Bab III Baru

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 4

BAB III

METODOLOGI PENELITIAN

3.1

Desain penelitian
Jenis penelitian ini adalah deskriptif retrospektif, dengan menggunakan

data sekunder dari status rekam medik penderita TB paru yang mengalami relaps.
3.2

Tempat dan waktu penelitian


Penelitian dilakukan di bagian rekam medik Rumah Sakit Umum Daerah

Arifin Achmad Provinsi Riau, dimulai dari bulan November 2013 hingga Mei
2014.
3.3

Populasi dan sampel


Populasi dan sampel penelitian adalah semua rekam medik penderita TB

paru yang mengalami relaps, yang berobat di Poliklinik Paru Rumah Sakit Umum
Daerah Arifin Achmad Provinsi Riau Tahun 2009-2013, dengan kriteria memiliki
semua variabel penelitian. Besar pengambilan sampel adalah total sampling.
3.4

Variabel penelitian
Variabel-variabel pada penelitian ini adalah :
a.
b.
c.
d.
e.

Umur
Jenis kelamin
Pekerjaan
Riwayat kenaikan berat badan
Waktu kambuh

f. Penyakit penyerta
g. Riwayat keteraturan berobat
h. Riwayat efek samping OAT
i. Asal daerah penderita
23

24

3.5

Definisi operasional
Definisi operasional dalam penelitian dapat dilihat pada tabel dibawah ini.

Tabel 3.1 Definisi operasional


No
1

Variabel
penelitian
Umur

Jenis
kelamin

Pekerjaan

Riwayat
kenaikan
berat
badan

Waktu
kambuh

Definisi
operasional
Usia penderita
yang dinyatakan
dalam tahun, dan
tercatat di dalam
status rekam
medik
Jenis kelamin
biologis penderita
yang tercatat di
dalam status rekam
medik
Jenis pekerjaan
penderita yang
tercatat di dalam
status rekam
medik
Riwayat kenaikan
berat badan saat
pengobatan infeksi
TB sebelum relaps,
dan tercatat di
dalam status rekam
medik
Rentang waktu
antara dinyatakan
sembuh sampai
didiagnosis
menderita TB paru
kembali, dan
tercatat di dalam
status rekam
medik

Lanjutan tabel 3.1 Definisi operasional

Alat
ukur
Status
rekam
medik

Skala
ukur
Nominal

Hasil ukur

Status
rekam
medik

Nominal

Perempuan
Laki-laki

Status
rekam
medik

Nominal

PNS
Buruh
Wiraswasta

Status
rekam
medik

Nominal

Ada
Tidak ada

Status
rekam
medik

Nominal

<4 tahun
4 tahun

<18 tahun
18 tahun

25

No
6

Variabel
penelitian
Penyakit
penyerta

Riwayat
keteraturan
berobat

Riwayat
efek
samping
OAT

3.6

Definisi
operasional
Penyakit lain yang
menyertai TB, dan
tercatat di dalam
status rekam
medik
Keteraturan
berobat dilihat dari
ada/tidaknya
riwayat putus
berobat saat
pengobatan infeksi
TB sebelum relaps,
dan tercatat di
dalam status rekam
medik
Riwayat terjadinya
efek samping OAT
saat pengobatan
infeksi TB
sebelum relaps,
dan tercatat di
dalam status rekam
medik

Alat
ukur
Status
rekam
medik

Skala
ukur
Nominal

Hasil ukur

Status
rekam
medik

Nominal

Teratur
Tidak teratur

Status
rekam
medik

Nominal

Ada
Tidak ada

Ada
Tidak ada

Metode pengumpulan data


Data yang dikumpulkan adalah data sekunder, yaitu dari status rekam

medik penderita TB paru yang mengalami relaps, di bagian rekam medik Rumah
Sakit Umum Daerah Arifin Achmad Provinsi Riau Tahun 2009-2013, dengan
kriteria memiliki semua variabel penelitian. Data yang dimaksud meliputi umur,
jenis kelamin, pekerjaan, riwayat kenaikan berat badan, waktu kambuh, penyakit
penyerta, riwayat keteraturan berobat, dan riwayat efek samping OAT.

3.7

Pengolahan data

26

Data-data yang telah didapatkan, dikelompokkan sesuai dengan variabel


yang ingin diteliti dan diolah secara manual. Analisis data menggunakan analisis
univariat. Hasil analisis disajikan secara deskriptif dalam bentuk tabel distribusi
frekuensi untuk digunakan dalam mengambil kesimpulan.
3.8

Etika penelitian
Penelitian akan diajukan ke Unit Etika Penelitian Kedokteran dan

Kesehatan Fakultas Kedokteran Universitas Riau.

Anda mungkin juga menyukai