Anda di halaman 1dari 12

Flowchart & Ms Visio

Flocwchart = ?
Flowchart merupakan diagram simbolis yang
menggambarkan aliran data dan urutan
prosedur dari sebuah operasi atau aktivitas
dalam sistem (Bodnar dan Hopwood, 2004).

Ketentuan Dasar Flowchart


Aliran diagram harus dimulai dari sudut kiri
atas, dan umumnya bergerak dari kiri ke kanan
dan dari atas ke bawah
Semua langkah ditunjukkan secara berurutan
dan tidak menimbulkan keraguan
Simbol-simbol yang dipergunakan harus
konsisten, sesuai dengan ketentuan penggunaan
simbol yang telah disepakati

Ketentuan Dasar Flowchart


Disposisi dokumen harus jelas dan memiliki
tujuan yang spesifik
Berlaku Hukum Sandwich, dimana simbol proses
harus diapit dengan simbol dokumen input dan
dokumen output
Jika sebuah dokumen berpindah dari satu fungsi
organisasi ke fungsi organisasi lainnya, harus
digambarkan kembali di kolom fungsi organisasi
tujuannya

Ketentuan Dasar Flowchart


Semua simbol yang dipergunakan harus memiliki
label berupa keterangan singkat mengenai
deskripsi simbol tersebut di dalam areanya
Dokumen yang dibuat lebih dari 1 rangkap,
diberikan nomor untuk masing-masing
rangkapnya di sudut kanan atas, dan di
gabungkan sesuai dengan urutan nomornya
Keterangan tambahan dilampirkan dengan
menggunakan simbol annotation

Simbol FLOWCHART
Uang

Mulai dan Akhir

Keputusan

Jurnal atau buku besar

3
4

Dokumen

Dokumen rangkap

Proses manual

Konektor
Konektor
off page
Penyimpanan
Non permanen
Penyimpanan
permanen
Arus data
keterangan

database

Input ke
komputer

Awal Flowchart

Sebaiknya membuat flowchart dari kiri ke kanan

Pemakaian Decision

Pemakaian Konektor On Page

Pemakaian Konektor Off Page

Pemakaian Simbol Penyimpanan

N
D
A

: Number
: Date
: Alphabet

Hukum Sandwitch
Setiap simbol proses harus memiliki input dan
output yang jelas (setiap simbol proses harus
diapit oleh simbol input dan output)

A
X

Anda mungkin juga menyukai