Anda di halaman 1dari 5

RATIOS FOR BTPN

Tugas Analisis Keuangan dan Penganggaran

Oleh
Risalah Nur Estetika

040811582

Marsyafani Rochma

040811461

Marisse Kartika

Kelas K
DEPARTEMEN AKUNTANSI
UNIVERSITAS AIRLANGGA
SURABAYA
2009

Ratios for Bank


1.
* Earning assets to Total Assets 2008
=2.332.186+547.699+1.343.939+440.548+47.977+47.977+224.250
+227.000-2750+10.136.195+10.425.551+11.012+10.414.539289.356/13.697.461
= 2,61

* Earning assets to Total Assets 2007


= 35.858.790/13.697.461
=2,59

Rasio ini menunjukkan seberapa bagus manajemen bank dalam mengelola


aset. Semakin tinggi rasio, maka semakin bagus pula kinerja bank
tersebut. Dalam perhitungan rasio ini dalam laporan keuangan BTPN,
menunjukkan terjadinya peningkatan dari tahun 2007 ke tahun 2008, itu
artinya kinerja BTPN dalam mengelola asetnya semakin tahun semakin
baik.

2.
*Interest Margin to Average Earning assets 2007
= 1.038.886/27.492.028
= 0,037

*Interest Margin to Average Earning assets 2008


=1.307.401/35.858.790

=0,036
Rasio ini menunjukkan kemampuan manajemen bank untuk mengontrol
stabilisasi keuntungan, antara pendapatan bunga dan beban bunganya.
BTPN mengalami penurunan dalam rasio ini antara tahun 2007 ke 2006, itu
artinya bank tersebut mengalami penurunan dalam pendapatan bunganya.

3.
*Loan Loss Coverage Ratio 2007
= pretax income+provision ratio/net charge offs
= 525.273+0/1163822
=0,451

*Loan Loss Coverage Ratio 2008


= pretax income+provision for loan losses/net charge offs
= 575.159+0/1212660
= 0,474

Rasio ini menentukan kualitas dari aset dan level kesanggupan bank untuk
memberikan pinjaman. Dalam laporan keuangan BTPN, terjadi kenaikan
rasio dari 2007 ke 2008, sehingga itu artinya semakin tinggi kesanggupan
bank untuk meminjamkan dana yang dimilikinya.

4.
*Equity Capital to Total Assets 2007
=average equity/average total assets
=1.238.336/10.580.048
=0,11

*Equity Capital to Total Assets 2008


=1.617.222/13.697.461
=0,12
Menunjukkan seberapa tinggi risiko yang akan dihadapi jika
berutang pada bank. Laporan keuangan BTPN menunjukkan kenaikan rasio
ini, sehingga itu berarti menggunakan debt dan leverage dari bank ini
semakin berisiko.

5.
*Deposits Times Capital 2007
= average deposits/average stockholders equity
= 24.805.568/1.238.336
=20,0 kali

*Deposits Times Capital 2008


= 32.339.235/1.617.222
= 19,9 kali
Rasi0 ini menunjukkan posisi utang bank.semakin besar deposit,
maka memberikan prospek yang lebih tinggi juga dalam pengembalian
keuntungan pada para pemegang saham. BTPN mengalami penurunan dalam
rasio ini sekarang sehingga prospek untuk berinvestasi di bank ini semakin
jelek.

6.
*Loans to Deposits= average total loans/average deposits
Dalam laporan keuangan BTPN, tidak dicantumkan jumlah pinjaman,
sehingga tidak dapat dihitung rasio loans to depositsnya.

Anda mungkin juga menyukai