Anda di halaman 1dari 2

PUDING CUSTARD

Bahan :

1 kaleng tepung custard (Hercules)


1 kaleng susu kental manis
1 kaleng jagung butir
1 buah kelapa parut (13 gelas)
Gula secukupnya
Vanili secukupnya
Cup dan sendpk pudding

Dengan bahan tersebut dapat menghasilkan 46 cup pudding.


Metode pembuatan :
1. Siapkan alat dan bahan
2. Peras kelapa dan saring hingga menghasilkan 13 gelas santan cair
3. Siapkan panci dan masukkan tepung Hercules, jagung kaleng, vanili secukupnya, gula
4.
5.
6.
7.

secukupnya dan susu kental manis.


Tuangkan 13 gelas santan cair kedalam panci dan aduk hingga merata
Setelah merata, letakkan panci diatas kompor menyala dan aduk hingga mengental
Jika sudah mengental, matikan kompor dan tuang adonan pudding ke dalam cetakan (cup)
Tunggu hingga hangat lalu tutup pudding dan berikan juga sendok diatas tutupnya lalu

masukkan ke dalam kulkas


8. Jika pudding sudah dingin maka pudding siap untuk dipasarkan.

SANDWICH
Bahan :

1 bungkus roti tawar tanpa pinggirnya


Mentega
Sosis sapi 1 bungkus (15 pcs)
Mayonaise
Saus sambal
Saus tomat

Selada
Plastik mika (tempat)
Dengan bahan diatas dapat menghasilkan 10 sandwich
Metode pembuatan :
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.

Siapkan alat dan bahan


Goreng sosis hingga matang
Dinginkan sosis kemudian diiris dengan ukuran sesuai selera
Oleskan roti tawar dengan margarin
Masukkan 2 buah roti yang telah dioleskan margarin kedalam alat pemanggang
Jika roti sudah terpanggang dengan sempurna, angkat roti lalu potong menjadi 2 bagian
Ambil roti yang telah dipanggang, lapisi roti tawar dengan selada dan iriskan sosis diatasnya,
kemudian tambahkan mayonaise, saus tomat dan saus sambal sebelum ditutup dengan lapisan

roti terakhir
8. Sandwich siap untuk dihidangkan.

Anda mungkin juga menyukai