Anda di halaman 1dari 1

Agar MENULIS-MENGARANG bisa GAMPANG

(Andreas Harefa; 2003)

Saya pasti bisa mengarang, sebab mengarang adalah ketrampilan SD.


Mengarang hanya bisa gampang kalau ada tujuan, visi, dan sasaran yang
membangkitkan motivasi juang.
Rajinlah mengunyah-ngunyah pertanyaan pasti akan mudah menemukan ide-ide yang
bisa ditulis, sehingga mengarang bisa gampang.
Bersahabat kariblah dengan pertanyaan:
Apa (what)?
Mengapa (why)?
Kapan (when)?
Di mana (where)?
Siapa (who)?
Bagaimana (how)?
Mengarang bisa gampang kalau kita punya cinta.
Pemicu ide ada di mana-mana, yang dibutuhkan hanyalah suasana hati yang kondusif
dan kebiasaan mengamati situasi sekitar.
Tahap belajar mengarang, ingat 3 N: niteni, nirokke dan nambahi.
Mengarang bisa gamapang kalu kita punya/ bisa:
o Komitmen, kesungguhan hati, dan tekat bulat
o Keyakinan dan kepercayaan diri yang tinggi bahwa kita bisa
o Minat dan ambisi yang kuat untuk buktikan kebenaran yang kita yakini
o Komitmen (janji pada diri sendiri) yang ditepati
o Kebiasaan membaca
o Keingintahuan yang besar
o Memahami mutu penerbit/ redaktur
o Memahami selera pasar
o Menyiapkan buku referensi
o Memelihara rasa ingin tahu dengan riset dan survey
o Memulai tulisan dari mana saja
PRAKTEKKAN, SEKARANG JUGA!

last resumed by anto concat


senin, 13 maret 2006; 23:31

Anda mungkin juga menyukai