Anda di halaman 1dari 5

FORMULIR ANALISIS JABATAN

1. Nama Jabatan

: Pramu Kantor

2. Kode Jabatan

3. Unit Kerja

3. Unit Kerja

: UPTD Puskesmas Sawit 2

Eselon IVa

: Kepala UPTD Puskesmas Sawit 2

Eselon IVb

: Kepala Subbagian Tata Usaha Puskesmas

4. Kedudukan dalam struktur organisasi :

Kepala UPTD Puskesmas

Kepala Subbagian Tata


Usaha UPTD Puskesmas
Bendaharawan
Pengeluaran
Bendaharawan
Penerimaan
Pengelola Barang

Pengemudi

Pramu Kantor

Pengadministrasi
Pelayanan Kesehatan

5. Ikhtisar Jabatan :
Menyiapkan peralatan dan menyajikan kebutuhan sesuai perintah dan
ketentuan yang berlaku serta membersihkan dan merawat peralatan
yang digunakan agar tetap terawat.

6. Uraian Tugas
a. Menyiapkan peralatan yang diperlukan sesuai dengan ketentuan
yang berlaku agar pelaksanaan tugas berjalan lancar;
b. Menyiapkan kebutuhan yang diperlukan sesuai perintah dan
ketentuan yang berlaku agar pelaksanaan tugas berjalan lancar;
c. Membersihkan peralatan yang digunakan dengan menggunakan
fasilitas yang ada agar tetap bersih dan siap digunakan kembali;
d. Menyimpan dan merawat peralatan yang digunakan agar tidak cepat
rusak;
e. Membuat laporan kegiatan sesuai dengan prosedur sebagai
akuntabilitas pelaksanaan tugas;
f. melaksanakan tugas kedinasan lain yang diperintahkan oleh
pimpinan baik tertulis maupun lesan.
7. Bahan Kerja

No.

Bahan Kerja

Penggunaan Dalam Tugas

1.

Bahan kebersihan

Untuk membersihkan

2.

Bahan makanan dan minuman Untuk disajikan

3.

Lembar tugas

Pedoman pelaksanaan tugas

8. Perangkat/ Alat Kerja

No.

Alat Kerja

Digunakan untuk Tugas

1.

Peralatan kantor

Untuk dibersihkan

2.

Peralatan kebersihan

Untuk membersihkan peralatan

3.

Peralatan rumah tangga

Untuk
minum

menyajikan

makan

9. Hasil Kerja

No.

Hasil kerja

Jumlah
Satuan

Waktu
yang
Diperlukan

Total Waktu
yang
Diperlukan

1.

Peralatan kantor bersih


dan terawat

240

120

28800

2.

Tersedianya makanan dan

240

60

14400

minuman
3.

Terpeliharanya kebersihan
lingkungan kantor

4.

Jumlah

240

90

21600
64800

10. Tanggungjawab
a. Kebersihan pelaratan kantor
b. Terpenuhinya kebutuhan makan minum pegawai
c. Kebersihan lingkungan kantor
11. Wewenang
a. Menggunakan peralatan rumah tangga sesuai dengan prosedur
b. Mengusulkan kebutuhan rumah tangga;
12. Korelasi Jabatan

No.

Jabatan

Unit Kerja/
Instansi

Dalam Hal

1.

Kepala Subbagian Tata


Usaha

UPTD
Puskesmas

Pelaksanaan tugas

2.

Pejabat lain

UPTD
Puskesmas

Pelaksanaan tugas

13. Kondisi Lingkungan Kerja


No.

Aspek

Faktor

1.

Tempat kerja

Dalam ruangan

2.

Suhu

Dingin

3.

Udara

Kering

4.

Keadaan ruangan

Luas

5.

Letak

Di tempat rendah dan tinggi

6.

Penerangan

Terang

7.

Suara

8.

Keadaan tempat kerja

Bersih

9.

Getaran

14. Resiko Bahaya


No.

Fisik/ Mental

1.

Penyebab
-

15. Syarat Jabatan


a. Pangkat/ Gol Ruang : IIa
b. Pendidikan
: SLTA
c. Kursus/Diklat
:
1) Penjenjangan
: 2) Teknis
: d. Pengalaman kerja
: e. Pengetahuan kerja : f. Ketrampilan kerja
: membuat minuman
g. Bakat kerja
:
1) M = Kecekatan tangan
2)
h. Temperamen
:
1) R : kemampuan menyesuaikan diri dengan kegiatan yang berulang
atau secara terus menerus melakukan kegiatan yang sama
sesuai dengan perangkat prosedur, urutan atau kecepatan
tertentu
i.

Minat kerja
:
1) 3.a : Pilihan melakukan kegiatan rutin, konkrit dan teratur
2) 4a : Pilihan melakukan kegiatan yang dianggap baik orang lain

j. Upaya fisik
: Berdiri, berjalan, membawa, duduk
k. Kondisi fisik
:
1) Jenis kelamin : pria/ wanita
2) Umur
: 21 50 tahun
3) Tinggi badan : 4) Berat badan : 5) Postur badan : 6) Penampilan : -i
l. Fungsi Jabatan
:
1) O7 = Melayani orang
2) O8 = Menerima instruksi

16. Prestasi Kerja yang Diharapkan

No.
1.

Hasil kerja
Peralatan kantor bersih
dan terawat

Jumlah
Satuan

Waktu
yang
Diperlukan

Total Waktu
yang
Diperlukan

240

120

28800

2.

Tersedianya makanan dan


minuman

240

60

14400

3.

Terpeliharanya kebersihan
lingkungan kantor

240

90

21600

4.

Jumlah

64800

17. Butir Informasi Lain


a. .

Mengetahui Atasan Langsung

...................................................

Boyolali, ...................... 2013


Yang Membuat

Pemangku Jabatan
NIP

Anda mungkin juga menyukai