Anda di halaman 1dari 1

ULANGAN HARIAN 1 KELAS 7

TEKNOLOGI INFORMASI & KOMUNIKASI

Nama :
Kelas :
No. Absen :
Tanggal :

A. Pilihlah jawaban yang benar dengan memberi tanda silang pada pilihan a,
b, c atau d !
1.

2.

3.

4.

5.

Yang termasuk sarana komunikasi


tradisional adalah ....
a. Telepon
b. Televisi
c. Kentongan
d. Internet
Berikut ini adalah media yang
digunakan untuk menulis naskahnaskah kuno, kecuali ....
a. Rotan
b. Daun lontar
c. Lempengan batu
d. Kertas
Berikut adalah media komunikasi
modern yang paling populer di
seluruh dunia, kecuali ....
a. Televisi
b. Telepon
c. Radio
d. Lontar
Ilmuan yang menciptakan telepon
adalah ....
a. John Napier
b. Alexander Graham Bell
c. Charles Babbage
d. Paul Nipkow
Pemrakarsa pembuatan komputer
dan juga mendapat julukan sebagai
Bapak Komputer....
a. John Napier
b. Alexander Graham Bell
c. Charles Babbage
d. Paul Nipkow

6.

Mencari informasi lewat internet


adalah contoh penggunaan media
komunikasi ....
a. Modern
b. Tradisional
c. Langsung
d. Tak langsung
7. ..... dikenal sebagai alat hitung
tertua, dipakai di negara Cina ....
a. Kalkulator
b. Abacus
c. Komputer
d. Prasasti
8. Proses terjadinya perpindahan pesan
dari pengirim kepada penerima
disebut dengan ....
a. Informasi
b. Komunikasi
c. Teknologi
d. Globalisasi
9. Dibawah
ini
termasuk
alat
komunikasi satu arah ....
a. Telepon
b. Handphone
c. 3G
d. Televisi
10. Telegraf pertama kali ditemukan
oleh ....
a. Charles Babbage
b. Alexander Graham Bell
c. Samuel Finley Breese Morse
d. Blaise Pascal

Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan jelas, singkat dan benar !


1. Sebutkan 5 peralatan komunikasi zaman dulu/kuno !
2. Sebutkan 5 media komunikasi modern !
3. Jelaskan yang dimaksud dengan :
a. Informasi
b. Komunikasi
4. Siapakah penemu :
a. Komputer
b. Internet
c. Faksimile
5. Jelaskan yang kamu ketahui tentang komputer !

Anda mungkin juga menyukai