Anda di halaman 1dari 15

I

LEMBAR PENGESAHAN
1. Judul Kegiatan

: Arts Immersion and Student Exchange

Field Trip 2014


2. Partisipan
Nama
: Mushonnifun Faiz Sugihartanto
Jenis Kelamin
: Laki-laki
Fak / Jurusan
: Teknologi Industri / Teknik Industri
Perguruan Tinggi : Institut Teknologi Sepuluh Nopember
Alamat PT
: Kampus ITS Sukolilo, Surabaya 60111
Telepon / E-mail : +6285785786738 / faizunaa17@yahoo.co.id
3. Waktu Pelaksanaan
: Senin 1 Desember 2014 Jumat 5
Desember 2014
4. Biaya Keseluruhan
5. Pengusulan Biaya :

: Rp 11.475.000,00
Surabaya, 13 November 2014

Ketua Jurusan Teknik Industri

Delegasi

FTI - ITS

(Mushonnifun Faiz
(Prof. Ir. Budi Santosa,
Sugihartanto)
M.S., Ph.D)
NIP.

NRP. 2512100037

196905121994021001

Kepala Lembaga
Wakil Rektor
Pengembangan
Bidang
Pendidikan,
Perencanaan,
Kemahasiswaan,
Keuangandan
dan
Hubungan
Sarana Prasarana
Alumni

1
Dr. Ir.Ir.Bambang
Muhammad
Sampurno,
Faqih, MSA,
MT
NIP.196509191990031003
Ph.D

RINGKASAN
Proposal ini merupakan proposal pengajuan dana mengikuti
kegiatan kemahasiswaan. Adapun kegiatan yang diikuti adalah Arts
Immersion and Student Exchange Field Trip 2014 yang kemudian

disingkat menjadi AISEF 2014. Proposal ini terdiri dari Bab I


Pendahuluan yang menjelaskan latar belakang mengikuti kegiatan,
tujuan, dan hasil yang diharapkan. Sedangkan pada Bab II
menjelaskan mengenai deskripsi kegiatan yang akan diikuti. Selain itu
menjelaskan sasaran yang dituju, waktu, dan juga tempat
pelaksanaan terkait kegiatan AISEF 2014 ini. Pada Bab III merupakan
penjelasan terkait besaran rencana pembiayaan yang diusulkan. Kami
mengusulkan biaya sebesar Rp 11.475.000,00 dengan perincian yang
akan dijelaskan pada bagian tersebut. Selanjutnya adalah penutup
dan dilampirkan dengan Letter of Acceptance, profil delegasi, serta
agenda selama di Thailand.

1
KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis penjatkan kehadirat Allah SWT, yang atas


rahmat-Nya maka penulis dapat menyelesaikan proposal dengan
nama kegiatan:
Arts Immersion and Student Exchange Field Trip 2014
Proposal ini merupakan syarat untuk mengajukan permohonan
dana untuk mendukung mahasisiwa representatif di kegiatan ini
dalam hal finansial.
Dengan

selesainya

penyusunan

proposal

ini

penulis

menyampaikan terima kasih sebesar-besarnya kepada:


1. Tuhan Yang Maha Esa atas limpahan karunianya yang sangat
besar bagi penulis.
2. Kedua orang tua atas limpahan doa, kasih sayangnya.
3. Teman-teman yang telah memberi semangat dalam pra seleksi,
saat seleksi, dan pasca seleksi.
Harapan saya sebagai penulis adalah semoga proposal ini dapat
menjadi dokumen resmi pengajuan permohonan dana penulis untuk
mendapatkan dana dari pihak birokrasi ITS. Namun dapat membantu
penulis untuk turut mengharumkan nama Indonesia dalam sebuah
acara tingkat Asia Tenggara.
Penulis sadar atas keterbatasan yang dimiliki oleh penulis karena
laporan ini jauh dari kesempurnaan. Demikian penulis sudah berusaha
semaksimal mungkin. Dan pintu maaf serta saran kritik yang
membangun penulis harapkan.

Surabaya, 12
November 2014
Penulis

BAB I
PENDAHULUAN
LATAR BELAKANG
Memasuki era ASEAN Economic Community 2015, sebagai
generasi muda yang berkualitas yang akan merasakan dampak dari
komunitas

ekonomi

ini

untuk

pertama

kalinya

maka

sudah

seharusnya ketika nanti Indonesia akan dipenuhi oleh tenaga kerja


asing dari berbagai negara di Asia Tenggara kita dapat menjadi tuan
rumah yang baik bagi mereka, serta tetap membangun potensi diri
agar tidak terkalahkan dengan tenaga kerja asing dalam bekerja di
negara sendiri. Dalam blueprint AEC 2015 yang telah disepakati pada
tahun 2003 disebutkan bahwa untuk mewujudkan ASEAN Vision 2020
yang dipercepat menjadi 2015 terdapat tiga pilar utama, yaitu: (1)
ASEAN

Economic

Community,

(2)

ASEAN

Political-Security

Community, (3) ASEAN Socio-Cultural Community.


Salah satu dari ketiga pilar tersebut adalah mewujudkan ASEAN
Socio-Cultural Community. Di dalam blueprint tersebut dijelaskan
bahwa untuk mewujudkan pilar nomor tiga ini adalah salah satunya
dengan adanya interaksi antara penduduk Asia Tenggara dalam
berbagai komunitas sehingga mereka menyadari akan pentingnya

nilai-nilai sejarah, warisan budaya terutama yang terkait dengan


identitas berbagai negara di ASEAN. Sehingga fokusan masyarakat
ASEAN ke depannya tentu saja melakukan pengenalan budaya negara
masing-masing ke negara-negara lain dalam lingkup Asia Tenggara
utamanya.

Tujuannya

pariwisata

dalam

meningkatkan

tentu

kegiatan

kesejahteraan

saja

untuk

meningkatkan

perekonomian
sosial.

Maka

sehingga
dari

itulah,

sektor
dapat
selain

mengenali budaya negara sendiri, penduduk Asia Tenggara juga perlu

mengenali budaya-budaya dari negara lainnya terutama dalam


lingkup Asia Tenggara.
Kegiatan

AISEF

2014

ini

bertujuan

untuk

mengenalkan

kebudayaan Thailand kepada para pesertanya. Program ini didukung


oleh Language Institute Chiang Mai University. Selain mempelajari
kebudayaan Thailand, peserta juga diajak untuk melihat Candi Kota
Chiang

Mai,

merasakan

keramahan

penduduk

merasakan makanan khas Thailand.

Thailand,

Berdasarkan

hal

serta

di

atas,

maka besar harapan saya agar nantinya pihak birokrasi ITS dapat
memberikan dukungan atas keikutsertaan saya dalam AISEF 2014
yang tentunya akan kami manfaatkan dengan sebaik-baiknya demi
mendapatkan wawasan untuk kebaikan Indonesia.
TUJUAN
Keikutsertaan

dalam

kegiatan

Arts

Immersion

and

Student

Exchange Field Trip 2014 ini adalah bertujuan untuk :


1. Menjadikan kegiatan sebagai sarana belajar dan menambah
wawasan

mengenai

kebudayan

khususnya Thailand.
2. Meningkatkan kemampuan

soft

negara-negara
skill

terkait

di

ASEAN

kemampuan

berkomunikasi serta mengenali kebudayaan negara lain


3. Menjadi motivasi dan inspirasi bahwa perlunya kita mempelajari
kebudayaan negara lain agar dapat menjadi sarana studi
komparasi

dan

lecutan

bagi

diri

kita

untuk

juga

turut

mempromosikan kebudayaan Indonesia di negara lainnya.

HASIL YANG DIHARAPKAN


Melalui acara ini, diharapkan dapat menghasilkan hal-hal sebagai
berikut:
1. Terciptanya networking dan kerja sama yang lebih luas dalam
skala Asia Tenggara khusunya bagi para pemudanya untuk
memajukan kebudayaan daerah masing-masing.

2. Terbentuknya pemuda yang masih peduli akan kebudayaan dan


kearifan lokal di Asia Tenggara

BAB II
DESKRIPSI KEGIATAN
PROFIL AISEF 2014
Arts Immersion and Student Exchange Field Trip 2014 adalah
program pertukaran pelajar antar negara yang terdapat di kawasan
Asia Tenggara. Program ini memiliki tujuan untuk mempelajari
kebudayaan Thailand dan mengenal karakteristik masyarakatnya
terutama

menjalin

diselenggarakan
pesertanya

pertemanan antar pemudanya.

untuk

merasakan

memberikan
suasana

kesempatan

kehidupan

di

Program ini
kepada

para

Thailand

serta

menikmati kebudayaan di Kota Chiang Mai.


Program ini akan dilaksanakan di Chiang Mai, Thailand.

Beberapa aktivitas yang akan dijalani peserta program ini antara lain:
1. Mempelajari Bahasa Thailand
2. Mempelajari Kebudayaan Thailand
3. Mempelajari Tarian Lenna (Tari yang berasal dari Thailand
Utara)
4. Merasakan masakan Thailand dan makan malam tradisional
Thailand
5. Melakukan perjalanan di sekitar Chiang Mai.

Melaui

program

AISEF

2014

ini,

peserta

akan

diajarkan

bagaimana berkomunikasi dengan masyarakat lokal di Thailand,


sebab sebagian besar warga Thailand tidak bisa berkomunikasi
menggunakan

bahasa

inggris.

Selain

itu

peserta

juga

akan

mempelajari tarian tradisional Thailand yaitu Tari Lenna. Peserta juga


diberikan kesempatan untuk merasakan masakan khas Thailand
Utara,

yaitu

Kantoke

Dinner.

Kemudian

peserta

juga

akan

mengunjungi Doi Suthep Temple, Elephant Camp, serta Bamboo


Rafting. Program ini sudah berjalan sejak tahun 2012 dan ini
merupakan kelima kalinya diselenggarakan.
Adanya momentum untuk mengikuti kegiatan ini merupakan
sebuah momentum yang baik dalam meningkatkan kemampuan soft
skill para pemuda Indonesia khususnya communication skill serta life
skill dalam skala internasional. Selain itu juga mampu mempelajari
kebudayaan masyarakat lokal Thailand, sehingga dapat melatih
beradaptasi para pemuda Indonesia jika nanti tinggal di luar negeri.
Sehingga dapat memiliki pandangan untuk menjadi pemuda yang
peduli akan kebudayaan di Asia Tenggara.
SASARAN
Sasaran dari kegiatan ini adalah para pemuda dari seluruh dunia
dengan usia antara 18 25 tahun yang berminat mengikuti Arts
Immersion and Student Exchange Field Trip 2014.

TANGGAL DAN WAKTU PELAKSANAAN


Arts Immersion and Student Exchange Field Trip 2014 ini akan
dilaksanakan pada 1 5 Desember 2014 di Chiang Mai, Thailand.

BAB III
RENCANA PEMBIAYAAN
RENCANA PEMBIAYAAN DELEGASI AISEF 2014
Rincian Pemasukan Dana
N
o
1

N
o

Sumber
Jumlah
Pembantu Rektor I
IDR 11.475.000
Total Pemasukan
IDR 11.475.000
Rincian Pengeluaran Dana
Bany Satua
Harga /
Jumlah
Jenis
ak
n
Satuan (IDR)
(IDR)
Biaya Program

Orang

USD 250 x
Rp12.500,00

3.125.000

Tiket Pesawat
Surabaya Chiang Mai

Orang

3.500.000

3.500.000

Tiket Pesawat
Chiang Mai Surabaya

Orang

3.500.000

3.500.000

Airport Tax
Surabaya Chiang Mai PP

Orang

350.000

350.000

Biaya
Akomodasi
Keseluruhan

Orang

1.000.000

1.000.000
11.475.0
00

Total Pengeluaran

PENUTUP
Demikian

proposal

pengajuan

bantuan

pendanaan

untuk

mengikuti kegiatan Arts Immersion and Student Exchange Field


Trip 2014 ini saya buat. Besar harapan saya untuk dapat mengikuti
kegiatan tersebut dalam rangka mengembangkan diri serta berbagi
kebermanfaatan saat kembali ke Indonesia. Atas perhatian, kerja
sama, dan bantuannya, saya sampaikan terima kasih.

Lampiran 1 : Letter of
Acceptance

Lampiran 2 : Personal Biodata

DATA DIRI
Full Name

: Mushonnifun Faiz Sugihartanto

Call Name

: Faiz

Place & Date of Birth


Religion

: Malang, 31 Januari 1994


: Islam

Phone Number

: +6285 785 786 738

E-mail

: faizunaa17@yahoo.co.id

Twitter

: @faizunaa

Website

: http://inspirasifaiz.wordpress.com/

Address (Curently)

: Jln. Manyar Kartika VIII/6, Surabaya 60118

Address (Hometown)

: Jln. Kosmea no. 5 Malang 65141

Motto

: Jika Berjuang adalah Ibadah, Berprestasi adalah


Dakwah

Education Experience
LEVEL
SCHOOL / UNIVERSITY
NAME
University
Tenth Nopember Institute
of Technology, Industrial
Engineering Department
Senior High School
SMAN 3 Malang
Junior High School
MTs Negeri I Malang
Elementary School
MI Negeri I Malang

YEAR
2012 - present
2009 - 2012
2006 - 2009
2000 - 2006

Kindergarten
TK Anak Shaleh
Organization Experience

1998 - 2000

PERIOD
2014
present

NAME
HMTI ITS

FIELD
Industrial
Engineer
Profession

2014
present
2014 - present
2014 - present
2013 2014

Future Leader AntiCorruption


Forum Lingkar Pena
LPM 1.0
BEM ITS

Social Society

POSITION
Head of
Scientific and
Profession
Department
Volunteer

2013
present
2013
present
2013 2014

Bakor Pemandu FTI


ITS
Journalist
Community TI-ITS
MSI Ulul Ilmi TI ITS

Writing
Writing
Executive
Campus
Training

Member
Member
Staff of Ministry
Public Policy
Member

Journalistic

Member

Religion

2013

JMMI ITS

Religion

2010 - 2011

SKI SMAN 3 Malang

Religion

Staff of
Regeneration
Department
Internship Syiar
Department
Head of SKI

Honor and Achievement:


PERIO
D
2014

2014

2014
2014

2013
2013
2012
2011

ORGANIZED BY

LEVEL

Paper Accepted at Asian


Pacific Youth Forum
Thailand
1st Place of Essay
Competition at National
Scientific Conference
PKM-T Funded
1st Place JMMI Writing
Challenge
Best Focus Group
Discussion at Information
and Technology Cluster,
YES SUMMIT 2013
1st Place Islamic Speech
Competition
1st Place of Kultweet
Competition
Semifinalist of IE Games
7th Edition
1st Place Islamic Speech
Competition

UNESCO

Asia Pacific

Universitas Indonesia
Achievement and
Community
DIKTI
JMMI ITS

National

BEM ITS

National

Al-Bahri FTK

Local

BEM ITS

Local

HMTI ITS

National

Ministry of Religion

National

2013

ACHIEVEMENT

National
Local

PERIO
D
2011
2010

2010

ACHIEVEMENT

ORGANIZED BY

LEVEL

Favourite Place Essay


Writing Competition
High Distinction of
Australian Chemistry Quiz

Youth Empowering

National

Royal Australian
National Chemistry
Quiz
Ministry of Cooperation
and UKM

Internationa
l

3rd Place Speech


Competition

National

Seminar and Training Experience


YEA
R
2014
2014
2014
2014
2014

2014
2013
2013
2013
2013
2013
2013
2013
2012
2012
2012
2012

NAME

INSTITUTION

PARTICIPATIO
N AS
Participant

LEVEL

National Leadership
Camp
Islamic Leadership
Training
LKMM Pra TD FTI ITS
P3MTI Transformer
Upgrading Volunteer
FLAC Indonesia
Regional Surabaya
LKMM TD
Youth Educators
Regional Training
Gerigi ITS
PP LKMM 8 FTI-ITS
Young Engineering
and Scientist Summit
LKMM TD
Program Studi Islam I
School of Mawapres
Pelatihan Jurnalistik
Tk. Dasar
Pelatihan Karya Tulis
Ilmiah
LKMM Pra - TD
ESQ Leadership
Training

PPSDMS Nurul
Fikri
LDJ Al-Kaun
HMTL
BEM FTI ITS
HMTI ITS
FLAC Indonesia

Spekaer

Local

Speaker
Participant
Participant

Local
Local
Regional

HMTI ITS
Youth ESN

Speaker
Participant

Local
Regional

BEM ITS
BEM FTI ITS
BEM ITS

Speaker
Participant
Participant

Local
Faculty
National

HMTI ITS
JMMI ITS

Participant
Participant

HMTI ITS
HMTI ITS

Participant
Participant

Local
Universit
y
Local
Local

HMTI ITS

Participant

Local

BEM FTI ITS


ITS Surabaya

Participant
Participant

Local
Local

National

Lampiran 3 : Schedule of AISEF 2014


DAY AND DATE
Monday1

TIME
8.00 16.00

December 2014
18.00 20.00

ACTIVITY

VENUE

Arrival of participants in Chiang Mai,

Chiang Mai Intl

ThailandTransfer to accommodation

Airport

Meet and greetOrientationWelcome


dinner : Kanthoke Dinner

Tuesday2

7.30 8.30

Breakfast

Accommodation

December 2014

9.00 9.15

Opening programWelcome by LI CMU

LI CMU

Representative
9.15 10.00

Campus tour

10.00 12.00

Introduction to Thai language and

LI CMU

culture
12.15 13.30

Lunch

TBA

13.30 15.00

Seminar on ASEAN

15.00 17.00

Lanna dance

Wednesday3

7.30 8.30

Breakfast

Guesthouse

December 2014

9.00 15.00

Maetaeman Elephant Camp Visit

Metaman elephant

participants will travel approximately 1

camp

hour outside the city and have the


opportunity to observe an elephant
show and ride both ox carts and
elephants. Lunch to be taken
afternoon slow bamboo rafting.
15.00 -

Leisure time

Thursday3

9.00 12.00

Thai Language and Culture

December 2014

12.00 13.00

Lunch

13.00 17.00

Cultural tour to Doi Suthep and

CMU

phuphing palace
18.00 20.00

Certificate presentation and farewell

Friday4 December

8.00 9.00

Breakfast

2014

10.00 12.00

Check out and go back home

Guesthouse

Anda mungkin juga menyukai