Memahami tata cara pelaksanaan pekerjaan Swakelola
- Memahami tata cara pengawasan dan evaluasi pekerjaan swakelola

D. TARGET PESERTA
- Pengguna Anggaran (PA) & Kuasa Pengguna Anggaran (KPA)
- Manager / Panitia Proyek Pemerintah
- Pejabat Pembuat Komitmen (PPK)
- Anggota ULP (Unit Layanan Pengadaan) & PPHP
- Anggota LPSE (Layanan Pengadaan Secara Elektronik)
- Pejabat Pengadaan, Panitia Pengadaan, yang masa berlaku Sertifikat L2, L4 nya sudah habis,
- Aparat Pengawas Intern Pemerintah (APIP) & Penyedia Barang/Jasa

E. METODE PELATIHAN
Pemaparan oleh Narasumber

Tugas Mandiri dan Kelompok

Diskusi dan Tanya Jawab

Games dan Ice Breaker

Studi Kasus dan Contoh

Evaluasi

F. PENYELENGGARA KEGIATAN
1. LEMBAGA BERPENGALAMAN
- Dalam Mengelola Pelatihan Yang Sesuai Dengan Standar Nasional
- Memiliki Program Pelatihan Yang Update (Terbaru)
- Memiliki Instruktur Ahli Yang Berkompeten
- Memiliki Modul Yang Baik, Rapi, Sesuai Dengan Peraturan Terbaru
- Melaksanakan Kerjasama bidang pelatihan dengan beberapa
daerah di indonesia berupa Inhouse Training
2. PELAYANAN PASCA KEGIATAN
- Membantu Peserta dalam berbagai permasalahan
- Memberikan Program keanggotaan
- Memberikan Program-program khusus bagi para alumni

3. PELAYANAN DAN FASILITAS


- Profesional Dan Berpengalaman dalam Pelayanan Peserta
- Memberikan Tempat Pelatihan Yang Nyaman Dan Berkelas
- Menyediakan Fasilitas Antar Jemput Bandara Bagi Peserta Grup
- Memberikan Pelayanan Tour/Wisata Belanja, Alam, dan Kuliner
- Memberikan Pelayanan Pemesanan Tiket Pesawat Maupun Kereta
- Program pelatihan yang bernuansa menyenangkan dilengkapi
Motivator dan Ice Breaker

Agenda
Agenda dan
dan Jadual
Jadual Kegiatan
Kegiatan
PENGADAAN BARANG/JASA PEMERINTAH DENGAN SWAKELOLA
Perencanaan , Pelaksanaan , Pengawasan Dan Evaluasi
berdasarkan perpes No. 70/2012 serta Perka LKPP No. 14/2012 dan 15/2012

Registrasi Peserta : 1 (satu) hari sebelum pelaksanaan kegiatan


12.00 - 22.00 WIB : Check In Hotel 1 Hari Sebelum Kegiatan(bagi peserta menginap) dan Pengambilan materi
AGENDA KEGIATAN HARI I
08.00 - 08.10 WIB : Menyanyikan Lagu Kebangsaaan Indonesia Raya
08.10 - 08.20 WIB : Pengantar dan Laporan Panitia Kegiatan
08.20 - 09.00 WIB : Motivasi dan Inspirasi oleh Nanang Qosim Yusuf (Master Trainer The7Awareness)
09.00 - 09.30 WIB : Keynote Speaker : Dr. Ir. Agus Prabowo, M.Eng
Deputi Bidang Pengembangan dan Pembinaan Sumber Daya Manusia - LKPP

09.30 - 10.00 WIB : Coffee Break dan Foto Bersama


10.00 - 10.15 WIB : Building Learning Comitment (BLC)
10.15 - 12.00 WIB : Pelaksanaan Swakelola di Lingkungan Instansi Pemerintah berdasarkan
Perpres No. 70 Tahun 2012
Pengertian Swakelola
Landasan dan Resiko Hukum Pelaksanaan Swakelola
Jenis - jenis Swakelola
Kriteria Kegiatan Swakelola Pemerintah

12.00 - 13.00 WIB : Ishoma


13.00 - 15.00 WIB : Ketentuan Pelaksanaan Kegiatan swakelola oleh :
K/L/D/I Penanggung Jawab Anggaran;
Instansi Pemerintah lain Pelaksana Swakelola; dan/atau
Kelompok Masyarakat Pelaksana Swakelola.

1500
. - 15.15 WIB : Coffee Break
15.17 - 17.00 WIB : Lanjutan dan Diskusi
AGENDA KEGIATAN HARI II
08.00 - 10.00 WIB : Latihan dan Simulasi Penyusunan :
Penyusunan Kerangka Acuan Kerja Swakelola
Jadwal Pelaksanaan Swakelola
Penyusunan Rencana Biaya Pekerjaan/kegiatan

10.00 - 10.15 WIB : Coffee Break


10.15 - 12.00 WIB : Lanjutan
12.00 - 13.00 WIB : Ishoma
13.00 - 15.00 WIB : Penyusunan Kontrak swakelola
Pengenalan Kontrak Pengadaan Swakelola
Resiko Hukum Kontrak
Aspek Hukum dan Format Kontrak

NARASUMBER AHLI
BERSERTIFIKAT TOT LKPP
1. Dr. Ir. Agus Prabowo, M.Eng
Deputi Bidang Pengembangan dan Pembinaan SDM

15.00 - 15.15 WIB : Coffee Break

2. Ir. Riad Horem, Dipl. HE

15.15 - 17.00 WIB : Latihan dan Simulasi Penyusunan Kontrak Swakelola

3. Ir. Sutan S. Lubis, M.Sc

17.00 - 17.20 WIB : Penutupan Acara dan Penyerahan Sertifikat Pelatihan

4. Mudji Santosa, SE, MM

17.20 - 17.30 WIB : Menyanyikan Lagu Padamu Negeri

Direktur Monitoring dan Evaluasi LKPP

Ketua Tim Teknis Penyusun Perpres 54/2010 - LKPP


(Instruktur Ahli Perpes 70/2012 - LKPP)

5. Reghi Perdana, SH, LLM


(Anggota TIM Penyusun Perpres No. 54/2010 - Bappenas)

6. Khalid Mustafa, ST

HARI III : KEPULANGAN PESERTA


06.00 - 08.00 WIB : Makan Pagi Peserta
08.00 - 12.00 WIB : Batas Peserta Check Out (Khusus Peserta Menginap)

(kepala Bidang Diklat Pengadaan - DPP IAPI)

7. Ir. Sudarisman
(Instruktur Ahli Perpres No. 54/2010 - Kementerian PU)

8. Drs. Soeharto
(Instruktur Ahli Perpres No. 54/2010 - Auditor Ahli BPKP)

PENGADAAN BARANG/JASA PEMERINTAH DENGAN SWAKELOLA


Perencanaan , Pelaksanaan , Pengawasan Dan Evaluasi
berdasarkan perpes No. 70/2012 serta Perka LKPP No. 14/2012 dan 15/2012

FAX KEMBALI KE: 021 - 4516859(NINGRUM)

SR.003/Diklat Swakelola/PPM-PI/IV/2014

Formulir Boleh Diperbanyak Sesuai Jumlah Peserta


1. BIODATA PESERTA
:......................................................................., Jabatan : ......................................................................................

Nama Lengkap

Instansi / Unit Kerja :...................................................................................................................................................................................


Telp. Kantor/Facs

:...................................................................................................................................................................................

No. Hand Phone

:..........................................................................................., PIN BB : ....................................................................

Tempat Kegiatan

BALI

Keterangan

Tidak Menginap

Tanggal : ....................................

JAKARTA

Dengan Penginapan

Tanggal : ....................................
Silangi Kotak yang Kami Sediakan

2. BIODATA PESERTA
:......................................................................., Jabatan : ......................................................................................

Nama Lengkap

Instansi / Unit Kerja :...................................................................................................................................................................................


Telp. Kantor/Facs

:...................................................................................................................................................................................

No. Hand Phone

:..........................................................................................., PIN BB : ....................................................................

Tempat Kegiatan

BALI

Keterangan

Tidak Menginap

Tanggal : ....................................

JAKARTA

Dengan Penginapan

Tanggal : ....................................
Silangi Kotak yang Kami Sediakan

Tanggal dan Tempat Pelaksanaan Kegiatan Periode Januari s/d Juni 2014

KOTA

JAN

FEB

MAR

APR

MEI

JUN

JAKARTA

15 - 16

12 - 13

12 - 13

15 - 16

13 - 14

11 - 12

BALI

23 - 24

13 - 14

13 - 14

24 - 25

22 - 23

12 - 13

Catatan : Peserta Menginap Chek-in 1 Hari Sebelum pelaksanaan Kegiatan

Kontribusi Peserta :
A. Rp. 2.950.000,(Tanpa Penginapan)
B. Rp .4.250.000,(dengan penginapan 4 Hari)

Dengan Fasilitas Peserta :

1. Penginapan Selama 4 Hari 3 Malam (Twin Sharing) bagi yang menginap


2. Jemputan Di Bandara (Khusus Peserta Group Min 4 Orang)
3. Materi dan Modul Standar PBJP LKPP
4. Buku Perpres Konsolidasi (Pepres No.54/2010, No. 35/2011, dan No. 70/2012)
5. Peraturan Kepala LKPP No. 14 & 15 Tahun 2012 (Dilengkapi CD)
6. Tas Eklusif, Kalender, Seminar Kits, Sertifikat Diklat Nasional
7. Snack, Coffee, Makan Siang dan Makan Malam

PEMBAYARAN DAPAT DILAKUKAN :


A. Tunai pada saat cek in hotel / Registrasi (satu hari sebelum kegiatan)
B. Transfer : BANK BRI, No. Rek : 2139.01.000.008.30.2, a/n : PPM - Pengadaan Indonesia

Informasi dan Pendaftaran : 0812 9422 8142 (NINGRUM)


Sekretariat Pusat Pelatihan Manajemen Pengadaan dan Rantai Suplai :
Gedung Gading Marina Jl. Raya Boulevard Barat No. 1 Kelapa Gading, Jakarta 14240, Telp&Fax: 021 - 4516859

Anda mungkin juga menyukai