Anda di halaman 1dari 2

Beton adalah campuran antara semen, agregat halus, agregat kasar, dan air,

dengan atau tanpa bahan campuran tambahan yang membentuk massa


padat. . Dalam pengertian umum beton berarti campuran bahan bangunan
berupa pasir dan kerikil atau koral kemudian diikat semen bercampur air.
Sifat beton berubah karena sifat semen, agregat dan air, maupun
perbandingan pencampurannya. Untuk mendapatkan beton optimum pada
penggunaan yang khas, perlu dipilih bahan yang sesuai dan dicampur secara
tepat.
Kebaikan dan keburukan beton dibandingkan dengan bahan bangunan lain
adalah

sebagai

1)

berikut.

Kebaikan
Harganya

relatif

murah

Beton

karena

menggunakan

bahan

lokal.

2) Mempunyai kekuatan tekan yang tinggi, serta mempunyai sifat tahan


terhadap

pengkaratan

atau

pembusukan

oleh

kondisi

lingkungan.

3) Adukan beton mudah diangkut maupun dicetak dalam bentuk dan ukuran
sesuai

keinginan.

4) Kuat tekan beton jika dikombinasikan dengan baja akan mampu memikul
beban

yang

berat.

5) Adukan beton dapat disemprotkan di permukaan beton lama yang retak


maupun diisikan ke dalam retakan beton dalam proses perbaikan. Selain itu
dapat

pula

dipompakan

ke

tempat

yang

posisinya

sulit.

6) Biaya perawatan yang cukup rendah karena termasuk tahan aus dan
tahan

kebakaran.

Kekurangan

Beton

1) Beton memiliki kuat tarik yang rendah sehingga mudah retak. Oleh karena
itu

perlu

diberi

baja

tulangan,

atau

tulangan

kasa

(meshes).

2) Adukan beton menyusut saat pengeringan sehingga perlu dibuat dilatasi

(expansion joint) untuk stuktur yang panjang untuk memberi tempat bagi
susut

pengerasan

dan

pengembangan

beton.

3) Beton keras (beton) mengembang dan menyusut bila terjadi perubahan


suhu, sehingga perlu dibuat dilatasi untuk mencegah terjadinya retak-retak
akibat

perubahan

suhu.

4) Beton sulit untuk kedap air secara sempurna, sehingga selalu dapat
dimasuki air, dan air yang membawa kandungan garam dapat merusak
beton.
5) Beton bersifat getas (tidak daktail) sehingga harus dihitung dan di detail
secara seksama agar setelah dikomposisikan dengan baja tulangan menjadi
bersifat daktail, terutama pada struktur tahan gempa.

Anda mungkin juga menyukai