Anda di halaman 1dari 12

MOTOR MODIFICATION CONTEST

JURUSAN TEKNIK MESIN


1. LATAR BELAKANG
Puji dan syukur tidak pernah henti-hentinya kita sanjungkan kehadirat Allah SWT karena berkat
rahmat dan hidayah-Nya kita masih diberikan kenikmatan yang tidak terhitung jumlahnya. Shalawat serta
salam selalu kita haturkan kepada junjungan kita baginda Rasulullah Muhammad SAW, yang telah
membawa kita keluar dari zaman kegelapan menuju ke jalan yang penuh cahaya. Serta pada keluarga,
sahabat dan pengikutnya hingga akhir zaman.
Mahasiswa Politeknik Negeri Sriwijaya (POLSRI), yang tergabung dalam berbagai organisasi
kemahasiswaan, dituntut mempersiapkan diri mengadapi era baru yang mengedepankan pentingnya
manajemen organisasi dan komunukasi dalam dunia global. Organisasi kemahasiswaan memiliki peran
penting dalam membentuk kepribadian, karakter, watak yang berwawasan luas sebagai penyiapan tenaga
professional dalam bidangnya.
Keberhasilan sebuah organisasi, lebih utama dikarenakan keberhasilan manajemen organisasi, kredibilitas
kepengurusan dan kreatifitas kegiatan yang dimiliki. Oleh sebab itu, dipandang perlu untuk menyamakan
persepsi tentang organisasi kemahasiswaan antara pimpinan, pembmbing dan pengurus organisasi
kemahasiswaan.
Maka dari itu kami dari Himpunan Mahasiswa Jurusan Teknik Mesin Politeknik Negeri Sriwijaya akan
mengadakan suatu kegiatan MOTOR MODIFICATION CONTEST SE SUMATERA-SELATAN. Kegiatan
ini diharapkan bisa membantu para mahasiswa jurusan teknik mesin khususnya untuk menghadapi
persaingan global tersebut, serta menumbuhkan rasa percaya diri akan kemampuan yang dimiliki.
II. MAKSUD DAN TUJUAN KEGIATAN
Adapun maksud dari kegiatan ini adalah:
1. Menjelaskan pada masyarakat, khususnya masyarakat se-sumatera selatan bahwa POLSRI
bukan merupakan politeknik UNSRI, tetapi Politeknik Negeri Sriwijaya.
2. Mengembangkan kreatifitas mahasiswa daalam bentuk kegiatan-kegiatan yang mereka senangi.
3. Melatih jiwa wiraswasta kepada mahasiswa Politeknik Negeri Sriwijaya, khususnya jurusan
Teknik Mesin.
4. Menunjukkan kepada masyarakat tentang keberadaan jurusan teknik mesin di POLSRI.
5. Menunjukkan kemampuan mahasiswa jurusan teknik mesin polsri kepada masyarakat.
6. Merealisasikan progam kerja HMJ Teknik Mesin POLSRI.
III. NAMA KEGIATAN
Nama kegiatan yang akan diselenggarakan ini adalah " Motor Modification Contest Se
Sumatera-Selatan"
IV. TEMA KEGIATAN

Tema kegiatan yang akan dilaksanakan ini adalah " Menjadikan Mahasiswa Jurusan Teknik Mesin Yang
Siap Pakai dan Siap Unuk Menghadapi Tantangan Global "
V. WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN
Kegiatan Motor Modification Contest ini akan dilaksanakan pada :
Hari : Sabtu /minggu
Tanggal : 12 s/d. 13 DESEMBER 2009
Waktu : 07.00 s/d Selesai
Tempat : Halaman depan KPA Politeknik Negeri Sriwijaya
VI. BENTUK KEGIATAN
1. Kontes Modifikasi Sepeda Motor
Kontes modifikasi sepeda motor ini akan diikuti oleh kalangan pelajar, mahasiswa dan masyarakat
umum se-sumatera selatan. Dalam kontes ini akan diadakan lima kelas penilaian / lima kriteria
penilaian:
1. Fungki
2. Ceper
3. Airbrush
4. Exstrime
5. Matic
2. Ganti Oli
Ganti oli ini akan dilakukan langsung oleh mahasiswa jurusan Teknik Mesin, sebagai salah satu
cara agar mahasiswa jurusan Teknik Mesin siap menghadapi tantangan global dan siap kerja.
Serta menumbuhkan rasa percaya diri akan kemampuannya.
3. Service Ringan Gratis
Dalam service ringan ini juga akan langsung dilakukan oleh mahasiswa jurusan Teknik Mesin.
Yang bertujuan untuk mengaplikasian ilmu yang dimiliki mahasiswa.
4. Pameran Tugas Akhir Mahasiswa Jurusan Teknik Mesin POLSRI
Berisi tentang pameran hasil karya mahasiswa jurusan Teknk Mesin yang berupa alat-alat / mesinmesin. Pameran Tugas Akhir ini bertujuan agar masyarakat mengetahui kemampuan para
mahasiswa jurusan Teknik Mesin POLSRI. Dan menunjukkan kepada masyrakat serta perusahaan
bahwa alumni jurusan Teknik Mesin POLSRI siap menghadapi tantangan global.
5. Bazar-Bazar
Bazaar berfungsi sebagai wadah atau tempat untuk memasarkan produk para sponsor, juga
sekaligus untuk memeriahkan acara ini. kusus bazar dari pihak sponsor, stan diperbolehka
membawa sendiri.
VII. SASARAN KEGIATAN

Dalam kegiatan ini sasarannya adalah kalangan pelajar yang meliputi pelajar SMA , para mahasiswa ,
serta masyarakat umum se- Sumatera Selatan.
VIII. LAMPIRAN
Untuk melenkapi proposal ini, berikut kami lampirkan:
a) Susunan Panitia
b) Susunan Acara
c) Anggaran Biaya
IX. SUMBER DANA
Sumber dana berasal dari dana kemahasiswaan dan dana sponsorship serta donator yang tidak mengikat.
X. PENUTUP
Demikianlah proposal " Motor Modification Contes Se Sumatera-Selatan " ini disampaikan dengan
harapan dapat dilaksanakan dengan baik dan semoga kegiatan ini dapat menunjukan kepada masyarakat
kemampuan dan kreatifitas para mahasiswa jurusan Teknik Mesin POLSRI. Oleh karena itu kami sangat
mengharapkan kerja sama yang baik dari semua pihak.
Palembang November 2009
Lampiran I
SUSUNAN KEPANITIAAN
MOTOR MODIFICATION CONTEST
SE-SUMATERA SELATAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN TEKNIK MESIN
12 s/d. 13 DESEMBER 2009
PELINDUNG : R.D. Kusumanto, S.T.,M.M.
Direktur Politeknik Negeri Sriwijaya
PENASEHAT : H. Firdaus, S.T.,M.T
Pembantu Direktur I Politeknik Negeri Sriwijaya
H.L Suhairi Hazisma,SE,M.Si
Pembantu Direktur II Politeknik Negeri Sriwijaya
H.Yohandri Bow,S.T, M.T
Pembantu Direktur IV Politeknik Negeri Sriwijaya
PENANGGUNG JAWAB : Ir. Ahmad Bahri Joni Malyan
Pembantu Direktur III Politeknik Negeri Sriwijaya
PEMBIMBING : Firdaus, S.E.
Kepala Bagian Administrasi Umum dan Keuangan
Yanuar, S.E.
Kepala Bagian Akademik dan Kemahasiswaan
Iskandar, S.T.

Ketua Jurusan Teknik Mesin


Hatta Yudhistira, S.Kom
Koordinator Unit Kemahasiswaan
Indra Satriadi, S.T.
Koordinator Bidang Penalaran dan Keilmuan
PENANGGUNG JAWAB KEGIATAN : Hasdi Febriansyah
Ketua MPM Politeknik Negeri Sriwijaya
Alminata Hussen
Presiden Mahasiswa Politeknik Negeri Sriwijaya
Ridwan Angga Saputra
Gubernur Mahasiswa Jurusan Teknk Mesin
ORGANIZING COMMITTE
: Fredy Anwar
KETUA PELAKSANA KESEKRETARIATAN
: Setioko
: Wahidun: Habibi Al Fajri
SEKERTARIS BENDAHAR Koordinator
SEKSI-SEKSI
Anggota: Rahmat:Nurhidayat
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7

ACARA
Koordinator
Anggota
PERLENGKAPAN
Koordinator
Anggota
KONSUMSI
Koordinator
Anggota
HUMAS
Koordinator
Anggota
DOKUMENTASI
Koordinator
Anggota
KEAMANAN
Koordinator
Anggota

:
:
:
:
:
:
:
:
:
:
:
:
:
:
:
:

Lampiran II
SUSUNAN ACARA
MOTOR MODIFICATION CONTEST

Gayatri
M.Hanandyo
Jemi sastra
Hendy
Hary Sukma Pratama
Deni saputra
Wisnu Wahyudi
Yayan Kurniawan
Rio Cyrus Aulia Fauzi
M. Affan Pratama
Fredi siswanto
Harry Sukma P
M Ridwan
Nefsi Rolesta
Ade kurniawan
Al fajriansyah
M aris
Dwino Krisno
Deni martin

SE-SUMATERA SELATAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN TEKNIK MESIN
12 s/d. 13 DESEMBER 2009
Hari Pertama , Sabtu 12 Desember 2009
Pengisi Acara

Deskripsi Kegiatan

Waktu

Panitia

Absen dan pengumpulan berkas


peserta

08.00 07.00

MC

Sambutan Pembukaan

07.40 07.30

Fredy Anwar Setioko

Sambutan Ketua Pelaksana

07.50 07.40

Ridwan Angga Saputra

Sambutan Gubernur
Mahasiswa Jurusan
Mesin

08.00 - 07.50
Teknik

.ST.Iskandar .Bpk

Sambutan dari Ketua Jurusan


Teknik Mesin Politeknik Negeri
Sriwijaya

08.00 -08.20

Bpk. Ir. A. Bahri Joni


Malyan

Sambutan Pembantu Direktur


III Politeknik Negeri Sriwijaya,
sekaligus
membuka
acara Motor
Modification
Contest Se sumatera Selatan
Jurusan
Teknik
Mesin
Politeknik
Negeri
Sriwijaya tahun 2009 secara
resmi.

08.45 08.20

Panitia

Doa

09.00 - 08.45

Panitia

Acara Ganti Oli, Service Gratis,


Bazar, Pameran Tugas Akhir
Mahasiswa Jurusan Teknik Mesin
Politeknik Negeri Sriwijaya

12.00 09.00

Break

13.00 12.00

Hiburan dan Ganti Oli, Service


Gratis, Bazar, Pameran Tugas
Akhir Mahasiswa Jurusan
Teknik Mesin Politeknik Negeri
Sriwijaya

17.30 13.00

Panitia

Hari Kedua , Minggu 13 Desember 2009


Pengisi Acara

Deskripsi Kegiatan

Panitia

Waktu

Absensi Peserta

08.00 07.00

MC dan Panitia

Sambutan Pembukaan,
Ganti Oli, Service Gratis,
Bazar, Pameran Tugas Akhir
Mahasiswa Jurusan Teknik
Mesin
Politeknik
Negeri
Sriwijaya

08.30 -08.00

Juri dan Panitia

Penilaian,
Ganti Oli, Service Gratis,
Bazar, Pameran Tugas Akhir
Mahasiswa Jurusan Teknik
Mesin
Politeknik
Negeri
Sriwijaya

12.00 - 08.30

Break

13.00 - 12.00

Panitia dan Para Juri

Rapat Para Juri,


Ganti Oli, Service Gratis,
Bazar, Pameran Tugas Akhir
Mahasiswa Jurusan Teknik
Mesin
Politeknik
Negeri
Sriwijaya

14.00 - 13.00

Panitia

Pengumuman Pemenang dan


Pembagian Hadiah

16.00 - 14.00

Panitia

Penutup

s/d 16.00
selesai

Lampiran III
ESTIMASI BIAYA
MOTOR MODIFICATION CONTEST
SE-SUMATERA SELATAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN TEKNIK MESIN
12 s/d. 13 DESEMBER 2009
1. Seksi Kesekretariatan
1
2

Pembuatan proposal 50 exemplar @ Rp.


20.000,-

.Rp
.Rp

1.000.000,100.000,-

3
4
5
6
7
8
9
1
0

.Rp
.Rp
.Rp
.Rp
.Rp
.Rp
.Rp

1
2
3
4

.Rp

Pembuatan LPJ 5 Exemplar @ Rp. 20.000,Amplop besar 1 kotak @ Rp. 20.000,Stempel pampel 2 buah @ Rp. 30.000,Kertas HVS 80 gr 4 rim @ Rp. 32.000,Kwitansi 2 buah @ Rp. 5.000,Foto Copy
Refil Tinta Print 5 kotak @ Rp. 25.000,Materai 6.000 10 buah @ Rp. 7.000,Komunukasi Hari H
TOTAL
2. Seksi Acara
Hadiah doorprize 5 paket @ Rp. 100.000,T-shirt Panitia 40 buah @ Rp. 50.000,Co Card Panitia + Peserta 100 buah @ Rp.
5.000,Hadiah kontes
1 Uang tunai 5 paket @ Rp.
1.200.000,2 Tropi 5 paket @ Rp. 200.000,3 T-shirt 5 paket @ Rp. 180.000,4 Piagam 5 paket @ Rp. 100.000,TOTAL
3. SEKSI HUMAS, PUBLIKASI DAN DOKUMENTASI
1
Spanduk 20 Buah @ Rp.125.000,2
Stiker event 2 Rim @ Rp.250.000,3
Cetak digital
4
Poster 1 Rim @ Rp.2.000.000,5
Pamflet 4 Rim @ Rp.250.000,6
Tali spanduk 100 Meter @ Rp.2.000,7
Perekat poster 5 Kaleng @ Rp.30.000,TOTAL
4. Seksi Perlengkapan dan Transportasi
1
Sewa
perlengkapan
20
2
Unit @ Rp.300.000,3
Bnsin kendaraan 50 Liter @ Rp. 4.500,Guest DJ 1 Hari @ Rp. 1.500.000,-

Rp
Rp

Rp.
Rp
Rp
.Rp
.Rp
.Rp
Rp

.Rp
.Rp
.Rp
.Rp
.Rp
.Rp
Rp.

20.000,60.000,128.000,10.000,100.000,125.000,70.000,500.000,2.113.000,-

500.000,2.000.000,500.000,6.000.000,1.000.000,900.000,500.000,11.400.000,-

Rp

2.500.000,500.000,200.000,2.000.000,1.000.000,200.000,150.000,6.550.000,-

Rp.
Rp.
Rp.
Rp

6.000.000,
225.000,1.500.000,

TOTAL

7.725.000,-

5 . Seksi Konsumsi
.Rp
1
Makan siang panitia 2 hari x 50 Bungkus
1.200.000,
.Rp
2
@ Rp. 12.000,.Rp
3
Snack panitia 2 hari x 50 Kotak @ Rp.
500.000,Rp.
4
5.000,800.000,.Rp
5
Snack Peserta 2 hari x 80 Kotak @ Rp.
500.000,.Rp
6
5.000,120.000,.Rp
Snack Tamu Undangan 2 hari x 50 Kotak
200.000,@ Rp. 5.000,3.320.000,Air Mineral Botol 2 Kotak @vRp. 60.000,Air Mineral Cup 10 Jotak @ Rp. 20.000,TOTAL
REKAPITULASI DANA
PENGELUARAN:
1
seksi kesekretariatan
Rp. 2.113.000,2
seksi acara
Rp. 11.400.000,3
seksi humas ,Publikasi dan Dokumentasi
Rp. 6.550.000,4
Seksi Perlengkapan dan Tranportasi
Rp. 7.725.000,5
Seksi Konsumsi
Rp. 3.320.000,TOTAL
Rp. 31.108.000,PEMASUKAN :
Dana Kemahasiswaan
Rp
5.000,000,Kekurangan Dana
Rp
26.108.000,Terbilang : Dua Puluh Enam Juta Seratus Delapan Ribu Rupiah
PENAWARAN SPONSORSHIP
Panitia Motor Modification Contest Se sumatera Selatan Jurusan Teknik Mesin Politeknik Negeri Sriwijaya
memberikan memberikan kesempatan kepada perusahaan atau badan usaha untuk berpartisipasi dalam
menyelenggarakan acara ini.
Ketentuan bagi seponsor :
1. Mengenalkan dan mengeksistensikan perusahaan pada masyarakat
2. Menambah animo masyarakat luas terhadap produk perusahaan
Ketentuan umum sponsor:
1. Penandatanganan kontrak dilaksanakan langsung dengan mengisi fomulir yang disediakan
panitia.

2. pembayaran uang muka sebesar 50% dilakukan pada saat penandatanganan kesediaan
sponsor.
3. Pembayaran kedua adalah pelunasan batas akhir waktu tanggal 8 Desember 2009.
4. Perjanjian kontrak sponsor dapat dilakukan dengan panitia yang diberikan tugas.
5. Untuk informasi lebih lanjut dapat menghubungi panitia dengan:
- Fredy Anwar Setioko : 0852 6847 7177
- Zarmansyah Erman : 0856 5874 4774
Jenis Penawaran sponsorship
A. Sponsor utama (Tunggal)
Adalah perusahaan atau badan usaha yang bersedia menanggung Seluruh kekurangan anggaran
sebesar yang akan disepakati. Dan ini merupakan sebuah penawaran yang menantang, dimana
produk perusahaan akan dicantumkan pada semua perlengkapan yang akan digunakan pada acara
ini, yaitu pada:
- Spanduk
- Stiker event
- Poster
- Sertifikat
- Pamflet
- Block note
- Co card
- Kaos panitia
B. Sponsor pendamping
Adalah perusahaan atau badan usaha yang bersedia ikut membantu sebagian anggaran dana, sarana
dan prasarana dan berhak memilih salah satu bagian dari perlengkapan acara ini.
C. Donatur
Donatur adalah seseorang / kelompok yang bersedia membantu kegiatan tanpa kerja sama yang
mengikat.
LEMBAR PENGESAHAN
Mengetahui, Ketua Pelaksana
Gubernur Mahasiswa
Teknik Mesin
Ridwan Angga Saputra Fredy Anwar Setioko
NIM 060830200116 NIM. 0607 3020 0818
Mengetahui,
Ketua Jurusan
Iskandar.ST

NIP. 13178159
LEMBAR KERJA SAMA
Setelah mempelajari naskah proposal kegiatan penawaran sponsorship, kami berkeinginan untuk
berpartisipasi dalam kegiatan Motor Modification Contest Se sumatera Selatan Jurusan Teknik Mesin
Politeknik Negeri Sriwijaya, Untuk itu kami sepakat untuk menjadi :
o Sponsor Utama
o Sponsor Pendamping
o Donatur
Dan produk kami dicantumkan di :
o Spanduk
o Stiker event
o Poster
o Sertifikat
o Blocknote
o Co card
o Kaos panitia
o Pamflet
Nama :
Jabatan :
Perusahaan :
Alamat :
Telp :
E-mail :
Uang yang kami sepakati :
Uang yang kami berikan :
Sisanya dilunasi pada tanggal :
Panitia Pelaksana Palembang, November 2009
()()

PROPSAL KEGIATAN
DPR OTOMOTIF COMMUNITY GANG MOTOR

1. LATAR BELAKANG
Gang motor yang lagi marak sekarang ini jadi suatu ke khawatiran bagi setiap orang
dan juga setiap gang/club motor dimanapun diseluruh indonesia, maka kami selaku
salah satu communitas club otomotif yang ada di DPR bergerak untuk sama-sama
memahami dari hal tersebut di atas.
Setelah 4 (empat) tahun lebih D.O.C berdiri yaitu dari 14 Juni 2005, dan dalam
peran serta kami untuk memegang teguh komitmen untuk terus menjaga persaudaraan,
berkreasi, dan tetap menjungjung tinggi etika berkendara yang baik, maka kami DPR
OTOMOTIF COMMUNITY (D.O.C)merasa bahwa ini merupakan momen terbaik untuk
menumbuh kembangkan potensi yang ada pada segenap pegawai dan karyawan di
lingkup perkantoran Setjen DPR RI bukan hanya sekarang yang lagi buming GANG
MOTOR semata, tetapi juga diterapkan pada kehidupan sehari-hari yang
memperhatikan sesama dan pengendara otomotif juga communitas lainnya.
Meningkatnya communitas-communitas otomotif sekarang ini akan berdampak pada
kerawanan lalulintas, kerawanan tersebut antara lain adalah kemcetan lalulintas, ugalugalan di jalan raya dan kriminalitas dan sebagainya.
Kami menyadari sepenuhnya bahwa kegiatan ini tidak dapat terselenggara tanpa
dukungan dari berbagai pihak, untuk itu kami sangat mengharapkan dukungannya baik
moril maupun materil sehingga kegiatan ini dapat berjalan dengan baik.
1.
TEMA
SAFETY RIDDING AND DRIVING UNTUK SESAMA
2.
WAKTU DAN TEMPAT

Acara dilaksanakan di depan Bank Mandiri dalam lingkup perkantoran


SetJen
MPR/DPR RI, Jln. Jend Gatot Subroto. Senayan Jakarta Pusat

Waktu penyelenggaran masih akan dibahas di Pansus.


3.
TUJUAN

Membangkitkan pemahaman pentingnya berkendaraan yang baik dalam


keamanan dan keselamatan dijalan raya khususnya communitas otomotif.

Ikut membantu program pemerintah dalam hal tertib lalulintas.

Membangkitkan kesadaran anggota dan pegawai serta karyawan


dilingkungan SetJen MPR/DPR RI,untuk berperan dan tanggung jawab atas
dirinya dan orang lain juga dalam communitasnya sendiri.
4.
TARGET PESERTA
Peserta yang diharapkan mengikuti talkshow adalah kurang lebih 500 orang dengan
perincian :
1. Anggota DPR Otomotif Communiti 150 Orang.
2. Supir pribadi Anggota Dewan DPR RI 400 Orang.
3. Bagian Angkutan DPR RI 50 Orang.

4. Pengunjung.
5. KEGIATAN DAN SUSUNAN ACARA
Kegiatan direncanakan berupa talkshow yang berisi tentang bagaimana safety ridding and
driving juga communitas otomotif yang seharusnya di terapkan oleh pengendara dan
communitas itu sendiri.
a. Pembukaan oleh Bapak Sekertariat Jenderal DPR RI.
b. Pembukaan oleh Ketua Panitia/penyelenggara.
c. Moderator membuka Acara:
* Hari dan Tanggal :.................................
* Waktu :...................................
* Tempat :..................................
* Materi :1. Perkenalan
2. Penjelasan mengenai safety ridding and
driving juga communitas.
3. Peraturan, standarisasi perlengkapan dan
tanggung jawab pengendara terhadap
sesama.
4. Tanya jawab.
5. Penutup.
Detail Kegiatan:
Durasi acara talkshow minimal dilakukan selama 2,5 jam,mengundang 4 pembicara dari
:
1.
Direktur Keselamatan Transportasi Darat, diharapkan dapat memberikan
gambaran serta
panduan tentang standarisasi perlengkapan otomotif dan etika berkendaraan yang baik.
2.
Bimlantas Polda Metro Jaya, diharapkan dapat memberikan gambaran peraturan
dan
pelaksanaan tertib lalulintas.
3.
Praktisi Club Otomotif sebagai pemakai dan pelaku kendaraan.
4.
Anggota Dewan sebagai pengawas kebijakan pemerintah dalam hal keamanan
dan keselamatan jalan raya.
5.
Moderator sebagai pemandu talkshow dan mengarahkan jalannya pembicaraan.
7. KEPANITIAN
* Terlampir.
8. RENCANA ANGGARAN BIAYA
* Terlampir
9. PENUTUP
Demikian proposal ini dibuat sebagai kegiatan yang lagi buming nasional yaitu gang
motor. semoga apa yang menjadi tujuan dan harapan dari kegiatan ini dalam menjaga
diri dapat terlaksana dengan baik dan sukses.
Terima kasih untuk segala partisipasi dan peran Bapak/Ibu/Saudara serta semua pihak
dalam pelaksanaan kegiatan.
Hormat kami,
Panitia Penyelenggara

Anda mungkin juga menyukai