Anda di halaman 1dari 41

GLAUKOMA

dr. Agus Suparotot,SpM(K)


dr .Retno Ekantini SpM, M.Kes

GLAUKOMA
PENCURI PENGLIHATAN

Apakah Glaukoma ?
Glaukoma adalah neuropati optik (N.II)
yang disebabkan oleh tekanan intraokuli
yang tinggi (relatif), yang ditandai oleh
kelainan lapang pandang dan atrofi papil
saraf optik
Penyebab kebutaan ke 2 di Indonesia

Mengapa terjadi Glaukoma?


Produksi dan pembuangan humor akuos
tidak seimbang
Tekanan bola mata tinggi

Saraf mata terdesak

buta

Anatomi Bola Mata

Anatomi Bola Mata


Dan Sudut Bilik Mata
depan

Tekanan
Bola mata
terhadap
Saraf
Optik

Lapang Pandangan Penderita


Glaukoma

Jenis Glaukoma ?

Glaukoma Primer sudut terbuka


Glaukoma Primer Sudut tertutup
Glaukoma Sekunder sudut terbuka
Glaukoma sekunder sudut tertutup
Glaukoma Kongenital

GLAUKOMA PRIMER SUDUT TERBUKA

Gejala: - tidak ada/sangat ringan


- penglihatan tetap jelas pd fase awal
- lapang pandang menyempit
- kesulitan berjalan
- tidak tahu benda disampingnya
- buta pd fase akhir

GLAUKOMA PRIMER SUDUT TERBUKA


Tanda:

Mata tenang
Papil saraf optk atrofi (CD > 0,6)
Kelainan lapang pandang/Skotoma
Tekanan > 21 mmHg

Lapang pandang pd glaukoma

TERAPI :
1. Turunkan TIO dg obat 20 50 %
2. Periksa lapang pandang tiap 6-12 bln
3. Kalau perlu operasi filtrasi

GLAUKOMA PRIMER
SUDUT TERTUTUP AKUT

Mata merah
Penglihatan menurun, melihat pelangi
Rasa sakit pada mata, cekot-cekot
Sakit kepala sebelah
mual muntah

GLAUKOMA PRIMER
SUDUT TERTUTUP AKUT

Palpebra spasme
Konjungtiva hiperemi
Kornea udem
Bilik depan dangkal
Pupil luas
Lensa tdpt bercak2 (berulang)
Papil tidak khas(udem,pucat)
TIO >21 mmHg

Nyeri kepala sebelah

Glaukoma sudut tertutup akut

Terapi;
1. Rawat inap
2. Segera turunkan TIO
3. Evaluasi sudut iridokornea,
terbuka ?
4. Operasi (iridotomi/filtrasi)

GLAUKOMA SEKUNDER
karena penyakit lain
GLAUKOMA SEKUNDER
SUDUT TERBUKA
Uveitis
Lensa hipermatur
Steroid
Trauma
Gejala:
akut/kronis

GLAUKOMA SEKUNDER
SUDUT TERTUTUP

Uveitis
Lensa maju/membesar
Tumor intraokuli
Neovakularisasi sudut

Tanda glauk.sdt tertutup

GLAUKOMA KONGENITAL
Sejak lahir
Takut sinar
Rewel
Bolamata besar
Kornea keruh
TIO >21 mmHg
Saluran pembuangan tidak sempurna

Terapi Glaukoma kongenital:


Operasi: 1. goniotomi
2. trabekulotomi
3. trabekulektomi
Obat

sementara

Macam pemeriksaan
Saraf mata

Oftalmoskopi

Tekanan bola mata

Tonometri

Saluran
pembuangan

Gonioskopi

Lapang pandangan

Perimetri

Oftalmoskopi Direk

Tonometri Schiotz

Tonometri Aplanasi

Pemeriksaan dengan lampu


celah

Pemeriksaan Lapang
Pandangan

TERAPI GLAUKOMA

Medikamentosa

Operatif

Tujuan:

Turunkan TIO

TIO aman
BERAPA ?

Prinsip terapi glaukoma:


1. Makin tinggi tekanan intraokuler (TIO),
makin besar risiko kerusakan
2. Terdapat faktor lain selain TIO
3. Follow-up terus menerus
4. Efek samping & biaya
5. Penglihatan tetap baik dg
- efek samping kecil
- biaya ringan

Cara penurunan TIO


1. Menurunkan Produksi HA
2. Menambah pembuangan HA
3. Merusak badan silier
4. Membuang HA ke lain tempat
(operasi filtrasi)

Obat topikal
1. Beta bloker: Timolol , betaxolol produksi HA turun
2. Kholinergik: Pilokarpin outflow trab naik
3. Prostaglandin: Latanoprost, Travaprost
outflow uveosklera naik, 1 X/hr
4. Agonis adrenergik : Brimonidine
prod HA turun
Outflow uveosklera naik
Neuroprotektor (?)

5. Prostamide : Bimatoprost
outflow trab & uveosklera naik
6. CAI inhibitor : Dorsolamide, Brinzolamide
prod HA turun
7. Kombinasi Dorsolamide & Timolol

OBAT ORAL & SISTEMIK


Asetazolamid TABLET
INJEKSI
Menurunkan produksi HA
Mannitol INFUS menarik air
dari badan kaca
Gliserol ORAL menarik air
dari badan kaca

OPERASI GLAUKOMA
1. Trabekulektomi membuat lubang yang menghub
kamera anterior & subkonjungtiva
2. Trabekuloplasti laser (fotokoagulator) membuat
sikatriks di trabekulum
3. Gonioplasti/iridoplasti membuat sikatriks di iris
perifer shg sudut menjadi terbuka

4. Non penetrating sutgery viscocanalostomy


deep sclerectomy
5. Tube shunt Implant Baerveldt, Ahmed, Molteno
6. Siklodestruksi krio, laser merusak badan silier
produksi HA turun

Penderita Glaukoma tidak taat


berobat, apa yang terjadi?
Tekanan bola mata
naik lagi
Saraf tambah rusak
Buta

DETEKSI DINI

Kontrol rutin

Ada gejala

Spesialis mata

Kapan harus kontrol ?


(bukan penderita glaukoma)
3 tahun .Bila tidak ditemukan gejala
kemunduran penglihatan
1 tahun bila: keluarga glaukoma
konsumsi obat steroid
Diabetes
Hipertensi
Pernah trauma mata
Miop dan hipermetrop tinggi

Kesimpulan
Terjadi kerusakan saraf pada glaukoma
Deteksi dini sangat penting krn kerusakan saraf mata bersifat permanen
Terapi glaukoma dg menurunkan TIO ke level aman
Cara menurunkan TIO dg cara menurunkan produksi dan/atau
menambah pembuangan HA
Mentaati anjuran dokter dan disiplin dengan penggunaan obat seumur
hidup dapat mencegah kebutaan

Terima
Kasih

Anda mungkin juga menyukai