Anda di halaman 1dari 11

KELOMPOK 9

1.
2.
3.
4.
5.

INDRA KURNIAWAN
DONI PRASETYO
DANNY D.I
BAGUS D.A
YUDHA A.A.N

A. Bentuk Usaha
LA ROCCA CAFE & RESTO
Cafe&resto terinspirasi dari area santa monica mountain national recreational.
Yang berada dipegunungan boney los angeles, ide ini ingin kami buat nyata di kota
jogja dengan membuat desain yang mengesankan yang tampak seperi formasi
bebatuan.kita juga bisa memandangi sebagian kota jogja dan aliran sungai
kalicodeselain itu diresto ini juga menawarkan berbagai macam tempat makan
santai,tempat nongkrong dan kreasi makanan khas, akan tetapi juga menawarkan
bebagai variasi menu lain seperti, snack, ice cream, cake, dan aneka macam
minuman lainnya.
Lokasi usaha: Kami memilih lokasi di daerah jalur wisata yang berada dijalan raya
jogja-wonosari (wisata bukit bintang) dikarenakan lokasi tersebut strategis dan
berada diatas perbukitan kota jogja yang menawarkan sensasi pemandangan
alamnya yang sebagian besar pengunjungnya adalah wisatawan dan mahasiswa.

B. Nama atau merek usaha


Nama usaha
Logo usaha

: LA ROCCA CAFE & RESTO


:

Kami membuat logo ini karena menggambarkan sebuah pegunugan hijau yang
sejuk dan segar serta d kelilingi bebatuan yang kokoh yang disinari oleh warna
sunset sehingga pegunungan tersebut dapat menjadi indah ketika dilihat dari
ketinggian.

DILIHAT DARI DEPAN

BENTUK LA ROCCA CAFERESTO

C. Target konsumen
-

Masyarakat
Mahasiswa atau anak muda
Wisatawan/turis asing

D. Keunikan Atau Perbedaan Bisnis Jasa Yang Telah Ada


-

Resto dan cafe ini memiliki bentuk yang tidak teratur dengan garis compangcamping seperti tekstur bebatuan dalam gua
Ketika malam hari.lampu akan dinyalakan dan kita amati ada banyak jendela
dan menggunakan layout langit-langit terbuka
Dibagian dapur ini terinspirasi dari desain pada zaman batu termasuk laci
dan westafel yang seperti dipasang disebuah batu besar.tetapi masih
memanfaatkan peralatan modern dan granit sebagai meja
Restoran kami menggunakan alat serba batu,mulai dari meja kasir,meja
makan,kursi,asbak,piring,mangkok,dan hiasan lampu
Didalam resto tersebut terdapat lukisan yang dibuat menggunakan pahatan
dari batu
Terdapat tempat bermain anak-anak
Acara hiburan
Kolam renang
Gazebo
Out Bond
Galeri batu

E. Investasi Yang Dibutuhkan Untuk Membuat Usaha


Inveatasi bangunan :
Gedung
Tanah ( Rp.1.000.000 x 1000 m2)
No

Peralatan Dan Perlengkapan

Rp. 1.000.000.000
Rp. 1.000.000.000
Rancangan Dana

1
2

Notaris
Sofa (10)

Rp
Rp

1,000,000.00
15,000,000.00

3
4
5
6
7
8
9
10

Meja batu Kostumer (40)


Kursi batu Kostumer (75)
Wallpaper
2 TV LCD 32"
6 AC
Proyektor LCD
Candy Maker
Komputer Office

Rp
Rp
Rp
Rp
Rp
Rp
Rp
Rp

15,000,000.00
17,000,000.00
2,000,000.00
6 ,000,000.00
10,000,000.00
5,000,000.00
2,500,000.00
4,000,000.00

11

Wifi

Rp

500,000.00

12

Lampu Taman

Rp

1,000,000.00

13
14
15
16
17
18
19
20
21
22

Payung Taman
Mesin Kasir
Menu Book
Genset
Lampu 40 Buah
Sound Fullset
Brosur 50 lembar A3
Banner
kitchen sett
Neon Box

Rp
Rp
Rp
Rp
Rp
Rp
Rp
Rp
Rp
Rp

1,000,000.00
500,000.00
100,000.00
5,000,000.00
2,000,000.00
10,000,000.00
260,000.00
200,000.00
25,000,000.00
500,000.00

Dan lain-lain:
- Perlengkapan makan
- Perlengkapan musik
- Wahana bermain anak
- Gazebo(2)
Rp66.,000,000.00
Total peralatan dan perlengkapan

Rp 189,560,000.00

F. Tarif Jasa Dan Sumber-Sumber Penerimaan

Menu snack
Pisang batu keju
Kentang batu
Sosis batu
Otak-otak batu
Sisik naga
Macaroni cheese
Triple combo
Salmon ball
Chicken nugget
Pancake
Waffle
Sandwich
Springroll
Nachos
Lasagna
Pasta
Chocolate fountaine

11k
10k
11k
12k
13k
10k
11k
15k
15k
10k
10k
10k
10k
10k
20k
15k
6k

Chocolate velvet
Greentea velvet
Croissants
Opera
Creme brulle
Pie chocholate
Lava cake
Eclairs
Muffin
Blueberry chesee
Macaroons

10k
10k
7k
10k
10k
7k
10k
6k
3k
12k
5k

Freash tea
Thai ice tea
Green icetea
Oolong ice tea
Guanyin icetea
Lemon ice tea

6k
7k
7k
8k
8k

Fruit milk tea


Soursop milk tea wish topping
Manggo milk tea wish topping
Strawberry milk tea wish topping
Blueberry milk tea wish topping
Lychee milk tea wish topping
Grape milk tea wish topping
Bubble milk tea wish topping
Avocado milk tea wish topping

11k
11k
12k
12k
12k
12k
13k
13k

Coffee
Tiramisu milk tea wish topping
14k
Cappucino milk tea wish topping 14k
Vanilla latte milk tea wish topping 15k
Coffe caramel milk tea wish topping 15k

Lele Goreng
Lele Bakar
Nila Goreng
Nila Bakar
Soup Jamur Kancing
Soup Ayam
Pepes Ikan
Nasi Capcay
Nasi Ayam Cah Jamur
Nasi Bistik Sapi
Nasi Fuyung Hai
Nasi Bistik Ayam
Nasi Putih
Nasi Merah

10k
10k
10k
10k
15k
10k
10k
25k
25k
25k
23k
23k
4k
4k

Makanan
Gudeg
Nasi Liwet
Nasi Goreng Origional
Nasi Goreng Udang
Nasi Goreng Ayam
Gurame Goreng
Gurame Bakar
Udang Saus Tiram
Udang Goreng Tepung
Ayam Suir Manis Pedas
Ayam Goreng Kremes
Ayam Kampung Goreng
Ayam Kampung Bakar
Chicken Mozzarella
Chicken Steak Chessy
Chicken Cordon Blue

40k
15k
15k
20k
18k
80k
80k
45k
40k
15k
18k
15k
15k
32k
32k
32k

G. Kegiatan kegiatan utama bisnis jasa


Kegiatan utama
- Menjual makanan dan minuman tradisional dan modern
Kegiatan yang diperlukan :
-

SENIN - JUMAT
SABTU
MINGGU

: 12.00p.m 12a.m
: 10.00a.m 06.00am
: 8.00a.m 12.00am

Additional 19.00 a.m Drop


Senin-kamis
: Acoustic Session
Jumat
: Magic Show & Band
Sabtu
: Music & Dj Performance
Minggu
: Stand Up Comedy

Asumsi karyawan :
Server : 10 Orang
Senin Jumat
( shift 1, 12.00p.m-6.00p.m=3orang)
( shift 2, 6.00p.m-12.00a.m=3orang)
6JAM/SHIFT
Sabtu
( shift 1, 10.00a.m-6.00p.m=3orang)
( shift 2, 6.00p.m-2.00a.m=3orang)
8JAM/SHIFT
Minggu
(Shift 1, 8.00a.m-3.00p.m=3orang)
(Shift 2, 3.00p.m-12.00a.m=3orang)
Kasir
Cleaning Servis
Kitchen
Asisten Koki
Tukang Parkir

:1
:4
:4
:4
:4

Asumsi bangunan
- Luas tanah 1000 m2
- Luas bangunan 2 lantai 500 m2
- Luas parkir kendaraan 100 m2
- Luas taman 100 m2
- Luas kolam renang 50m2

H. Mitra dalam bisnis jasa


- Supermarket
- Carefour
- Mirota
- Matahari
- Superindo
- Lottemart
- Radio
- Televisi
- Hotel
- Media social
I. Strategi pemasaran jasa
Dana yang dibutuhkan : Rp. 20.000.000 perbulan
- MEDIA CETAK
(koran,surat kabar, majalah , brosur )
- MEDIA ELEKTRONIK
(facebook,twitter,instagram,path ,blog,website,sms provider)
- STASIUN TV LOKAL
(kompas tv , RB TV , ADI TV ,)
- RADIO
J. Strategi mempertahankan pelanggan
-

Memberikan pelayan yang baik


Memberikan suasana yang sejuk dan bersih
Mendapatkan diskon mulai dari 10%-20%
Hiburan pentas seni dan acara-acara band
Setiap malam minggu akan diadakan doorprize hiburan

Anda mungkin juga menyukai