Anda di halaman 1dari 11

Mengatasi Kesulitan

Mencari Pasien Ortodonti


Tanpa Jasa Calo

Gigi investasi bagi kesehatan


sepanjang hidup, berperan untuk
mempersiapkan zat makanan
sebelum absorpsi nutrisi pada
saluran pencernaan, fungsi estetik
dan bicara.
Masalah maloklusi seperti ciri-ciri,
etiologi ataupun perawatannya
dibahas dibidang orthodonsi.
Orthodonsi mempelajari
pertumbuhan, perkembangan,
variasi wajah, rahang, gigi, dan

Kelainan maloklusi menyebabkan


diskriminasi sosial karena estetik
wajah atau dentofasial; masalah fungsi
oral, masalah pergerakan rahang
(inkoordinasi
otot
atau
nyeri),
Temporomandibular Joint Dysfunction
(TMD), mastikasi, penelanan, dan
berbicara,
trauma,
penyakit
periodontal, dan karies.

Mahasiswa pre klinik klinik

Bidang orthodonti

perawatan ortho lepasan

Sulit cari pasien calo pasien dapat pasien

Untuk memecahkan masalah


tersebut harus diatasi dari 2
ruang lingkup, yaitu:
Mahasiswa
- Melakukan penyuluhan kepada masyarakat
Masyarakat kurang edukasi mengenai masalah
maloklusi.
Dijabarkan pentingnya dan dampak yang akan
ditimbulkan jika tidak dilakukan perawatan.
Penyuluhan dibantu dengan alat peraga agar
masyarakat lebih mengerti.
Edukasi masyarakat mengerti keinginan
masyarakat untuk dirawat menjadi tinggi
diharapkan masyarakat datang ke RSGM FKG
UPDM(B) dengan kesadaran sendiri (tanpa calo)

- Mahasiswa melakukan penelitian


disekitar kampus tentang maloklusi
agar mahasiswa bisa dengan mudah
mengetahui pasien mana yang
membutuhkan perawatan ortodonti
dan yang tidak membutuhkan.

KEBUTUHAN PERAWATAN ORTHODONSI BERDASARKAN INDEX OF


ORTHODONTIC TREATMENT NEED PADA SISWA SMP NEGERI 1
TARERAN

Sumber: jurnal e-GiGi (eG), Volume 2, Nomor 2, Juli-Desember


2014

Setelah melakukan penelitian diharapkan mahasiswa


dapat menjelaskan kepada sampel penelitian tentang
hasilnya. Pada hasil yang memerlukan perawatan
ortodonti diberikan edukasi lebih agar mereka
menyadari keadaan yang dialaminya . Dengan
demikian sampel tersebut mau untuk melakukan

- Memberitahukan kepada pasien


secara detail, lengkap dan jelas segala
proses serta tindakan yang akan kita
lakukan dari awal hingga akhir
tindakan.
- Menampilkan model gigi kepada
pasien gigi yang ideal (tidak
membutuhkan perawatan orto) serta
gigi yang membutuhkan perawatan
orto.
- Pasien setuju ingin dirawat

- Mahasiswa harus bisa menghapus


stigma kelinci percobaan kepada
pasien.
- Melakukan pendekatan dengan
pasien, sehingga bisa terjalin
hubungan yang baik antara pasien
dan mahasiswa.
- Memberikan penjelasan tentang
masalah biaya perawatan dan
hubungannya dengan BPJS.
- Pasien datang sendiri tidak ada
melalui calo calo tidak ada lagi.

Fakultas Kedokteran Gigi


- Fasilitas dental chair ditambah.
- Perbaikan fasilitas ruang tunggu
(diberi AC, TV) sehingga pasien bisa
merasa senyaman mungkin.
- Petunjuk arah menuju RSGM agar
pasien yang tidak tahu bisa menjadi
tahu dan lebih mudah untuk menuju
RSGM.
- Menggunakan fasilitas dental record
FKG UPDM(B).
- Pemberian sanksi pada mahasiswa

Terima
THANKYOU
Kasih

Anda mungkin juga menyukai