Anda di halaman 1dari 31

HORMON GONAD

SISTEM REPRODUKSI
BY: dr. YULIA SUCIATI

SISTEM REPRODUKSI

GONAD
Memproduksi :
Sel Benih
Hormon Sex
Keduanya saling berhub.
konsentrasi hormon yg tinggi diperlukan u/
perkb sel benih.
Ovarium ovum + h. st estrogen+progesteron
Testis spermatozoa + h.testosteron

TESTIS
Testosteron+spermatozoa

Fungsi ini dilaksanakan o/ 3 sel khusus :


1. Spermatogonia
2. Sel-sel Leydig
3. Sel-sel Sertoli
Spermatogenesis diransang o/ FSH dan LH
Yg dihsl o/ kel. hipofisis

SPERMATOGENESIS

SPERMATOGENESIS

REGULASI SPERMATOGENESIS
Steridogenesis testikular diatur o/ LH
LH merangsang steriodogenesis + produksi testosteron
mell pengikatan dg reseptor pd membran sel Leydig +
aktifasi o/ enz adenil siklase shg cAMP intra sel
meningkat.
Spermatogenesis diatur o/FSH dan testosteron
FSH terikat pd sel Sertoly + meningkatkan sintesis
protein pengikat h.androgen (ABP). Yg mrp glikoprotein
yg mengikat testosteron. ABP disekresi ke tubulus
seminiferus dan pd proses ini testosteron dihslkan o/ sel
Leydig di bawa ke site of spermatogenesis

SPERMATOGENESIS

SINTESIS HORMON STEROID GONAD


H. Androgen di sintesis di jar interstisial o/ sel
Leydig
Kolesterol mrpkan prekusor bg semua hormon
steroid Gonad .
Pengangkutan kolesterol ke membran interna
mitokondria o/ protein pengangkut,
steroidogenic acute regulatory protein (STAR),
yg membatasi kec rx
Memerlukan ezm pemutus rantai samping
kolesterol, P450scc dan Hidrosteroid
Dehidrogenase

TESTOSTERON

Testosteron terikat pd protein plasma, sex


hormone-binding globulin (SHGB) or
testosterone-estrogen-binding globulin ( TEBG)
diproduksi di hati .

Laju sekresi testosteron adl 5 mg/hari pd laki2


dewasa normal

SHBG

Testosteron merupakan prohormon


Metabolit testosteron yg plg aktif adl
Dihidroksitestosteron (DHT), senyawa
ini banyak di jaringan (vesikula
seminalis, prostat, genitalia eksterna,
kulit) , kandungannya pd laki2 dewasa
400ug/hari .
reaksi bergtg pd NADPH + enz 5-alpa
reduktase (lihat Gb 50-3).

Androgen , khususnya testosteron +


DHT
Terlibat pd :
1. Diferensiasi sexual
2. Spermatogenesis
3. Perkb organ sex sekunder dan
struktur ornamennya
4. Met anabolik dan regulasi gen
5. Perilaku pola kejantanan (malepatten-behavior)

Def. sintesis testosteron: Hipogonadisme

Hipogonadisme primer: Terjd berbagai


proses yg mempengaruhi testis scr
berbeda kegagalan testis
Hipogonadisme sekunder: akibat
gangguan sekresi gonadotropin

OVARIUM
Menghasilkan
sel benih (oogenesis)
hormon seks wanita (estrogen dan progesteron)

Estrogen mrpkan hormon yg disintesis di


berbag jar.
17 beta Estradiol : hormon estrogen utama dr
ovarium
Estradiol terbentuk bl substrat adl Testosteron
Estron terbentuk bl substrat adl rx aromatisasi
andostenedion.

Oogenesis

REGULASI

BIOSINTESIS ESTROGEN DAN


PROGESTERON

Hati mengubah estradiol dan estron


estriol
Estrogen terikat pd SHGB ( Sex hormne
binding globulin)
Progestin dg protein CBG (Cortikosteroid
binding globulin)

Progesteron diproduksi o/ korpus


luteum yg membuat sebgn hormon
estradiol
Enz aromatase terdpt di jar adiposa dan
hati, kulit dan jar lain
Peningkatan enz ini menimbulakan
hipertiroid, penuaan, obesitas , sirosis
hati


1.
2.
3.
4.
5.

Hormon ovarium menyiapkan


u/proses reproduksi :
Pematangan sel benih primordial
Pengembangan jaringan u/ implantasi
blastosit
Mengatur waktu hormonal (ovulasi)
Membentuk milieu yg diperlukan
u/mempertahan kehamilan
Memberikan hormonal u/ persalinan
dan laktasi

MENSTRUAL CYCLE


1.
2.
3.

Siklus menstruasi tergatg pd 3 kel.


Hipotalamus
Hipofisis
Ovarium

Siklus dibagi 3 fase:


1. Fase folikular (LH)
2. Fase luteal (progesteron dan
estradiol)
3. Fase menstruasi

HORMON PLASENTA

LACTATION

Perkembangan kel mammae dirangsang o/


estradiol dan progesteron

PARTURITION

KONTRASEPSI

TERIMA KASIH
BIOK 2010

Anda mungkin juga menyukai