Anda di halaman 1dari 2

PERHITUNGAN FAN EVAPORATOR

Dalam perancangan ini fan yang digunakan adalah jenis centrifugal yang mana
jenis fan ini sangat efisien untuk beroperasi pada tekanan statis yang besar,
sehingga cukup sesuai dengan persyaratan untuk pemakaian pada mesin
pendingin.
Untuk centrifugal fan dapat mengalirkan udara tanpa saluran dengan melalui
sisi masuk (inlet), sedangkan pada sisi keluar (outlet) dapat dihubungkan
dengan saluran udara ducting.
Untuk menghitung tenaga fan dapat dicari dari perhitungan kerugian gesekan
(unit AC) sampai ujung ducting (jarak ducting terpanjang) lihat pada
perhitungan ducting. Kecepatan udara keluar fan = 1300 rpm (perhitungan
ducting). Kecepatan udara pada ducting paling ujung (Pada F, lihat gambar
ducting) =
V2 = Jumlah udara yang lewat / Luas penampang equifalen
V2 = 9325,812 / 1300
V2 = 7,174
Kerugian tekanan kecepatan (regain) =
= 0,75 x [(V1/4000)2 (V2/4000)2] inch H2O
= 0,75 x [(1300/4000)2 (7,174/4000)2] inch H2O
= 0,75 x (0,1056 0,00000322) inch H2O
= 0,75 x 0,105597 inch H2O
= 0,07919 inch H2O
Dimana :
V1 = Kecepatan udara keluar fan = 1300 Fpm
V2 = Kecepatan udara pada ducting paling ujung
Jadi kerugian tekanan kecepatan =
= 0,75 x [(V1/4000)2 (V2/4000)2] inch H2O
= 0,75 x [(7,174/4000)2 (7,174/4000)2] inch H2O
= 0,75 x 0,07919 inch H2O
= 0,07919 inch H2O
Tekanan kerja udara diffuser berkisar antara 0,15 in H2O.
Total tekanan statis pada sisi keluar fan = Kerugian gesekan pada ducting +
Tekanan kerja udara keluar diffuser kerugian tekanan kecepatan
Jadi total tekanan statis =
= 0,17 inch H2O + 0,20437 inch H2O - 0,07919 inch H2O
= 0,29518 inch H2O
Pemilihan fan
Dipakai fan centrifugal dari mitsubhisi yang mempunyai spesifikasi sebagai
berikut
Diameter

= 11,26 in

HP
Rpm
Kapasitas
Tekanan Statis

= 1,3
= 1200
= 2647 Cfm
= 0,315 in H2O

Dalam perencanaan ini Cfm yang diperlukan oleh masing masing unit ac (tiap
fan) = 9325,812 Cfm
Untuk memenuhi keperluan ini maka Rpm harus kita naikan

Anda mungkin juga menyukai