Anda di halaman 1dari 2

BAB 4

ANGGARAN dan JADWAL KEGIATAN


1.1 ANGGARAN BIAYA
1. Biaya Tetap per dua minggu

: Rp 81.033,00

2. Biaya Variabel per dua minggu

: Rp 1.285.000,00

3. Total Biaya Tetap Keseluruhan

: Rp 8.830.000,00

4. Biaya Total
Biaya Total (Total Cost)

= Biaya Tetap + Biaya Variabel


= Rp 81.033,00 + Rp 1.285.000,00
= Rp 1.366.033,00

5. Biaya dan Harga per Unit


Biaya per Unit
Catatan : dalam dua minggu Soughurt yang diproduksi sebanyak 700 bungkus.
Total biaya produksi dalam dua minggu = Biaya Tetap per dua minggu + Biaya
Variabel per dua minggu
= Rp 81.033,00 + Rp 1.285.000,00
= Rp 1.366.033,00
Jadi, Biaya per Unit = Total biaya produksi dalam dua minggu : jumlah produk
yang dihasilkan per dua minggu = Rp 1.366.033,00 : 700 bungkus = Rp 1951,47
Harga per Unit
Harga per unit yang ditetapkan untuk setiap kotak adalah Rp 3.000,00
6. Modal awal
Modal awal yang diperlukan dihitung dalam satuan per dua minggu untuk biaya
variabel sedangkan untuk biaya tetap dihitung secara keseluruhan.
Modal awal
= Total biaya tetap + Biaya Variabel per dua minggu
= Rp 8.830.000,00 + Rp 1.285.000,00
= Rp 10.115.000,00
7. Analisis Titik Impas
Analisis Titik Impas atau Break Event Point (BEP) dibedakan menjadi BEP harga
dan BEP produksi, dengan perhitungan sebagai berikut:
BEP Harga
BEP Harga = Total biaya produksi selama 2 minggu : Jumlah produksi
= Rp 1.366.033,00 : 700
= Rp 1951,47 = Rp 2.000,00
Jadi, dengan menjual Soughurt sebanyak 700 bungkus selama dua minggu
dengan harga Rp 3.000,00 per cup maka sudah dapat mencapai titik impas.

Sehingga dapat diperkirakan bahwa dalam sehari, 50 buah Soughurt harus


terjual pada tiap toko, kantin, dan koperasi yang dititipi.
BEP Produksi
BEP Produksi = Total biaya produksi selama 2 minggu : Harga perunit
= Rp 1.366.033,00 : Rp 3.000,00
= 455,34 = 456 bungkus
Jadi, untuk mencapai titik impas maka dalam dua minggu Soughurt yang harus
terjual adalah 456 cup dengan harga Rp3000,00 per cupnya
8. Analisis Keuntungan
Catatan : Analisis keuntungan dihitung selama 2 minggu.
Keuntungan = Total Pendapatan Total Biaya Produksi
= (Harga per unit X Jumlah produksi) Total BiayaProduksi
= (Rp 3.000,00 X 700 bungkus) Rp 1.366.033,00
= Rp2.100.000,00 Rp 1.366.033,00
= Rp 733.967,00 Rp 734.000,00
Jadi keuntungan yang diperoleh dengan menjual 700 buah Soughurt dengan
harga Rp 3.000,00 per cup dalam dua minggu adalah Rp 734.000,00.
a. B/C (Benefit Cost Ratio)
B Pendapatan
Rp 2.100.000,00
=
=
= 1,537
C Biaya Produksi
Rp 1.366.033,00
B/C lebih dari satu, maka usaha boleh dilanjutkan.
b. Efisiensi Penggunaan Modal
Keuntungan
Rp 734.000,00
Efisiensi Modal =
=
= 0,537
Biaya produksi
Rp 1.366.033,00
9. Pengembalian Modal
Catatan : - Dalam dua minggu diproduksi 700 kotak Soughurt
- Dalam sehari kami menjual Soughurt 50 cup
Maka, Pay Back Period = BEP Produksi : penjualan per hari
= 700kotak : 50 cup/hari
= 14 hari
Jadi modal akan kembali dalam jangka waktu 14 hari dengan penjualan 50 cup
per harinya.

Anda mungkin juga menyukai