Anda di halaman 1dari 2

Bilogi Analisis Semen dan Uji Fungsi Sperma

Kasus infertilitas dijumpai:


DNA rusak
Penurunan laju fertilitasi
Penurunan kualitas embrio
Tujan analisa semen:
Mengetahui tingkat kesuburan seorang pria
melalui pengukuran:
Jumlah semen
Kualitas semen yang dihasilkan
Mbantu mengatasi masalah infertilitas

PEMERIKSAAN MIKROSKOPIK
Motilitas Sperma:
A : cepat dan lurus kedepan
B : tdk bgerak lurus
C : bgerak ditempat
D : tdk bgerak
Densitas/Jumlah sperma:
10/kotak
: hitung 25 kotak
10-40/kotak : hitung 10 kotak
>40/kotak
: hitung 5 kotak

Klasifikasi semen:
1. Pre-ejaculatory secresi dari uretha dan
bulbouretha tidak ada
2. Dilute fluid from prostate gland no sperm
3. Major portion of sperm from vas deferens and
distal epididymis volume 5%
4. Seminal vesicle secretion few sperm

Rumus

Cara Koleksi semen:


Abstinensi min. 2 hari Max. 7 hari
Transportasi <1 jam
Suhu 20-40 C
Likuifaksi 15-20 menit
Metode:
1. Masturbasi cara untuk test semua
2. By condom tidak rekomen test fertiliti
3. By coitus interrups dilepas sebelum ejakulasi
4. Testicular sperm extaction biopsi testis, sgt
invasive (scrotum & testis di buka kemuadian di
extract)

Kriteria WHO:
Seminal
parameter
Volume
pH
Sperm
concentration
Motility
Morphology
ASAB
White blood cells

PEMERIKSAAN MAKROSKOPIK
Volume (N: 2-5 mL):
Aspermia tdk ada semen saat ejakulasi
Hipospermia volume <1 mL
Hiperspermia volume >6mL
Warna (N: putih mutiara):
Infeksi kekuningan, ada leukosit
Pdarahan Kemerahan
pH (N: 7,2-8):
Infeksi > 7,8
Azoospermia (disgenesis vasa deferens, Vesica
semilunaris, atau epididimis <7
Viskositas:
Encer bgt: jumlah sperma <
Kental bgt: mhsmbst gerak sperma
Uji Integritas Membran:
Hypoosmothic Swelling Test:
Nilai integritas membran sperma dlm larutan
hipotonik
Normal : ekor atau badan membengkok
Tdk normal : bdan lurus ada yg bocor
HOS (+) : >60%
Penetrasi getah serviks:
Semen ependorf tipe blue dan getah serviks

Viabilitas Sperma:
Eosin 0,5% 1 tetes mikroskop 400x
Mati : Warna Merah (tdk bgerak jd menyerap
eosin)
Hidup : Tidak bewarna
Normal Value
> 2 ml
> 7.2
20 million /
ml
50 % a+b
15 % (10 %)
< 50 %
< 1million /
ml

Interpretasi sperma dikelompokkan mjd:


Polyzoospermia
: Kons. Tinggi
Oligozoospermia
: jmlh < 20 jt/mL
Hypospermia
: volume <1,5 mL
Hyperspermia
: volume > 5,5 mL
Aspermia
: tidak ada semen
Pyospermia
: ada leukosit
Hemaspermia
: ada eritrosit
Asthenozoospermia
: > 40% abnormal
Necrozoospermia
: tdk ada sperma hidup
Oligoasthenozoospermia : motilitas < 80 jt/mL
Morfologi Sperma:
Kepala Tetesan air mata, bundar, tak bbntk,
ganda
Macrocephalic : besar, Microcephalic :
Kecil
Leher defect midpiece: tebal, patah, tipis,
asimetris
Ekor rusak, bcabang, bengkok

Faktor resiko infertiliti lelaki:


1. Suhu tinggi normalnya disimpan tubuh
keadaan dingin dari suhu tubuh

dimasukkan ke tabung kapiler, diinkubasi 2 jam


dan diamati pgeseran sperma.

Reaksi Akroson:

1.
2.
3.
4.
5

Sperma hidup, rewaksi akrosom


Sperma mati akrosom utuh
Sperma mati, rekasi akrosom degenerativ
Sperma hidup, akrosom utuh
dan 6. Sperma hidup akrosom utuh

Teknik pewarnaan Triple:


Trypan blue, bismark brow, bengal rose
1.
Sperma mati dengan reaksi akrosom (-)
2.
Sperma mati dengan reaksi akrosom (+)
3.
Sperma hidup dengan reaksi akrosom (-)
4.
Sperma hidup dengan reaksi akrosom (+)

2. Merokok Penurunan proksi sperma


3. Alkohol Penurunan fertilitas
4. Meds & drugs Tetrasiklin, Colchicine,
Allopurinol.
Solusi Infertilitas:
1. In vitro Fertilization fertilisasi diluar tubuh
saat tuba fallopii wanita tertutup atau pria
mproduksi sedikit sperma
2. Zygote intrafallopian transfer fertilisasi di
lab. Sampai jd embrio ditaro kedalam tuba
falopii
3. Gamete intrafalloppian transfer
memasukkan sperma dan ovum pilihan
kedalam tuba fallopi sehingga fetilisasi tjd
didalam tubuh wanita
4. Intracytoplasmic sperm ejection Sperma di
ejeksi kedalam ovum, saat jd embrio
dimasukkan ke uterus.

Anda mungkin juga menyukai