Anda di halaman 1dari 22

KINGDOM PLANTAE

BAGIAN 1 : TUMBUHAN BRYOPHYTA


Untuk SMA Kelas X

Guru Bidang Studi : Sugeng Riyanto, S.Pd

Copyright @ Sugeng Publishing _ Silahkan gunakan slide ini untuk kemajuan bersama

17.1 What is a plant?

Tumbuhan merupakan makhluk hidup yang


mampu:

1. berfotosintesis,
2. multiseluler dan
3. eukariotik.
Memiliki beberapa kesamaan dengan ganggang.
Namun, tumbuhan merupakan makhluk hidup yang
mengkolonisasi daratan dengan sempurna

Copyright @ Sugeng Publishing _ Silahkan gunakan slide ini untuk kemajuan bersama

s
erm
sp
An
g io

Gymnosperm
(e.g., conifer)

Tumbuhan berpembuluh tak berbiji


(Pterydophyta / Paku)

Bryophytes (Lumut)

Charophyceans (sekelompok dengan alga hijau)

17.5 Klasifikasi Filogeni pada Tumbuhan

Radiation of
flowering plants

Tumbuhan berbiji pertama

Tumbuhan berpembuluh pertama

Tumbuhan nenek moyang

Copyright @ Sugeng Publishing _ Silahkan gunakan slide ini untuk kemajuan bersama

BRYOPHYTA, Keanekaragaman

Copyright @ Sugeng Publishing _ Silahkan gunakan slide ini untuk kemajuan bersama

Copyright @ Sugeng Publishing _ Silahkan gunakan slide ini untuk kemajuan bersama

17.5 Tumbuhan Bryophyta /


Lumut
Karakteristik dan Ciri-ciri :

Fotosintesis, multiseluler dan eukariotik


Tak memiliki akar, batang dan daun sejati (talus)
Tak memiliki pembuluh angkut (xilem dan floem)
Mengalami pergiliran keturunan (dari gametofit
sporofit)
Reproduksi seksual dan aseksual (spora)

Copyright @ Sugeng Publishing _ Silahkan gunakan slide ini untuk kemajuan bersama

17.5 Pengangkutan Air dan Mineral


-

Pengangkutan Air, melalui peristiwa Osmosis : Pergerakan air dari


konsentrasi tinggi ke konsenterasi rendah melewati membran semi
permeabel.
Pengangkutan mineral, melalui difusi : Pergerakan zat terlarut (mineral &
ion) dari konsentrasi tinggi ke konsenterasi rendah.

Copyright @ Sugeng Publishing _ Silahkan gunakan slide ini untuk kemajuan bersama

17.6 Pergiliran Keturunan / Metagenesis Tumbuhan Lumut


-

Meliputi 1) fase gametofit : fase tumbuhan lumut yang menghasilkan gamet


(sel kelamin).
Sel kelamin dihasilkan di bagian atas tumbuhan lumut pada struktur
bernama gametangium.
Bila gametangium menghasilkan sel spermatozoid maka gametangium di
sebut anteridium
Dan bila gametangiun menghasilkan sel ovum, maka gametangium di sebut
arkegonium
2) Fase sporofit : fase tumbuhan lumut yang menghasilkan spora

Copyright @ Sugeng Publishing _ Silahkan gunakan slide ini untuk kemajuan bersama

17.6 Pergiliran Keturunan / Metagenesis Tumbuhan Lumut


5 Mitosis dan
pertumbuhan
Spora
(n)

Sperm (n) (dikeluarkan dari


Anteredium)
1

Gametofit
(n)

Ovum

HAPLOID

Meiosis

Arkegonium
dengan ovum (n)

Fertilisasi

DIPLOID
Kapsul

Seta

4
Zygot
(2n)
3 Mitosis dan
pertumbuhan

Gametofit
(n)
Sporofit (tumbuh berasal dari gametofit)

Copyright @ Sugeng Publishing _ Silahkan gunakan slide ini untuk kemajuan bersama

Figure 29.8 Siklus Hidup Polytrichum (layer 1)


Tetesan hujan
Gametofit
jantan

Sperma

Key
Haploid (n)
Diploid (2n)

Antheridium

Ovum
Gametophore

Gametofit
betina

Arkegonium

FERTILISASI

Zygot

(Di dalam arkegonium)

Arkegonium

Copyright @ Sugeng Publishing _ Silahkan gunakan slide ini untuk kemajuan bersama

Figure 29.8 Siklus Hidup Polytrichum (layer 2)


Tetesan hujan
Gametofit
jantan

Sperma

Key
Haploid (n)
Diploid (2n)

Antheridium

Ovum
Gametophore

Gametofit
betina

Sporofit

Seta
Kapsul
(sporangium)

Arkegonium

FERTILISASI

Kaliptra

Zygot

(Di dalam arkegonium)

Embryo

dewasa

Arkegonium
Sporofit
Gametofit

muda

betina

Copyright @ Sugeng Publishing _ Silahkan gunakan slide ini untuk kemajuan bersama

Figure 29.8 Siklus Hidup Polytrichum (layer 3)


Tetesan hujan
Gametofit
jantan

Sperma

Tunas

Key
Haploid (n)
Diploid (2n)

Antheridium

Protonemata

Tunas
Ovum

Spora
Gametophore

Gametofit
betina

Peristom

Arkegonium

Rhizoid

Sporangium

MEIOSIS
Mature
Sporofit
sporophytes
dewasa

Seta
Kapsul
(sporangium)

FERTILISASI

Kaliptra

Zygot

(Di dalam arkegonium)

Embryo

Arkegonium
Sporofit

Kapsul dgn
peristom (LM)

Gametofit

muda

betina

Copyright @ Sugeng Publishing _ Silahkan gunakan slide ini untuk kemajuan bersama

Klasifikasi Tumbuhan Lumut


Arkegonium pada
gametofit

Lumut Hati (Kelas Hepatycopsida)

Plagiochila
deltoidea,

Dasar
Seta

Kapsul

Sporofit Marchantia (LM)


Lumut Tanduk (Kelas Anthoceratopsida)
Anthoceros,
Lumut tanduk

500 m

Marchantia polymorpha,
Dengan talusnya

Lumut Daun (Kelas Bryopsida)


Polytrichum commune

Sporofit

Sporofit

Gametofit
Gametofit

Copyright @ Sugeng Publishing _ Silahkan gunakan slide ini untuk kemajuan bersama

1. Kelas Bryopsida

Copyright @ Sugeng Publishing _ Silahkan gunakan slide ini untuk kemajuan bersama

2. Kelas Hepaticopsida / Lumut Hati

Copyright @ Sugeng Publishing _ Silahkan gunakan slide ini untuk kemajuan bersama

Copyright @ Sugeng Publishing _ Silahkan gunakan slide ini untuk kemajuan bersama

Ciri ciri Kelompok Hepaticopsida


-

Talus berbentuk lembaran, dan tidak dapat dibedakan akar, batang dan
daunnya
Tumbuh dikotom (bercabang dua)
Reproduksi secara :
a. aseksual, melalui pembentukkan gemma, fragmentasi dan spora
b. seksual, melalui peleburan sel spermatozoid dengan sel ovum

Copyright @ Sugeng Publishing _ Silahkan gunakan slide ini untuk kemajuan bersama

3. Kelas Antheroceropsida / Lumut Tanduk

Ciri Ciri :
1. Gametofit berbentuk lembaran
2. Sporofit berbentuk pipa memanjang ke atas, seperti
tanduk
3. Di dalam tanduk dihasilkan spora
Copyright @ Sugeng Publishing _ Silahkan gunakan slide ini untuk kemajuan bersama

Copyright @ Sugeng Publishing _ Silahkan gunakan slide ini untuk kemajuan bersama

Copyright @ Sugeng Publishing _ Silahkan gunakan slide ini untuk kemajuan bersama

Copyright @ Sugeng Publishing _ Silahkan gunakan slide ini untuk kemajuan bersama

Anda mungkin juga menyukai