Anda di halaman 1dari 16

ANTENA HELIX

MAHARANI A.T.
3MMB
7708030006

PENDAHULUAN
Antena Helix atau helical adalah antena
yang terdiri dari kawat konduktor yang
dililitkan pada media penyangga berbentuk
helix.
Khusus untuk frekuensi di kisaran 2-5 GHz
desain ini sangat mudah, dan praktis.
Untuk frekuensi sekitar 2,4 GHz dapat
digunakan untuk packet radio kecepatan
tinggi dan satelit amatir (AO40

GAMBAR HELIX

KARAKTERISTIK

Antena helix digambarkan sebagai sebuah


pegas dengan reflektor.
Antena Helix bekerja pada kisaran frekuensi
GHz.
Frekuensi yang biasa digunakan ialah
2,4GHz
Antena helix juga dapat digunakan untuk
menggantikan antenna omni-directional
sebagai transmitter sinyal Wi-Fi pada
internet

DESAIN

Antena helix merupakan antenna yang


mempunyai bentuk tiga dimensi
Bentuk dari antena helix menyerupai per
atau pegas dengan diameter lilitan serta
jarak antar lilitan berukuran tertentu
Antena Helix mempunyai bentuk
geometri 3 dimensi

DESAIN

Parameter:
D : diameter dari helix
C : circumference (keliling) dari helix = D
S : jarak antara lilitan
: sudut jepit (pitch angle) = arctan S/D
L : panjang dari 1 lilitan
n : jumlah lilitan

DESAIN

Axial Length dan pitch angle menentukan Gain


dari helix
Makin panjang axial length maka makin besar
pula gain dari helix
Antena helix biasanya dipasang diatas sebuah
ground plane.
Ground plane: segi empat atau lingkaran dengan
diameter satu sampai satu setengah kali panjang
gelombang
Tujuan: Back lobe dari antena helix dapat
diminimalisasi

DESAIN

Secara teori, antena helix dapat dimodelkan


sebagai jajaran sejumlah titik sumber isotropis
Masing-masing titik merepresentasikan satu
buah lilitan dari helix,

DESAIN

12 LILITAN
PANJANG PIPA 40 cm
Lem PVC (tetrahidrofuran)
100m-2,5km

DESAIN

DESAIN

DESAIN

DESAIN

APLIKASI

Penerima sinyal wireless 2,4GHz.


Point to Point atau sebagai client dari
Access Point.
VHF satelit transmisi (cross polarisasi).

REFERENSI
[1]http://helic.remco.tk/
[2]
http://9w2pns.blogspot.com/2009/09/a
ntena-radio.html

Sekian,
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai