Anda di halaman 1dari 10

PEMBERDAYAAN

KARYAWAN
MODUL 5
KEGIATAN BELAJAR2

Pemberdayaan
Definisi
Memaksimalkan pemberian
wewenang kepada karyawan untuk
merencanakan, mengendalikan, dan
membuat keputursan tentang
pekerjaan yang menjadi tanggung
jawabnya tanpa hrus secara eksplisit
dari manajer di atasnya. (Hansen
dan Mowen, 1997)

Dasar-dasar Pemberdayaan Karyawan

Prinsip Subsidarity: tidak diperbolehkannya


badan/unit yang lebih tinggi mengambil
tanggung jawab badan/unit yang lebih rendah

Karyawan pada hakikatnya baik. Suatu


keyakinan bahwa setiap orang pada dasarnya
baik walaupun kadang melakukan kesalahan.

Trust-based relationship. Menekankan


aspek kepercayaan manajemen kepada
karyawan

Manfaat Pemberdayaan terhadap


Karyawan
Karyawan yang berdaya adalah mereka yang
berbagai kebutuhan dasarnya telah terpenuhi
sehingga memiliki komitmen dan motivasi yang
tinggi.
Nilai tambah:
Memiliki tingkat kebebasan dalam pengambilan
keputusan
Memiliki Kompetensi berdasarkan berbagai
keterampilan yang dibekali untuk melaksanakan
tugas
Memperoleh perlakuan sebagai mitra kerja
pimpinan dan manajemen

Kiat mewujudkan
Pemberdayaan

Pemberdayaan karyawan adalah hasil dari


pengembangan kompetensi dari dalam diri
karyawan itu sendiri
Kompetensi karyawan akan menghasilkan
produk dan jasa berkualitas di dalam
lingkungan kerya yang berkualitas.
Pada akhirnya berfungsi untuk
mendapatkan kepercayaan dan manajemen.
Bagaimana menciptakan lingkungan kerja
yang kondusif?

Kiat mewujudkan Pemberdayaan (2)


Lingkungan kerja yang kondusif:

Timbal balik kepercayaan antara manajemen dan


karyawan
Terdapat komitmen karyawan terhadap visi, core belief,
dan core value suatu perusahaan
Kesediaan manajemen puncak untuk memberikan
wewenang kepada karyawan untuk mengambil
keputusan atas pekerjaan yang menjadi tanggung
jawab karyawan tsb
Kesediaan manajemen puncak memberikan wewenang
kepada karyawan untuk akses ke pusat informasi
Sistem penghargaan harus berbasis kinerja
(performance-based reward)

Dampak Positif Pemberdayaan


terhadap Struktur organisasi

Organisasi lebih datar


Arus informasi bergerak dari arah
vertikal ke arah horizontal
Tingkat kecepatan pemgambiln
keputusan
Meminimalisasi distorsi Informasi
Meningkatnya komitment
karyawan untuk melakukan
perbaikan kinerja
dsb.. (modul 5 hal 5.33-5.34)

Proses Pemberdayaan

Menetapkan kompetensi dan kesiapan


mental karyawan untuk sama-sama maju
dan berkembang

Mengidentifikasi kompetensi bawahan

Jika ada kompetensi yang belum dikuasai


karyawan, manajer perlu mengidentifikasi
kelemahannya, memberikan pelatihan

Pastikan motivasi karyawan tetap terjaga

Peningkatan pemberdayaan
Faktor untuk meningkatkan
pemberdayaan:
Penghormatan

Mengakui keberadaan karyawan

Penghargaan

Pedoman untuk Melakukan


Pemberdayaan

Para Karyawan hendaknya diberi tahu


cara untuk mencapai kinerja yang
terbaik
Dengarkanlah mereka
Ubah tindakan mereka, bukan
orangnya
Tunjukan keteladanan kepada
Karyawan
Perlakukan setiap orang berbeda
dsb.. (Modul 5 hal 4.39-5.41)

Anda mungkin juga menyukai