Anda di halaman 1dari 18

RENCANA MUTU PEMBELAJARAN

Nama Dosen
Program Studi
Kode Mata Kuliah
Nama Mata Kuliah
Jumlah SKS
Kelas/Semester
Alokasi Waktu
Pertemuan ke

: Hamid Abdillah
: Teknik Kimia
: TKK 403
: Pengendalian Proses
:2
:7
: 100 menit
:1

I. Standar Kompetensi:
Mahasiswa dapat menganalisis karakteristik dinamik alat proses dan dapat merancang
pengendalian untuk proses di bidang teknik kimia.
II. Kompetensi Dasar:
Mengeksplorasi peranan kontrol proses dan konsep dasar kontrol proses.
III. Indikator:
Mahasiswa dapat menerangkan peranan kontrol proses kontrol proses serta dapat
mengidentifikasi unsur-unsur pengendalian proses
IV. Materi Ajar:
1. Definisi pengendalian proses
2. Tujuan pengendalian proses
3. Contoh-contoh kasus pengendalian proses yang
pengendalian proses
4. Perkembangan praktek pengendalian proses di industri

mencakup

unsur-unsur

V. Metode/Strategi Pembelajaran:
Ceramah, latihan soal, diskusi
VI. Tahap Pembelajaran:
A. Kegiatan Awal
:
Dosen memberikan bahan ajar dan menyiapkan materi kuliah.
B. Kegiatan Inti
:
Mahasiswa menerima penjelasan definisi dan pentingnya pengendalian proses dan
mengidentifikasi unsur penyusun pengendalian proses.
Dosen membuat simulasi pengendalian proses dengan membuat simulasi dengan
mahasiswa sebagai pemain (satu orang berperan sebagai variabel yang diukur, satu
orang sebagai alat ukur, satu orang sebagai controller, dan satu orang sebagai aktuator.
Tiap orang memakai karton bertuliskan perannya).
Mahasiswa menggambarkan diagram pengendalian proses sederhana.
Mahasiswa mendapatkan penjelasan perkembangan praktek pengendalian proses di
industri.
C. Kegiatan Akhir :
Dosen memberikan PR dan mendiskusikan pada kesempatan pertemuan berikutnya

VII. Alat/Bahan/Sumber Belajar:


A. Alat/Media: Papan tulis, presentasi dengan notebook / layar, komputer dan software
Matlab & Simulink.
B. Sumber Belajar:
Stephanopoulus, G, Chemical Process Control: An Introduction to Theory and
Practice, Prentice Hall, 1989
G. Washington & A. Rajagopalan, Simulink Tutorial, Ohio State University, 2002
Pao C. Chau, Chemical Process Control: A First Course with MATLAB, Cambridge
University Press, 2001
M. Fauzan Amir, Materi-materi Pelatihan Pengendalian Proses, IARG ITB, 2004
VIII. Penilaian:
A. Teknik dan instrumen penilaian :
Tes tertulis (Tt)
Tugas (Tg)
Keaktifan dalam menyelesaikan masalah dan diskusi (Proses)
B. Kriteria Penilaian
:
Nilai (N) = 0,6 x Tt + 0,2 x Tugas (Tg) + 0,2 x Proses

RENCANA MUTU PEMBELAJARAN


Nama Dosen
Program Studi
Kode Mata Kuliah
Nama Mata Kuliah
Jumlah SKS
Kelas/Semester
Alokasi Waktu
Pertemuan ke

: Hamid Abdillah
: Teknik Kimia
: TKK 403
: Pengendalian Proses
:2
:7
: 100 menit
:2

I. Standar Kompetensi:
Mahasiswa dapat menganalisis karakteristik dinamik alat proses dan dapat merancang
pengendalian untuk proses di bidang teknik kimia.
II. Kompetensi Dasar:
Membuat model dan dasar Matematika pengendalian proses
III. Indikator:
Mahasiswa dapat membuat model dinamik dengan menggunakan domain waktu dan
domain laplace (fungsi transfer)
Mahasiswa dapat membuat blok diagram dan dapat menentukan input, output, dan fungsi
transfer tiap blok
IV. Materi Ajar:
1. Review Model Persamaan Diferensial
2. Laplace transform dan penerapannya pada masalah pengendalian
3. Initial and final value theorems
4. Partial fraction expansion
5. Fungsi Transfer, pole, and zero
6. Contoh model transient: konsentrasi pada dua tangki berpengaduk seri dan
pemanasan tangki berpengaduk
7. Linearisasi persamaan nonlinear
8. Reduksi blok diagram
V. Metode/Strategi Pembelajaran:
Ceramah, latihan memecahkan soal, diskusi, presentasi

VI. Tahap Pembelajaran:


A. Kegiatan Awal
:
Dosen memberikan bahan ajar/handout dan menyiapkan materi kuliah, kemudian
membahas PR minggu sebelumnya.
B. Kegiatan Inti
:
Mahasiswa menerima penjelasan Review Model Persamaan Diferensial
Laplace transform dan penerapannya pada masalah pengendalian
Initial and final value theorems
Partial fraction expansion
Fungsi Transfer, pole, and zero
Mahasiswa menerima penjelasan kemudian mengerjakan model konsentrasi pada dua
tangki berpengaduk seri dan pemanasan tangki berpengaduk
Mahasiswa menerima penjelasan kemudian mengerjakan masalah linearisasi
persamaan nonlinear.
Mahasiswa menerima penjelasan dan melakukan penyusunan blok
Mahasiswa mendapatkan presentasi cara penyelesaian persamaan diferensial orde 1
sesuai materi kuliah di atas.
Mahasiswa mendapat soal kemudian mahasiswa mendiskusikan dengan teman,
kemudian perwakilan mahasiswa mempresentasikan penyelesaian di depan kelas.
C. Kegiatan Akhir :
Dosen memberikan PR dan mendiskusikan pada kesempatan pertemuan berikutnya
VII. Alat/Bahan/Sumber Belajar:
A. Alat/Media: Papan tulis, presentasi dengan notebook / layar, komputer dan software
Matlab & Simulink
B. Sumber Belajar:
Stephanopoulus, G, Chemical Process Control: An Introduction to Theory and
Practice, Prentice Hall, 1989
G. Washington & A. Rajagopalan, Simulink Tutorial, Ohio State University, 2002
Pao C. Chau, Chemical Process Control: A First Course with MATLAB, Cambridge
University Press, 2001
M. Fauzan Amir, Materi-materi Pelatihan Pengendalian Proses, IARG ITB, 2004
VIII. Penilaian:
A. Teknik dan instrumen penilaian :
Tes tertulis (Tt)
Tugas (Tg)
Keaktifan dalam menyelesaikan masalah dan diskusi (Proses)
B. Kriteria Penilaian
:
Nilai (N) = 0,6 x Tt + 0,2 x Tg + 0,2 x Proses

RENCANA MUTU PEMBELAJARAN


Nama Dosen
Program Studi
Kode Mata Kuliah
Nama Mata Kuliah
Jumlah SKS
Kelas/Semester
Alokasi Waktu
Pertemuan ke

: Hamid Abdillah
: Teknik Kimia
: TKK 403
: Pengendalian Proses
:2
:7
: 100 menit
:3

I. Standar Kompetensi:
Mahasiswa dapat menganalisis karakteristik dinamik alat proses dan dapat merancang
pengendalian untuk proses di bidang teknik kimia.
II. Kompetensi Dasar:
Analisa respon dinamik dari sistem proses.
III. Indikator:
Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa dapat memahami dan menganalisis respon
dinamik dari sistem proses.
IV. Materi Ajar:
1. Respon dinamik
2. Model PD Orde 1
3. Respon tahap pada model orde 1
4. Respon impuls response pada model orde 1
5. Integrasi proses
6. Model PD Orde 2
7. Penyelesaian domain waktu terhadap respon tahap
8. Sifat domain waktu dari respon underdamped, overdamped dan critically damped
9. Proses dengan dead time
10 Proses orde tinggi dan pendekatannya
11. Tangki sederhana seri
12. Pendekatan dengan fungsi orde rendah dengan dead time
13. Tangki seri yang saling berinteraksi
14. Pengaruh akar terhadap respon waktu
15. Unsur yang dihela oleh kelambatan
16. Fungsi transfer paralel
17. Karakteristik alat proses pada sistem pengendalian proses
18. Review Problems
V. Metode/Strategi Pembelajaran:
Ceramah, latihan memecahkan soal, diskusi, presentasi, praktek komputer

VI. Tahap Pembelajaran:


A. Kegiatan Awal
:
Dosen memberikan bahan ajar dan menyiapkan materi kuliah, kemudian membahas
Tugas (Tg) minggu sebelumnya.
B. Kegiatan Inti
:
Mahasiswa menerima penjelasan karakteristik model orde 1 dan responnya, kemudian
mendapat tugas menilai dan memilah-milah sistem-sistem yang mempunyai model
respon orde satu.
Mahasiswa melakukan demo karakteristik orde 1 berupa perubahan temperatur
termokopel yang ditampilkan dengan software Labview dan alat akuisisi data.
Mahasiswa menerima penjelasan karakteristik model orde 2 dan responnya, kemudian
mendapat tugas menilai dan memilah-milah sistem-sistem yang mempunyai respon
underdamped, overdamped dan critically damped.
Mahasiswa menerima penjelasan tentang penggabungan sistem orde 1, orde 2 dan orde
banyak.
Mahasiswa mendapat penjelasan tentang dead time- lead lag, serta karakteristik alat
proses, dan dapat menerapkannya pada materi selanjutnya.
C. Kegiatan Akhir :
Dosen memberikan Tugas dan mendiskusikan pada kesempatan pertemuan berikutnya
VII. Alat/Bahan/Sumber Belajar:
A. Alat/Media: Papan tulis, presentasi dengan notebook / layar, komputer dan software
Matlab & Simulink
B. Sumber Belajar:
Stephanopoulus, G, Chemical Process Control: An Introduction to Theory and
Practice, Prentice Hall, 1989
G. Washington & A. Rajagopalan, Simulink Tutorial, Ohio State University, 2002
Pao C. Chau, Chemical Process Control: A First Course with MATLAB, Cambridge
University Press, 2001
M. Fauzan Amir, Materi-materi Pelatihan Pengendalian Proses, IARG ITB, 2004
VIII. Penilaian:
A. Teknik dan instrumen penilaian :
Tes tertulis (Tt)
Tugas (Tg)
Praktikum Komputer (PK)
B. Kriteria Penilaian
:
Nilai (N) = 0,5 x Tt + 0,25 x Tg + 0,25 x PK

RENCANA MUTU PEMBELAJARAN


Nama Dosen
Program Studi
Kode Mata Kuliah
Nama Mata Kuliah
Jumlah SKS
Kelas/Semester
Alokasi Waktu
Pertemuan ke

: Hamid Abdillah
: Teknik Kimia
: TKK 403
: Pengendalian Proses
:2
:7
: 100 menit
:4

I. Standar Kompetensi:
Mahasiswa dapat menganalisis karakteristik dinamik alat proses dan dapat merancang
pengendalian untuk proses di bidang teknik kimia.
II. Kompetensi Dasar:
Pembuatan model state-space (domain laplace)
III. Indikator:
Mahasiswa dapat membuat model dengan domain state-space (domain laplace).
IV. Materi Ajar:
1. Bentuk State Space
2. model-model State space
3. Hubungan dengan model-model fungsi transfer
4. Sifat model fungsi transfer
5. Solusi domain waktu
6. Bentuk kanonik yang dapat dikendalikan
7. Bentuk kanonik diagonal Review Problems
V. Metode/Strategi Pembelajaran:
Ceramah, latihan memecahkan soal, diskusi, presentasi, praktek komputer
VI. Tahap Pembelajaran:
A. Kegiatan Awal
:
Dosen memberikan bahan ajar dan menyiapkan materi kuliah, kemudian membahas PR
minggu sebelumnya.
B. Kegiatan Inti
:
Mahasiswa menerima penjelasan pembuatan model state space, kemudian
menerapkannya.
Mahasiswa membuat solusi kanonik yang dapat dikendalikan.
C. Kegiatan Akhir :
Dosen memberikan PR dan mendiskusikan pada kesempatan pertemuan berikutnya

VII. Alat/Bahan/Sumber Belajar:


A. Alat/Media: Papan tulis, presentasi dengan notebook / layar, komputer dan software
Matlab & Simulink
B. Sumber Belajar:
Stephanopoulus, G, Chemical Process Control: An Introduction to Theory and
Practice, Prentice Hall, 1989
G. Washington & A. Rajagopalan, Simulink Tutorial, Ohio State University, 2002
Pao C. Chau, Chemical Process Control: A First Course with MATLAB, Cambridge
University Press, 2001
M. Fauzan Amir, Materi-materi Pelatihan Pengendalian Proses, IARG ITB, 2004
VIII. Penilaian:
A. Teknik dan instrumen penilaian :
Tes tertulis (Tt)
Tugas (Tg)
Keaktifan dalam menyelesaikan masalah dan diskusi (Proses)
Praktikum Komputer (PK)
B. Kriteria Penilaian
:
Nilai (N) = 0,5 x Tt + 0,25 x Tg + 0,25 x PK

RENCANA MUTU PEMBELAJARAN


Nama Dosen
Program Studi
Kode Mata Kuliah
Nama Mata Kuliah
Jumlah SKS
Kelas/Semester
Alokasi Waktu
Pertemuan ke

: Hamid Abdillah
: Teknik Kimia
: TKK 403
: Pengendalian Proses
:2
:7
: 100 menit
:5

I. Standar Kompetensi:
Mahasiswa dapat menganalisis karakteristik dinamik alat proses dan dapat merancang
pengendalian untuk proses di bidang teknik kimia.
II. Kompetensi Dasar:
Mahasiswa dapat menyelesaikan persamaan differensial dengan transformasi La Place
III. Indikator:
Mahasiswa dapat menganalisis sistem pengendalian umpan balik secara Proportional
Integral Derivatif (PID)
IV. Materi Ajar:
1. Pengendalian proportional
2. Pengendalian Proportional-Integral (PI)
3. Pengendalian Proportional-Derivative (PD)
4. Pengendalian Proportional-Integral-Derivative (PID)
V. Metode/Strategi Pembelajaran:
Ceramah, latihan memecahkan soal, diskusi, presentasi, praktek komputer
VI. Tahap Pembelajaran:
A. Kegiatan Awal
:
Dosen memberikan bahan ajar dan menyiapkan materi kuliah, kemudian membahas PR
minggu sebelumnya.
B. Kegiatan Inti
:
Mahasiswa mendapat penjelasan tentang pengendali PID dan metode pengendalian
umpan balik.
Mahasiswa membuat simulasi pengendalian umpan balik dengan simulink di komputer
Mahasiswa menyimpulkan karakteristik pengendali P, PI, PD, dan PID dan menentukan
pengendali yang cocok untuk berbagai alat proses.
C. Kegiatan Akhir :
Dosen memberikan PR dan mendiskusikan pada kesempatan pertemuan berikutnya

VII. Alat/Bahan/Sumber Belajar:


A. Alat/Media: Papan tulis, presentasi dengan notebook / layar, komputer dan software
Matlab & Simulink
B. Sumber Belajar:
Stephanopoulus, G, Chemical Process Control: An Introduction to Theory and
Practice, Prentice Hall, 1989
G. Washington & A. Rajagopalan, Simulink Tutorial, Ohio State University, 2002
Pao C. Chau, Chemical Process Control: A First Course with MATLAB, Cambridge
University Press, 2001
M. Fauzan Amir, Materi-materi Pelatihan Pengendalian Proses, IARG ITB, 2004
VIII. Penilaian:
A. Teknik dan instrumen penilaian :
Tes tertulis (Tt)
Tugas (Tg)
Keaktifan dalam menyelesaikan masalah dan diskusi (Proses)
Praktikum Komputer (PK)
B. Kriteria Penilaian
:
Nilai (N) = 0,5 x Tt + 0,25 x Tg + 0,25 x PK

RENCANA MUTU PEMBELAJARAN


Nama Dosen
Program Studi
Kode Mata Kuliah
Nama Mata Kuliah
Jumlah SKS
Kelas/Semester
Alokasi Waktu
Pertemuan ke

: Hamid Abdillah
: Teknik Kimia
: TKK 403
: Pengendalian Proses
:2
:7
: 100 menit
: 6-7

I. Standar Kompetensi:
Mahasiswa dapat menganalisis karakteristik dinamik alat proses dan dapat merancang
pengendalian untuk proses di bidang teknik kimia.
II. Kompetensi Dasar:
Perancangan dan Tuning Sistem Pengendalian Single Loop.
III. Indikator:
Mahasiswa dapat merancang dan melakukan tuning terhadap model matematika dari sistem
proses dengan pengendalian single loop.
IV. Materi Ajar:
1. Perancangan dan Tuning Sistem Pengendalian Single-Loop
2. Tuning pengendali dengan hubungan empirik
3. Setelan pengendali yang didasarkan kurva reaksi proses.
4. Kriteria integral kesalahan minimum
5. Metode siklus puncak Ziegler-Nichols
6. Direct synthesis dan internal model control
V. Metode/Strategi Pembelajaran:
Ceramah, latihan memecahkan soal, diskusi, presentasi, praktek komputer
VI. Tahap Pembelajaran:
A. Kegiatan Awal
:
Dosen memberikan bahan ajar dan menyiapkan materi kuliah, kemudian membahas PR
minggu sebelumnya.
B. Kegiatan Inti
:
Mahasiswa menerima penjelasan bentuk-bentuk mengenai pengendalian umpan balik
singel loop dengan pengendali PID.
Mahasiswa yang telah membagi diri menjadi beberapa kelompok memperoleh masalah
dari dosen yang harus dicari harga konstanta pengendali yang tepat.
Mahasiswa melakukan tuning dengan model yang diberikan dengan bantuan komputer
+ program Simulink dan mempresentasikan hasilnya di depan kelas.
C. Kegiatan Akhir :
Dosen memberikan PR dan mendiskusikan pada kesempatan pertemuan berikutnya

VII. Alat/Bahan/Sumber Belajar:


A. Alat/Media: Papan tulis, presentasi dengan notebook / layar, komputer dan software
Matlab & Simulink
B. Sumber Belajar:
Stephanopoulus, G, Chemical Process Control: An Introduction to Theory and
Practice, Prentice Hall, 1989
G. Washington & A. Rajagopalan, Simulink Tutorial, Ohio State University, 2002
Pao C. Chau, Chemical Process Control: A First Course with MATLAB, Cambridge
University Press, 2001
M. Fauzan Amir, Materi-materi Pelatihan Pengendalian Proses, IARG ITB, 2004
VIII. Penilaian:
A. Teknik dan instrumen penilaian :
Tes tertulis (Tt)
Tugas (Tg)
Keaktifan dalam menyelesaikan masalah dan diskusi (Proses)
Praktikum Komputer (PK)
B. Kriteria Penilaian
:
Nilai (N) = 0,5 x Tt + 0,25 x Tg + 0,25 x PK

RENCANA MUTU PEMBELAJARAN


Nama Dosen
Program Studi
Kode Mata Kuliah
Nama Mata Kuliah
Jumlah SKS
Kelas/Semester
Alokasi Waktu
Pertemuan ke

: Hamid Abdillah
: Teknik Kimia
: TKK 403
: Pengendalian Proses
:2
:7
: 100 menit
:8

I. Standar Kompetensi:
Mahasiswa dapat menganalisis karakteristik dinamik alat proses dan dapat merancang
pengendalian untuk proses di bidang teknik kimia.
II. Kompetensi Dasar:
Analisis kestabilan sistem loop tertutup.
III. Indikator:
Mahasiswa dapat menganalisis kestabilan sistem loop tertutup dan dapat mendesain sistem
yang stabil atau memperbaiki sistem yang tidak stabil menjadi stabil
IV. Materi Ajar:
1. Kestabilan sistem loop tertutup
2. Definisi kestabilan
3. Routh-Hurwitz Criterion
4. Analisis Substitution Langsung
5. Analisis root locus
6. Perancangan root locus
7. Kesimpulan akhir untuk pengaluran / grafik root locus.
8. Review Problem
V. Metode/Strategi Pembelajaran:
Ceramah, latihan memecahkan soal, diskusi, presentasi, praktek komputer
VI. Tahap Pembelajaran:
A. Kegiatan Awal
:
Dosen memberikan bahan ajar dan menyiapkan materi kuliah, kemudian membahas PR
minggu sebelumnya.
B. Kegiatan Inti
:
Mahasiswa menerima penjelasan tentang metode analisis kestabilan sistem tertutup.
Mahasiswa mendapat permasalahan yaitu sistem yang harus diperbaiki kestabilannya.
Mahasiswa menganalisis dan memperbaiki kestabilan sistem tertutup dengan simulasi
di komputer, kemudian mempresentasikannya di depan kelas.
C. Kegiatan Akhir :
Dosen mereview materi.

VII. Alat/Bahan/Sumber Belajar:


A. Alat/Media: Papan tulis, presentasi dengan notebook / layar, komputer dan software
Matlab & Simulink
B. Sumber Belajar:
Stephanopoulus, G, Chemical Process Control: An Introduction to Theory and
Practice, Prentice Hall, 1989
G. Washington & A. Rajagopalan, Simulink Tutorial, Ohio State University, 2002
Pao C. Chau, Chemical Process Control: A First Course with MATLAB, Cambridge
University Press, 2001
M. Fauzan Amir, Materi-materi Pelatihan Pengendalian Proses, IARG ITB, 2004
VIII. Penilaian:
A. Teknik dan instrumen penilaian :
Tes tertulis (Tt)
Keaktifan dalam menyelesaikan masalah dan diskusi (Proses)
B. Kriteria Penilaian
:
Nilai (N) = 0,5 x Tt + 0,5 x Tugas (Tg)

RENCANA MUTU PEMBELAJARAN


Nama Dosen
Program Studi
Kode Mata Kuliah
Nama Mata Kuliah
Jumlah SKS
Kelas/Semester
Alokasi Waktu
Pertemuan ke

: Hamid Abdillah
: Teknik Kimia
: TKK 403
: Pengendalian Proses
:2
:7
: 100 menit
:9

I. Standar Kompetensi:
Mahasiswa dapat menganalisis karakteristik dinamik alat proses dan dapat merancang
pengendalian untuk proses di bidang teknik kimia.
II. Kompetensi Dasar:
Analisis sistem respons
III. Indikator:
Mahasiswa mahir menganalisis sistem respon dan dapat merancang sistem respons yang
memadai untuk proses
IV. Materi Ajar:
1. Analisis respon frekuensi
2. Magnitude and Phase Lag
3. Analisis Umum
4. Sifat-sifat penting respon frekuensi.
5. Alat analisis grafis.
6. Plot Magnitude dan Fasa
7. Plot Koordinat Polar
8. Magnitude vs Fasa Plot
9. Analisis kestabilan
10.Kriteria kestabilan Nyquist
11.Margin Gain and Margin Fasa
12.Perancangan Pengendali: Menghitung gain proporsional tanpa trial-and-error.
13.Review Problems
V. Metode/Strategi Pembelajaran:
Ceramah, diskusi, presentasi, praktek komputer

VI. Tahap Pembelajaran:


A. Kegiatan Awal
:
Dosen memberikan materi panduan tugas yang harus dikerjakan dan didiskusikan
mahasiswa.
B. Kegiatan Inti
:
Mahasiswa mendapat penjelasan tentang analisis respon frekuensi dan metode
perancangan pengendali untuk memperoleh kestabilan sistem.
Mahasiswa memperbaiki sistem respon yang kurang layak dengan menggunakan
perancangan pengendali
C. Kegiatan Akhir :
Evaluasi kuliah.
VII. Alat/Bahan/Sumber Belajar:
A. Alat/Media: Papan tulis, presentasi dengan notebook / layar, komputer dan software
Matlab & Simulink
B. Sumber Belajar:
Stephanopoulus, G, Chemical Process Control: An Introduction to Theory and
Practice, Prentice Hall, 1989
G. Washington & A. Rajagopalan, Simulink Tutorial, Ohio State University, 2002
Pao C. Chau, Chemical Process Control: A First Course with MATLAB, Cambridge
University Press, 2001
M. Fauzan Amir, Materi-materi Pelatihan Pengendalian Proses, IARG ITB, 2004
VIII. Penilaian:
A. Teknik dan instrumen penilaian :
Tes tertulis (Tt)
Tugas (Tg)
Praktikum Komputer (PK)
B. Kriteria Penilaian
:
Nilai (N) = 0,5 x Tt + 0,25 x Tg + 0,25 x PK

RENCANA MUTU PEMBELAJARAN


Nama Dosen
Program Studi
Kode Mata Kuliah
Nama Mata Kuliah
Jumlah SKS
Kelas/Semester
Alokasi Waktu
Pertemuan ke

: Hamid Abdillah
: Teknik Kimia
: TKK 403
: Pengendalian Proses
:2
:7
: 100 menit
:9

I. Standar Kompetensi:
Mahasiswa dapat menganalisis karakteristik dinamik alat proses dan dapat merancang
pengendalian untuk proses di bidang teknik kimia.
II. Kompetensi Dasar:
Analisis sistem respons
III. Indikator:
Mahasiswa dapat menggambarkan sistem pengendalian multiloop dan dapat
mengoperasikan sistem pengendalian secara real
IV. Materi Ajar:
1. Multiloop System
2. Cascade Control
3. Feedforward Control
4. Feedforward-feedback Control
5. Ratio Control
6. Time delay compensationthe Smith predictor
7. Praktikum pengendalian proses dari sistem pengendalian temperatur ruangan/
pengendalian pemanas tangki berpengaduk
V. Metode/Strategi Pembelajaran:
Ceramah, diskusi, presentasi, praktek komputer
VI. Tahap Pembelajaran:
A. Kegiatan Awal
:
Dosen memberikan materi panduan tugas yang harus dikerjakan dan didiskusikan
mahasiswa.
B. Kegiatan Inti
:
Mahasiswa mendapat penjelasan tentang sistem pengendalian multiloop
Mahasiswa melakukan praktek dengan alat pengendali real di laboratorium
C. Kegiatan Akhir :
Evaluasi kuliah.

VII. Alat/Bahan/Sumber Belajar:


A. Alat/Media: Papan tulis, presentasi dengan notebook / layar, komputer dan software
Matlab & Simulink
B. Sumber Belajar:
Stephanopoulus, G, Chemical Process Control: An Introduction to Theory and
Practice, Prentice Hall, 1989
G. Washington & A. Rajagopalan, Simulink Tutorial, Ohio State University, 2002
Pao C. Chau, Chemical Process Control: A First Course with MATLAB, Cambridge
University Press, 2001
M. Fauzan Amir, Materi-materi Pelatihan Pengendalian Proses, IARG ITB, 2004
VIII. Penilaian:
A. Teknik dan instrumen penilaian :
Tes tertulis (Tt)
Tugas (Tg)
Praktikum Komputer (PK)
B. Kriteria Penilaian
:
Nilai (N) = 0,5 x Tt + 0,25 x Tg + 0,25 x PK

Anda mungkin juga menyukai