Anda di halaman 1dari 8

Tugas pemeliharaan system

pemindah tenaga kendaraan ringan

DI SUSUN OLEH
Nama
No
Kelas

: Ariefhermanto
: 24
: XI TKR 1

SISTEM TRANSMISI

PENEMU TRANSMISI : LOUIS-RENE PANHARD dan EMILE


LEVASSOR
Fungsi : Untukmemutusdanmenghubungkanputaranmesinsehinggakendaraandapatberhenti,
meskipunmesintetapdalamkeadaanhidup

SISTEM TRANSMISI DI BEDAKAN MENJADI 2 JENIS YAITU :


1. SISTEM TRANSMISI MANUAL
1. Slidingmesh Type
2.Constantemesh Type
3.Syncromesh Type
2.SISTEM TRANSMISI OTOMATIS
1.Manumatic Type
2.Semi Automatic type
3. ElelctroHidraulic Type
4. Dual Clutch Type

URAIAN
1. TRANSMISI MANUAL
Transmisi Manual terdiridariempatkomponenutama, yaitu :
1. Input Shaft
2. Output Shaft
3. Counter Gear
4. Reverse Gear
SistemTransmisi Manual dikenaljugasebagaitransmisi "Gearbox" yang terdiridari :
1, TransmisiSekuensial
2, Transmisi Non Sekuensial
3. TransmisitanpaSinkronisasi
4.TransmisidenganSinkronisasi
5.Transmisi Pre Selektor

JENIS-JENIS TRANSMISI MANUAL


1. SLIDINGMESH TYPE

Jenisinimerupakandasarpertama kali ditemukannyatransmisi, dengankonstruksi


sangatsederhana.Transmisijenisinisudahtidaklagidikembangkan,
walaupundemikianjenisinimasihseringdigunakandanterbatashanyauntuk
percepatandanmundur

yang
gear

2. CONTSTANTMESH TYPE

Jenisinimerupakanpengembangandarijenisslidingmesh
type,
dimanabentu
gear
tidaklagilurusmelainkan
helical,
walaupundemikiansaatperpindahangeramasihterjadikesukaran
Dinamakanconstantmesh type karena counter gear selaluberkaitanatauberhubungandengan
gear pada main shaft. sedangkan gear pada main shaft dihubungkandenganperantara bearing
sehingga gear dan main shaft dapatberputarbebas.

3. SYNCROMESH TYPE

Transmisijenisinimempunyaikonstruksisepertijenisconstantmesh.padajenisiniuntukmemindah
kanputarandari
main
gear
ke
main
shaft
digunakansyncromesh,
sehinggaperpindahanputarandapatdilakukandenganmudahpadaberbagaikecepatan.

JENIS-JENIS TRANSMISI AUTOMATIC


1. MANUMATIC TYPE
TransmisiManumaticberasaldari kata "Manual" dan "Automatic"
Padatransmisiinipengemudicukupmemilihtanda
(+)
untukmenaikanrasioperpindahangigidantanda (-) untukmenurunkanrasioperpindahangigi.
Perpindahangigiterjadisecarasekuensial
2, SEMI AUTOMATIC TYPE
PadaTransmisiinimenggunakan Sensor Elektrik, SistemPneumatikdanProsesor, serta Actuator
untukmengeksekusiperintahpengemudisaatmemindahkanrasioperpindahangigitransmisi
3. ELEKTRO HIDRAULIC TYPE
TransmisiinimerupakantransmisibuatanJepang yang dikenaldengan "HondaMatic"
PadatransmisiiniterdapatkomponenPompaHidraulic, Hidraulic Motor Piston danjugaPompa
Swash Plate yang bekerjamenyerupaicarakerjasistem AC jenis Swash Plate
4. DUAL CLUTCH TYPE
Padatransmisiiniterdapatduabuahkopling yang salingterhubungdalamsatuporosInfut Shaft.

MEKANISME PEMINDAH GIGI

1. JENIS PENGONTROL REMOTE


COLUMN SHIFT TYPE

Padajenisinituaspemindahterpisahdengantransmisi, tuaspemindahberada di batangkemudi


FLOOR SHIFT TYPE

Padajenisiniposisituaspemindahberadatepat di lantaibagianbawahdarikemudi

2. JENIS PENGONTROL LANGSUNG


Padajenisinituaspemindah gear transmisiberadalangsungpadatransmisisehingga
pemindahan gear transmisidapatdikontroldenganbaik

KERUSAKAN-KERUSAKAN
1.GEAR

SUKAR

DI

PINDAHKAN

TRANSMISI

proses

2.SAMBUNGAN
GEAR RUSAK
3. TERDENGAR BUNYI-BUNYI

TujuandariTransmisi Mobil
Samadengantujuandarimobiltransmisi manual,
transmisiotomatisjugabertujuanmemberikanpengemudiberbagaimac
amjeniskecepatan yang diinginkan,
karenaadanyarentangtenagadanrentangputaranmesin, yang
terbatasdarimesinmobil.
Tanpaadanyagigitransmisi, makakecepatanmobilakandibatasiolehsaturasiogigi. Hal
ini akanmembuatpengemudikesusahan, untukmendapatkankecepatanmobil yang diinginkan.
Sebagaicontoh, padasaatandamengendarimobildengantransmisi manual
danhanyamenggunakangigi 2.Akselerasimobilakanberkurang,
setelahmobilmencapaibatasdariputaranmesin (jarumpada RPM sudah di garismerah),
mobilakansusahuntukmenambahkecepatan.
Denganadanyagigitransmisipadamobil, pengemudimobiltransmisi manual
dapatmemindahkangigitransmisi, yang memilikirasiogigiberbedabeda, memudahkanpengemudimendapatkankecepatan yang diinginkan,
tanpamelebihidarikemampuanputaranmesin.Disaatandamengemudikanmobiltransmisiotomati
s, terlihatperbedaansignifikandenganmobiltransmisi manual.Tidakada pedal
koplingdantidakadatuasperpindahangigitransmisipadamobil transmisiotomatis.

Perbedaan AT Dengan CVT Pada Mobil TransmisiOtomatis


Banyak orang yang
belumdapatmembedakanantaraperbedaanmobiltransmisi AT
dengantransmisi CVT. Walaupunkeduasistem AT dan CVT
padamobiltransmisiotomatis, memilikitujuan yang sama.
Membebaskanpengemudidalammengendalikankoplingdanpersenelin
gtransmisi.Antara AT dengan CVT,
keduasisteminimemilikikonsepdancarakerja yang berbeda.
Tentunyaantarasistem AT dengan CVT,
memilikikeungulandankekuranganmasing-masing. Mari
kitasimakperbedaannya di bawahini!
Mobil TransmisiOtomatis CVT (Continuously Variable Transmission)
Mobil dengantransmisiotomatis CVT,
menggunakanperangkatpulidansabukbajasebagaikomponenutamapengggeraktra
nsmisi. Mobil dengantransmisi CVT
dapatmelakukanperubahangigirasiomenyesuaikandenganputaranmesin.

Hal inimembuatmobil yang menggunakan transmisiotomatis CVT,


perpindahangigisangathalusdanterkadangtidakterasaolehpengemudi.Selainitu,
hentakansaatperpindahangigijugasangatkecil.Kelebihan lain
darimobiltransmisiotomatismenggunakan CVT, pengemuditidakmemerlukan RPM tinggi,
untukmendapatkantenagabesar, tentunyadenganpemakaian normal seperti di
dalamkota. Dengan RPM mobil yang jarangtinggi, membuatmobildengantransmisi CVT
lebihiritbahanbakar, dibandingkandenganmobiltransmisiotomatis AT.
Sebagaicontoh, mobil dengantransmisi CVT yang ada di Indonesia seperti, Honda Mobilio,
Toyota Prius Hybrid danAll New Camry.Sebagianbesarmobil Hybrid,
telahmenggunakan transmisi CVT, karenalebihhalusdaniritbahanbakar.
Padamobil Hybrid, akselerasi yang kurangresponsiftidakterjadi, berbedadenganmobil non
Hybrid yang menggunakantransmisi CVT. Karenapadamobil Hybrid, jugamenggunakan
motor elektrikbertenagabaterai, membantumobildalamberakselerasi. Salah satumobil Hybrid
terbaik di Indonesia saatinidengan transmisiotomatis CVT adalah Toyota Camry Hybrid.
Lihatdisini, Camry mobil Hybrid terbaik Indonesia.
Lalusepertiaparasanyamengendarimobildengantransmisiotomatis CVT,
jikaandapernahmengendarisepeda motor matikjenisHondaVarioatau Yamaha Xeon GT 125,
sepertiinilahrasanya. Tapipadamobiltransmisi CVT, memilikisistem yang
lebihkomplexdibandingkandengansepeda motor.
Mobil TransmisiOtomatis AT

Padamobildengantransmisiotomatis AT (Automatic Transmission) terdapat 3 komponenutama


yang menggerakkan:
1. Torque Converters
2. Planetary Gear Set
3. Hydraulic Control Unit

Torque Converters Mobil TransmisiOtomatis


Pengubah torsi (Torque Converters) terdapatpadamobiltransmisi AT,
sedangkanpadamobiltransmisi manual terdapatkopling.Antarakeduaalatini, memilikitujuan
yang samadengancarakerja yang berbeda. Lihatdisini, simulasicarakerja Torque
Converters (bahasainggris).
Planetary Gear Set
Perbedaanutamaantaratransmisi manual dantransmisiotomatis, padatransmisi manual
perpindahangigidilakukanolehpengemudidanpadatransmisiotomatis,
perpidahangigidilakukanolehseperangkatgigi yang menghasilkanrasiogigi yangberbeda-beda.
Namadariseperangkatgigiiniadalah planetary gear set, lihatdisinisimulasi planetary
gear (bahasainggris).

Hydraulic Control Unit


Fungsidari Hydraulic Control Unit adalahmengkontrolkopling, padamobiltransmisi manual
kopling di kontrololehpengemudi, sedangkanpadamobiltransmisiotomatis AT,
dikontrololeh Hydraulic Control Unit.
Baca Disini, Honda Mobilio VS Avanza.
KesimpulanPerbedaan AT Dengan CVT

Ketikaandainginmendahuluimobillain, padatransmisi CVT tarikanlebihterasahalus,


sebabtidakadahentakanakibatperpindahantransmisi. Ketika pedal gas
andaangkatsetelahmelakukanakselerasiuntukmenyalip,
andatidakperlumengeremterlalubanyak. Hal inikarenaada engine brake
(pengeremandenganmesin), sedangkankalauditransmisiotomatis AT, engine brake
tidaksebagus CVT dankecendrungansedikitnyelonong.
Jikaandamelewatijalananturunan, padatransmisi CVT, pengeremanakandibantuoleh engine
brake dantransmisijugaberpindahsecaraotomatisuntukmembantupengereman.
Sedangkanpadatransmisiotomatis AT akancendrungnyelonong.
Selainituperpindahangigi yang halus, membuatmobil CVT
dalamperpindahangigisedikitmengalamipenurunan RPM
mesin.Tentunyahalinimembuattransmisi CVT lebihiritbahanbakar,
dibandingkandengantransmisi AT.
Tetapiadajugakekurangannya, mobildengantransmisi CVT
cendrungkurangresponsifdalamakselerasidibandingkandengan mobiltransmisiotomatis
AT.Selainitu, pengantianolitransmisipadamobil dengantransmisi CVT,
tidakbolehsembarangan, andaharusmengikutistandarolirekomendasidari dealer resmi.

Anda mungkin juga menyukai