Anda di halaman 1dari 11

Copyright, Joint Commission International

Sasaran Internasional
Keselamatan Pasien

www.lean-indonesia.blogspot.com

Sasaran I : Mengidentifikasi Pasien Dengan Benar


Sasaran II : Meningkatkan Komunikasi Yang Efektif
Sasaran III : Meningkatkan Keamanan Obat-obatan
Yang Harus Diwaspadai
Sasaran lV : Memastikan Lokasi Pembedahan Yang
Benar, Prosedur Yang Benar, Pembedahan Pada
Pasien Yang Benar
Sasaran V : Mengurangi Risiko Infeksi Akibat
Perawatan Kesehatan
Sasaran VI : Mengurangi Risiko Cedera Pasien
Akibat Terjatuh

Copyright, Joint Commission International

Sasaran Internasional
Keselamatan Pasien

www.lean-indonesia.blogspot.com

Sasaran I:
Mengidentifikasi Pasien Dengan Benar

Memberikan obat
Memberikan darah atau produk darah
Mengambil sampel darah
Mengambil sampel lain untuk pemeriksaan klinis
Melakukan tindakan atau prosedur

Nomor kamar pasien tidak dapat dipakai sebagai


pengidentifikasi

Copyright, Joint Commission International

Proses kolaboratif digunakan untuk membuat


kebijakan dan/atau prosedur yang memastikan
ketepatan identifikasi pasien
Gunakan paling tidak 2 (dua) pengidentifikasi untuk
mengidentifikasi seorang pasien ketika:

www.lean-indonesia.blogspot.com

Sasaran II:
Meningkatkan Komunikasi Yang Efektif

Perintah lisan
Perintah lewat telepon
Laporan hasil tes kritikal

Harus menggunakan verifikasi read back dari


perintah atau hasil tes lengkap
Perintah atau hasil tes dikonfirmasi oleh pemberi
perintah atau hasil tes

Copyright, Joint Commission International

Proses kolaboratif digunakan untuk membuat


kebijakan dan/atau prosedur yang memastikan
ketepatan komunikasi lisan dan telepon
Orang yang menerima hal berikut ini:

www.lean-indonesia.blogspot.com

Hasil Tes Kritikal

Laboratorium klinik
Radiologi dan Imaging
EKG
Tes Fungsi Paru
dll

Copyright, Joint Commission International

Memastikan bahwa ada proses


kolaboratif untuk menentukan batasan
untuk hal tersebut:

www.lean-indonesia.blogspot.com

Sasaran III:
Proses kolaboratif digunakan untuk membuat kebijakan
dan/atau prosedur yang memastikan lokasi, pelabelan,
dan penyimpanan elektrolit konsentrasi tinggi
Elektrolit konsentrasi tinggi tidak terdapat di unit
perawatan pasien kecuali diperlukan secara klinis dan
tindakan diambil untuk mencegah pemberian yang kurang
hati-hati pada area tersebut jika diperbolehkan oleh
kebijakan
Singkirkan elektrolit konsentrasi tinggi dari unit perawatan
pasien; termasuk, namun tidak terbatas pada:
Potassium Chlorida
Potassium Phospate
Sodium Chloride > 0.9%

Copyright, Joint Commission International

Meningkatkan Keamanan Obat-obatan Yang Harus


Diwaspadai

www.lean-indonesia.blogspot.com

Harus didukung oleh bukti


Apakah bahan tersebut benar-benar
dibutuhkan sangat cepat?
Jika dibutuhkan untuk diencerkan,
apakah larutan yang telah diencerkan
tidak tersedia?

Copyright, Joint Commission International

Kebutuhan Klinis

www.lean-indonesia.blogspot.com

Sasaran IV:
Proses kolaboratif digunakan untuk membuat
kebijakan dan/atau prosedur
Tandai area yang tepat dengan cara yang
dimengerti dengan jelas dan libatkan pasien
dalam melakukan hal ini.
Buat proses atau checklist untuk
memverifikasi dokumen yang benar dan
fungsi alat
Gunakan checklist termasuk Time Out
sebelum pembedahan dimulai

Copyright, Joint Commission International

Memastikan Lokasi Pembedahan Yang Benar, Prosedur


Yang Benar, Pembedahan Pada Pasien Yang Benar

www.lean-indonesia.blogspot.com

www.lean-indonesia.blogspot.com

Copyright, Joint Commission International

Sasaran V:
Proses kolaboratif digunakan untuk membuat
kebijakan dan/atau prosedur yang memastikan
pengurangan risiko infeksi terkait pelayanan
kesehatan
Rumah sakit telah mengadaptasi atau
mengadopsi panduan kebersihan tangan yang
telah dipublikasikan dan secara umum diterima
Rumah sakit secara efektif menerapkan program
kebersihan tangan
Diperlukan data untuk menunjukkan efektifitasnya

Copyright, Joint Commission International

Mengurangi Risiko Infeksi Akibat Perawatan


Kesehatan

www.lean-indonesia.blogspot.com

Sasaran VI:
Proses kolaboratif digunakan untuk membuat
kebijakan dan/atau prosedur
Pengkajian dan secara periodik dikaji ulang
risiko jatuh setiap pasien, termasuk potensi
risiko jatuh sehubungan dengan pemberian
obat-obatan tertentu
Mengambil tindakan untuk menurunkan atau
menghilangkan setiap risiko yang
teridentifikasi

Copyright, Joint Commission International

Mengurangi Risiko Cedera Pasien Akibat


Terjatuh

www.lean-indonesia.blogspot.com

Anda mungkin juga menyukai