Anda di halaman 1dari 32

SISTEM AKUNTANSI INSTANSI

DIREKTORAT AKUNTANSI DAN PELAPORAN KEUANGAN


DIREKTORAT JENDERAL PERBENDAHARAAN
DEPARTEMEN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA

Dasar Hukum
UU No. 17 tahun 2003 tentang Keuangan Negara
UU No. 1 tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara
PP No. 6 Tahun 2006 tentang Pengelolaan Barang Milik
Negara/Daerah
PP No. 8 Tahun 2006 tetang Pelaporan Keuangan dan
Kinerja Instansi Pemerintah
PP No. 71 Tahun 2010 tentang Standar Akuntansi
Pemerintahan
PMK No. 91/PMK.05/2007 tentang Bagan Akun Standar
PMK No.171/PMK.05/2007 tentang Sistem Akuntansi dan
Pelaporan Keuangan Pemerintah Pusat
Pmk Nomor 233/PMK.05/2011 tentang Perubahan PMK
No.171/PMK.05/2007
Perdirjen Perbend Nomor PER-65/PB/2010 tentang
Pedoman Penyusunan Laporan Keuangan Kementerian
Negara/Lembaga

SAI

SAK
SATUAN KERJA

SIMAK BMN

SATKER
PENGGUNA BAPP

SATKER
PERANGKAT DAERAH

MEKANISME PELAPORAN SAI

DJKN

opsional

UAPB

UAPA

UAPPB-E1

UAPPA-E1

DJPBN

KANWIL
DJKN

opsional

KANWIL
DJPBN
UAPPB-W

UAPPA-W

BLU
KPKNL

UAKPB

UAKPA

KPPN

SISTEM AKUNTANSI KEUANGAN

UNIT AKUNTANSI KUASA


PENGGUNA ANGGARAN
Unit Akuntansi Kuasa Pengguna
Anggaran (UAKPA) adalah unit
akuntansi instansi yang
melakukan kegiatan akuntansi
dan pelaporan tingkat satuan
kerja.

Lima jenis KPA dalam Sistem


Akuntansi Instansi (SAI)

KPA-Kantor Pusat (KP).


KPA-Kantor Daerah (KD).
KPA-Dekonsentrasi (DK).
KPA-Tugas Pembantuan (TP).
KPA-Urusan Bersama (UB)

UNIT AKUNTANSI KUASA


PENGGUNA ANGGARAN
SATKER
SATKER
PEMERINTAH
PEMERINTAH
PUSAT
PUSAT
UAKPA
UAKPA
SATKER
SATKER
PERANGKAT
PERANGKAT
DAERAH
DAERAH

SATKER
SATKER
DEKONSENDEKONSENTRASI
TRASI

SATKER
SATKER
PENGGUNA
PENGGUNA
BAPP
BAPP

SATKER
SATKER
TUGAS
TUGAS
PEMBANTUAN
PEMBANTUAN

SATUAN KERJA v.s. SATUAN


KERJA PERANGKAT DAERAH
Satuan kerja kuasa pengguna anggaran/ pengguna
barang yang merupakan bagian dari suatu unit organisasi
pada kementerian negara/lembaga yang melaksanakan satu
atau beberapa kegiatan dari suatu program.
Satuan kerja perangkat daerah adalah
organisasi/lembaga pada pemerintah daerah yang
bertanggung jawab kepada gubernur/bupati/walikota dalam
rangka penyelenggaraan pemerintahan yang terdiri dari
sekretaris daerah dan lembaga teknis daerah, kecamatan,
desa, dan satuan polisi pamong praja sesuai dengan
kebutuhan daerah.

SAK PADA UAKPA


(input-proses-output)
(input-proses-output)

DIPA
Revisi
RevisiDIPA
DIPA

SPM
SPM
SP2D
SP2D

SSBP/
SSBP/
SSP/SSBC/
SSP/SSBC/
SSPB
SSPB

Dok. Piutang
Dok. Piutang
Dok. Persediaan
Dok. Persediaan
Dok. KDP
Dok. KDP

Neraca
Neraca

Rekam
Rekam
Terima GL-BMN
Terima GL-BMN
Verifikasi
Verifikasi
Cetak
Cetak
Kirim
Kirim

Laporan
Laporan
Realisasi
Realisasi
Anggaran
Anggaran
Catatan
Catatan atas
atas
Laporan
Laporan
Keuangan
Keuangan

SAK PADA UAKPA

Merekam dok sumber: DIPA/SPM/SP2D/dll.

Mencetak Register Transaksi Harian

Terima ADK BMN dari SAKPB dan posting data transaksi yang valid

Cetak dan verifikasi buku besar

Cetak LRA, kirim bersama ADK ke KPPN

Rekonsiliasi dg KPPN, buat BAR, perbaiki laporan bila perlu

Cetak Neraca dan LRA, kirim bersama ADK ke UAPPA-W/UAPPA-E1

Tahunan

Semesteran

Kegiatan:

Harian
Bulanan

(prosedur)
(prosedur)

Rekam dok Piutang, Persediaan, dan Konstruksi Dalam Pengerjaan

Menyusun CaLK dan SOR kirim bersama LK ke UAPPA-W/UAPPA-E1

KELUARAN SAK
Termasuk pengguna dana BAPP, dana DK/TP

UAKPA

NERACA
BULAN, SEMESTER, TAHUN

LRA
BULAN, SEMESTER, TAHUN

UAPPA-W

ADK
BULAN, SEMESTER, TAHUN

UAPPA-E1

CALK
SEMESTER, TAHUN

UAPA

SOR
SEMESTER, TAHUN

UAKPA
Termasuk pengguna dana BAPP, dana DK/TP

NERACA
Bulan

LRA
Bulan

ADK

PENGIRIMAN
R
E
K
O
N
S bulan
I
L
I
A
S
I

Bulan

CALK
Pernyataan Tanggung Jawab
Semester, tahun

K
P
P
N

U
A
P
P
A
W
/
U
A
P
P
A
E1

PROSES AKUNTANSI UAKPA

UAKPA wajib memroses DS untuk menghasilkan laporan


keuangan berupa LRA, Neraca, dan Catatan atas Laporan
Keuangan Satuan Kerja.
DS yang berhubungan dengan pengadaan aset disampaikan ke
UAKPB.
UAKPA yang menggunakan Anggaran Pembiayaan dan
Perhitungan, wajib memroses DS untuk menghasilkan LRA
dan Catatan atas Laporan Keuangan Anggaran Pembiayaan
dan Perhitungan.
Setiap UAKPA wajib menyampaikan LRA dan Neraca beserta
ADK setiap bulan ke KPPN.
UAKPA melakukan rekonsiliasi dengan KPPN setiap bulan.
UAKPA menyampaikan LRA dan Neraca beserta ADK setiap
bulan kepada UAPPA-W/UAPPA-E1.
Penyampaian laporan keuangan semester dan tahunan disertai
dengan Catatan atas Laporan Keuangan.

UAPPA-W
Setiap UAKPA

NERACA Tk.W
Bulan

LRA Tk.W
Bulan

ADK

PENGIRIMAN
R
E
K
O
N
S triwulan
I
L
I
A
S
I

Bulan

CALK
Pernyataan Tanggung Jawab
Semester, tahun

K
A
N
W
I
L

D
J
P
B
N

U
A
P
P
A
E1

PROSES AKUNTANSI UAPPA-W

UAPPA-W
melakukan
proses
penggabungan
laporan
keuangan yang berasal dari UAKPA di wilayah kerjanya
termasuk Laporan Realisasi Anggaran Pembiayaan dan
Perhitungan
yang
digunakan
oleh
Kementerian
Negara/Lembaga.
UAPPA-W menyusun laporan keuangan tingkat UAPPA-W
berdasarkan hasil penggabungan laporan keuangan
UAPPA-W wajib menyampaikan laporan keuangan tingkat
UAPPA-W beserta ADK kepada Kanwil Direktorat Jenderal
Perbendaharaan di wilayah masing-masing setiap bulan.
UAPPA-W melakukan rekonsiliasi laporan keuangan dengan
Kanwil Direktorat Jenderal Perbendaharaan setiap triwulan.
UAPPA-W wajib menyampaikan Laporan Realisasi Anggaran
dan Neraca tingkat UAPPA-W beserta ADK kepada UAPPA-E1
setiap bulan.
Penyampaian laporan keuangan semester dan tahunan
disertai dengan Catatan atas Laporan Keuangan.

UAPPA-E1
Setiap UAPPA-W, Satker Pusat, Termasuk pengguna dana DK/TP

NERACA Tk.E1
Triwulan

LRA Tk.E1
Triwulan

ADK

PENGIRIMAN
R
E
K
O
N
S semester
I
L
I
A
S
I

Triwulan

CALK

Pernyataan Tanggung Jawab


Semester, tahun

D
J
P
B
N

U
A
P
A

PROSES AKUNTANSI UAPPA-E1


UAPPA-E1 melakukan proses penggabungan laporan keuangan
UAPPA-W yang berada di wilayah kerjanya termasuk laporan
keuangan UAPPA-W Dekonsentrasi dan Tugas Pembantuan, laporan
keuangan UAKPA yang langsung berada di bawah UAPPA-E1, dan
Laporan Realisasi Anggaran Pembiayaan dan Perhitungan yang
digunakan oleh Kementerian Negara/Lembaga.
UAPPA-E1 menyusun laporan keuangan tingkat UAPPA-E1
berdasarkan hasil penggabungan laporan keuangan.
UAPPA-E1 menyampaikan LRA dan Neraca tingkat UAPPA-E1 beserta
ADK kepada Direktorat Jenderal Perbendaharaan setiap triwulan.
UAPPA-E1 melakukan rekonsiliasi atas laporan keuangan dengan
Direktorat Jenderal Perbendaharaan c.q. Direktorat Akuntansi dan
Pelaporan Keuangan setiap semester.
Hasil rekonsiliasi dituangkan dalam Berita Acara Rekonsiliasi yang
bentuk dan isinya sebagaimana ditetapkan dalam Lampiran
Peraturan Menteri Keuangan ini.
UAPPA-E1 menyampaikan LRA dan Neraca tingkat UAPPA-E1 beserta
ADK kepada UAPA setiap bulan.
Penyampaian laporan keuangan semester dan tahunan disertai
dengan Catatan atas Laporan Keuangan.

UAPA
Setiap UAPPA-E1, termasuk pengguna dana DK/TP
PENGIRIMAN

NERACA Tk. K/L

LRA Tk. K/L

ADK

R
E
K
O
N
S semester
I
L
I
A
S
I

CALK
Pernyataan Tanggung Jawab
Pernyataan Telah Direviu
Semester, tahun

D
J
P
B
N

DEPKEU
c.q.
DJPBN

PROSES AKUNTANSI UAPA


UAPA melakukan proses penggabungan laporan keuangan
UAPPA-E1 termasuk laporan keuangan Dana Dekonsentrasi dan
Tugas Pembantuan serta Laporan Realisasi Anggaran
Pembiayaan dan Perhitungan yang digunakan oleh Kementerian
Negara/Lembaga.
UAPA menyusun laporan keuangan tingkat UAPA berdasarkan
hasil penggabungan laporan keuangan
UAPA melakukan rekonsiliasi atas laporan keuangan dengan
Direktorat Jenderal Perbendaharaan c.q. Direktorat Akuntansi
dan Pelaporan Keuangan setiap semester.
Hasil rekonsiliasi dituangkan dalam Berita Acara Rekonsiliasi
yang bentuk dan isinya sebagaimana ditetapkan dalam Lampiran
Peraturan Menteri Keuangan ini.
UAPA menyampaikan LRA dan Neraca tingkat UAPA beserta ADK
kepada Direktorat Jenderal Perbendaharaan setiap triwulan.
Penyampaian laporan keuangan semester dan tahunan disertai
dengan Catatan atas Laporan Keuangan, Pernyataan Tanggung
Jawab (Statement of Responsibility) dan Pernyataan Telah
Direviu.

KERANGKA UMUM DEKONSENTRASI


UAPA/B
Tk. Gubernur
ADK/Laporan

UAPPA/B-E1

Koordinator
UAPPA/B-W Dekon

ADK per UAKPA dan Laporan Gabungan SKPD

UAPPA/B-W
dekon

Laporan

UAPPA/B-W
dekon

Dinas A

Dinas B

UAPPA/B-W
dekon

Dinas C

ADK/Laporan

UAKPA/B
dekon

UAKPA/B
dekon

SKPD Dinas A

UAKPA/B
dekon

UAKPA/B
dekon

SKPD Dinas B

UAKPA/B
dekon

UAKPA/B
dekon

SKPD Dinas C

PROSES AKUNTANSI DAN PELAPORAN


DANA DEKONSENTRASI
SKPD yang mendapatkan alokasi Dana Dekonsentrasi
merupakan UAKPA/UAKPB Dekonsentrasi.
Penanggung Jawab UAKPA/UAKPB Dekonsentrasi adalah
Kepala SKPD.
Untuk memudahkan pelaksanaan penyusunan laporan
keuangan Dana Dekonsentrasi di tingkat wilayah, Gubernur
dapat membentuk UAPPA-W Dekonsentrasi pada setiap
Dinas Pemerintah Provinsi.
Penanggung Jawab UAPPA-W/UAPPB-W Dekonsentrasi
adalah Kepala Dinas Pemerintah Provinsi.
Pemerintah Provinsi merupakan Koordinator UAPPAW/UAPPB-W Dekonsentrasi.
Penanggung Jawab Koordinator UAPPA-W/UAPPB-W
Dekonsentrasi adalah Gubernur.
Pengaturan penunjukan dan tugas Koordinator UAPPAW/UAPPB-W Dekonsentrasi ditetapkan lebih lanjut oleh
Gubernur bekerja sama dengan Kanwil Direktorat Jenderal
Perbendaharaan.

KERANGKA UMUM TUGAS PEMBANTUAN


UAPA/B
Tk. Kepala Daerah
ADK/Laporan

Koordinator
UAPPA/B-W
Tugas Pembantuan

UAPPA/B-E1
ADK per UAKPA dan Laporan Gabungan SKPD

UAPPA/B-W
T/P

Laporan

UAPPA/B-W
T/P

Dinas A

Dinas B

UAPPA/B-W
T/P

Dinas C

ADK/Laporan

UAKPA/B
T/P

UAKPA/B
T/P

SKPD Dinas A

UAKPA/B
T/P

UAKPA/B
T/P

SKPD Dinas B

UAKPA/B
T/P

UAKPA/B
T/P

SKPD Dinas C

PROSES AKUNTANSI DAN PELAPORAN


DANA TUGAS PEMBANTUAN
SKPD yang mendapatkan alokasi Dana Tugas Pembantuan
merupakan UAKPA/UAKPB Tugas Pembantuan.
Penanggung Jawab UAKPA/UAKPB Tugas Pembantuan adalah
Kepala SKPD.
Untuk memudahkan pelaksanaan penyusunan laporan
keuangan Dana Tugas Pembantuan di tingkat wilayah, Kepala
Daerah
dapat
membentuk
UAPPA-W/UAPPB-W
Tugas
Pembantuan pada setiap Dinas Pemerintah Daerah.
Penanggung Jawab UAPPA-W/UAPPB-W Tugas Pembantuan
adalah Kepala Dinas Pemerintah Daerah.
Pemerintah Daerah merupakan Koordinator UAPPA-W/UAPPBW Tugas Pembantuan.
Penanggung Jawab Koordinator UAPPA-W/UAPPB-W Tugas
Pembantuan adalah Kepala Daerah.
Pengaturan penunjukan dan tugas Koordinator UAPPAW/UAPPB-W Tugas Pembantuan ditetapkan lebih lanjut oleh
Kepala Daerah bekerja sama dengan Kanwil Direktorat
Jenderal Perbendaharaan.

MEKANISME
SURAT PERINGATAN
UAKPA
Surat
Peringat
an
Akhir
Bulan

Masa
Penyampaia
n Laporan
Keuangan

Sanksi

SPM-UP/TUP

SPM-LS
kepada Bendahara

5 hari
kerja

SANKSI

(WILAYAH DAN ESELON1)

tata cara pengenaan sanksi


diatur dengan
Peraturan Direktur Jenderal Perbendaharaan

UAPPA-W

UAPPA-E1

T
I
D
A
K

G
A
B
U
N
G

L
A
P
O
R
A
N

K
E
U
A
N
G
A
N

Termasuk pengguna dana BAPP, dana DK/TP

SANK
SI

STATEMENT OF
RESPONSIBILITY

Menteri/Pimpinan Lembaga/Pengguna Anggaran dan Kuasa


Pengguna Anggaran wajib membuat Pernyataan Tanggung
Jawab (Statement of Responsibility) atas laporan keuangan
yang disampaikan.

Pernyataan Tanggung Jawab (Statement of Responsibility)


memuat pernyataan bahwa pengelolaan APBN telah
diselenggarakan berdasarkan sistem pengendalian intern
yang memadai dan akuntansi keuangan telah disusun sesuai
dengan Standar Akuntansi Pemerintahan.

Pernyataan Tanggung Jawab (Statement of Responsibility)


dapat diberikan paragraf penjelasan atas suatu kejadian yang
belum termuat dalam laporan keuangan.

SOR Tk. UAKPA


Pernyataan Tanggung Jawab
Laporan Keuangan atas penggunaan anggaran <Nama
Satker Kementerian Negara/Lembaga > <audited/unaudited> yang
terdiri dari (a) Laporan Realisasi Anggaran
(b) Neraca
(c) Catatan atas Laporan Keuangan
Tahun Anggaran....
sebagaimana terlampir adalah merupakan tanggung jawab
Laporan Keuangan tersebut telah disusun berdasarkan
kami.
sistem pengendalian intern yang memadai, dan isinya telah
menyajikan informasi pelaksanaan anggaran dan posisi
keuangan secara layak sesuai dengan Standar Akuntansi
Pemerintahan.
............., ........................
Kepala Satuan Kerja

(.......................................)

SOR Tk. UAPPA-W


Pernyataan Tanggung Jawab
Penggabungan Laporan Keuangan <Nama Kementerian
Negara/Lembaga > <audited/unaudited> tingkat wilayah
selaku UAPPA-W yang terdiri dari (a) Laporan Realisasi
Anggaran (b) Neraca (c) Catatan atas Laporan Keuangan
Tahun Anggaran.... sebagaimana terlampir adalah merupakan
tanggung jawab kami,
sedangkan substansi Laporan
Keuangan dari masing-masing Satuan Kerja merupakan
tanggungjawab
UAKPA. tersebut telah disusun berdasarkan
Laporan Keuangan
sistem pengendalian intern yang memadai, dan isinya telah
menyajikan informasi pelaksanaan anggaran dan posisi
keuangan secara layak sesuai dengan Standar Akuntansi
Pemerintahan.
............., ........................
Kepala Kantor Wilayah
/Koordinator UPPA-W,

(.......................................)

SOR Tk. UAPPA-E1


Pernyataan Tanggung Jawab
Penggabungan Laporan Keuangan <Nama Kementerian
Negara/Lembaga > <audited/unaudited> tingkat wilayah
selaku UAPPA-E1 yang terdiri dari (a) Laporan Realisasi
Anggaran (b) Neraca (c) Catatan atas Laporan Keuangan
Tahun Anggaran.... sebagaimana terlampir adalah merupakan
tanggung jawab kami,
sedangkan substansi Laporan
Keuangan
dari
masing-masing
UAPPA-W
merupakan
tanggungjawab
UAPPA-W.
Laporan Keuangan
tersebut telah disusun berdasarkan
sistem pengendalian intern yang memadai, dan isinya telah
menyajikan informasi pelaksanaan anggaran dan posisi
keuangan secara layak sesuai dengan Standar Akuntansi
Pemerintahan.
............., ........................
Kepala Direktorat Jenderal
/Kepala Badan/Kepala Pusat

(.......................................)

SOR Tk. UAPA


Pernyataan Tanggung Jawab
Laporan Keuangan atas penggunaan anggaran <Nama
Kementerian Negara/Lembaga > <audited/unaudited> yang terdiri dari
(a) Laporan Realisasi Anggaran (b) Neraca (c) Catatan atas
Laporan Keuangan
Tahun Anggaran.... sebagaimana
terlampir adalah merupakan tanggung jawab kami.
Laporan Keuangan tersebut telah disusun berdasarkan
sistem pengendalian intern yang memadai, dan isinya telah
menyajikan informasi pelaksanaan anggaran dan posisi
keuangan secara layak sesuai dengan Standar Akuntansi
Pemerintahan.
............., ........................
Menteri/Pimpinan Lembaga,

(.......................................)

TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai