Anda di halaman 1dari 26

1.

Salah satu ciri makhluk hidup adalah bergerak. Hewan pada gambar
di atas mempunyai ciri-ciri seperti di bawah ini, kecuali ........
A kemampuan ekolokasinya
C pemangsa serangga
.

.
B mempunyai kaki yang
lengket

D merayap di dinding
.

2.

Tumbuhan juga memiliki ciri khusus. Ciri khusus tumbuhan di bawah


ini adalah pemakan serangga, yaitu ........
A Kantung semar dan venus
C Bunga karang dan tumbuhan
karang
.
.
B Teratai dan eceng gondok
D Kaktus dan bunga raflesia
arnoldi
.
.

3.

Kelompok hewan yang berkembang biak dengan cara vivipar


yaitu ........
Burung, Ayam, dan Anjing
C Sapi, Kerbau, dan Kambing
A.

.
Anjing, Kucing, dan Bebek

B.
4.

D Kambing, Ikan, dan Ayam


.

Hewan dapat digolongkan berdasarkan jenis makanannya, kelompok


hewan yang termasuk karnivora yaitu ........
A kucing, ayam, dan kambing
C harimau, gajah, dan singa
.

.
B kambing, monyet, dan anjing

.
5.

D harimau, singa, dan serigala


.

Hasil dari proses fotosintesis pada tumbuhan hijau yaitu ........


A O2
C H2O
.

B CO2

D C6H12O6 + O2

6.

Daur hidup pada gambar di atas menunjukkan daur hidup katak,


urutan daur hidup katak yang benar adalah ........
A Katak
Telur
Katak berekor
Katak dewasa
.
B Telur

Berudu

Katak berekor

Katak dewasa

Telur

Katak berekor

Katak dewasa

.
C Berudu
.
D Katak berekor

Telur

Katak dewasa

Berudu

.
7.

Penularan penyakit flu burung dapat dicegah dengan cara di bawah


ini, kecuali........
A Membersihkan kandang ayam / unggas
.
B Menjauhkan kandang unggas dari rumah
.
C Memasak daging unggas sampai masak
.
D Membiarkan jika ada ayam atau unggas yang mati mendadak
.

8.

Hubungan antara bunga anggrek dan pohon mangga disebut

simbiosis ........
A Mutualisme
.

C Parasitisme
.

B Komensialisme
.

D Dinamisme
.

9.

Tumbuhan yang biasa hidup di daerah gurun pasir ditunjukkan oleh


gambar ........
A gambar (1)
C gambar (3)
.

.
B gambar (2)

D gambar (4)
.

10.

Tulang tengkorak yang dapat digerakkan ditunjukkan oleh


nomor ........
A1
C3
.

.
B2

D4
.

11. Rangka kita harus dijaga supaya tulang tetap kuat. Agar bentuk
rangka tubuh kita bisa tetap baik, perawatan yang benar
adalah ........
A Menulis di meja yang tinggi
.
B Membaca sambil tidur-tiduran
.
C Menonton TV sampai larut malam
.
D Membiasakan olahraga yang cukup
.
12. Alat indra kita yang dapat membedakan halus dan kasar permukaan
suatu benda adalah........
A Mata
C Hidung
.

.
B Kulit

D Lidah
.

13.

Bagian lidah yang dapat merasakan manis dan pahit ditunjukan oleh
nomor ........
A 1 dan 2
C 3 dan 4
.

.
B 2 dan 3

D 1 dan 4
.

14.

Tumbuhan pada gambar di atas berkembangbiak dengan cara ........


A merunduk
C tunas
.

.
B rizoma

D menjalar
.

15. Alat pernafasan pada katak kecil dan katak dewasa adalah ........
A Kulit
C Paru-paru
.

.
B trakhea

D Kulit dan paru-paru


.

16.

Alat pencernaan manusia seperti yang ditunjukan oleh nomor 4 pada


gambar di atas, berfungsi untuk ........
A menyerap air
C menyerap sari-sari makanan
.

.
B mendorong makanan

D membuang ampas makanan


.

17. Makanan yang sehat adalah makanan yang banyak mengandung gizi
seimbang. Di bawah ini yang termasuk zat pembangun tubuh
adalah ........
A tahu, tempe, ikan, daging
.

B nasi, jagung, roti, singkong


.
C apel, anggur, pear, dan semangka
.
D bayam, kangkung, sawi, dan kacang
.
18. Orang yang menderita penyakit demam berdarah biasanya diberi jus
jambu biji.
Karena jus jambu biji terbukti dapat meningkatkan ........
A Eritrosit dalam tubuh
C Leukosit dalam tubuh
.

.
B Trombosit dalam tubuh

D Cairan darah dalam tubuh


.

19. Di bawah ini yang termasuk benda cair yang lebih kental
adalah ........
A Madu
C Sirup
.

.
B Minyak tanah

D Air
.

20. Perubahan benda yang tidak dapat kembali ke wujud semula


adalah ........
A Es mencair
C Cokelat mencair
.

.
B Lilin dibakar

D Kertas dibakar
.

21. Bahan dasar untuk membuat kain sutra berasal dari ........
A Bulu domba
C Kapas
.

.
B Ulat sutra

D Kapuk
.

22. Suhu tubuh manusia yang menunjukkan keadaan normal antara


35C - 36C. Alat untuk mengukur suhu tubuh manusia
dinamakan ........

A Thermometer
.

C Anemometer
.

B Barometer
.

D Dinamometer
.

23.

Benda-benda yang termasuk konduktor pada tabel di atas


ditunjukkan oleh nomor ........
A 1, 2, 3
C 1, 3, 4
.

.
B 2, 3, 4

D 3, 4, 5
.

24.

Dari tabel di atas yang merupakan gaya dorong adalah nomor ........
A 1, 2, 3
C 1, 2, 6
.

.
B 2, 3, 4

D 1, 2, 5
.

25.

Perubahan energi yang terjadi pada gambar di atas terjadi

perubahan energi yaitu ........


A Energi gerak menjadi angin
.

C Angin menjadi bunyi


.

B Angin menjadi gerak


.

D Gerak menjadi bunyi


.

26. Pesawat sederhana yang kita gunakan saat mengerek bendera


setiap upacara bendera hari Senin, yaitu ........
A pengungkit
C katrol
.

.
B bidang miring

D roda berporos
.

27. Salah satu contoh dan perpindahan panas secara konveksi di udara
yaitu ........
A Besi dipanaskan
.
B Air dipanaskan
.
C Terjadinya angin darat dan angin laut
.
D Pancaran matahari terasa hangat ke badan
.
28. Bunyi yang getarannya lebih dari 20.000 getaran per detik disebut
bunyi ........
A Infrasonik
C Gaung
.

.
B Ultrasonik

D Gema
.

2
9
.

Gambar di atas membuktikan salah satu sifat cahaya yaitu ........


C Cahaya dibiaskan
A.
.
D Cahaya merambat lurus
B.
.
1. Soal Olimpiade Sains Nasional fisika SMP Tingkat Kabupaten/Kota Tahun 2010 No.1
Perhatikan tabel hasil pengukuran empat orang siswa terhadap besaran fisika sebagai berikut!

Data dalam
tabel tersebut yang benar dan berdasarkan satuan SI (Sistem Internasional) disajikan oleh siswa.
A. R dan S
B. P dan R
C. P dan Q
D. Q dan S
Pembahasan
Siswa P :
Satuan Sistem Internasional (SI) besaran panjang adalah meter (m), bukan centimeter (cm)
Alat ukur besaran panjang adalah mistar
Siswa Q :
Satuan Sistem Internasional (SI) besaran kuat arus listrik adalah Ampere (A)
Alat ukur besaran kuat arus listrik adalah Amperemeter
Siswa R :
Satuan Sistem Internasional (SI) besaran suhu adalah Kelvin (K)
Alat ukur besaran suhu adalah termometer, bukan hidrometer.
Hidrometer adalah alat ukur massa jenis air
Siswa S :
Satuan Sistem Internasional (SI) besaran massa adalah Kilogram (Kg)
Alat ukur besaran massa adalah neraca sama lengan

Data dalam tabel tersebut yang benar dan berdasarkan satuan SI (Sistem Internasional) disajikan
oleh siswa Q dan S.
Jawaban yang benar adalah D.
2. Soal Olimpiade Sains Nasional fisika SMP Tingkat Kabupaten/Kota Tahun 2011 No.2
Hubungan besaran dan satuan yang benar adalah.

Pembahasan
Gaya = Massa x Percepatan
Satuan SI massa adalah kilogram (kg)
Satuan SI percepatan adalah meter per sekon kuadrat (m/s 2)
Jadi satuan Gaya = kg m/s2 = kg m s-2
Tekanan = Gaya / Luas Permukaan
Satuan SI gaya adalah kg m/s2
Satuan SI luas permukaan adalah m2
Jadi satuan Tekanan = kg /m s2 = kg m-1 s-2
Energi = Usaha
Usaha = Gaya x Perpindahan
Satuan SI gaya adalah kilogram meter per sekon kuadrat (kg m/s 2)
Satuan SI perpindahan adalah meter (m)
Jadi satuan Energi = satuan Usaha = kg m2/s2 = kg m2 s-2
Daya = Usaha / Waktu
Satuan SI usaha adalah kilogram meter kuadrat per sekon kuadrat (kg m 2/s2)
Satuan SI waktu adalah sekon (s)
Jadi satuan Daya = kg m2/s3 = kg m2 s-3
Jawaban yang benar adalah D.
Konversi satuan
3. Soal Olimpiade Sains Nasional fisika SMP Tingkat Kabupaten/Kota Tahun 2010 No.2
Setengah liter susu segar diperlukan sebagai bahan campuran saus puding, maka susu yang harus
dimasukkan ke dalam bahan saus puding sebanyak.
A. 5000 ml
B. 500 cc
C. 50 dm3
D. 5 m3
Pembahasan
Diketahui :
Volume susu = 0,5 liter
Ditanya : 0,5 liter = .. ml = .. cm3 (cc) = .. dm3 = .. m3
Jawab :
1 liter = 1000 mililiter (1000 ml)
1 liter = 0,001 m3 = 1 dm3 = 1000 cm3 (1000 cc)
0,5 liter = (0,5)(1000 ml) = 500 ml
0,5 dm3 = (0,5)(1000 cc) = 500 cc
0,5 liter = 0,5 dm3 = 0,0005 m3

Jawaban yang benar adalah B.


4. Soal Olimpiade Sains Nasional fisika SMP Tingkat Kabupaten/Kota Tahun 2011 No.1
Jika ke dalam 100 mililiter susu cair ditambahkan 250 cc air maka dihasilkan air susu sebanyak.
A. 12,5 dm3
B. 1,25 dm3
C. 3,5 dm3
D. 0,35 dm3
Pembahasan
Diketahui :
Volume susu = 100 ml
Volume air = 250 cc = 250 cm3
Ditanya : 100 ml + 250 cc = .. dm3
Jawab :
ml = mililiter
cc = cm3 = sentimeter kubik
dm3 = desimeter kubik
1 dm3 = 1 liter = 1000 mililiter sehingga 100 mililiter = 100/1000 liter = 1/10 liter = 0,1 liter = 0,1 dm
1 dm3 = 1000 cm3 sehingga 250 cm3 = 250/1000 dm3 = 1/4 dm3 = 0,25 dm3
100 ml + 250 cm3 = 0,1 dm3 + 0,25 dm3 = 0,35 dm3
Jawaban yang benar adalah D.
5. Soal Olimpiade Sains Nasional fisika SMP Tingkat Kabupaten/Kota Tahun 2011 No.6
Sebuah ruangan kelas yang panjangnya 10 m dan lebarnya 8 m, berlantai keramik yang berukuran
20 cm x 20 cm. Jumlah keramik pada lantai dalam ruangan itu adalah.
A. 20 buah
B. 200 buah
C. 2000 buah
D. 20000 buah
Pembahasan
Diketahui :
Ukuran ruang kelas :
Panjang = 10 meter
Lebar = 8 meter
Luas ruang kelas = 10 m x 8 m = 80 m2
Ukuran keramik :
Panjang = 20 cm
Lebar = 20 cm
Luas keramik = 20 cm x 20 cm = 400 cm2
Ditanya : Jumlah keramik pada lantai dalam ruangan
Jawab :
1 m = 100 cm
1 m2 = 10.000 cm2
Jadi 80 m2 = 80 x 10.000 cm2 = 800.000 cm2
Jumlah keramik = Luas ruang kelas / Luas keramik
Jumlah keramik = 800.000 cm2 / 400 cm2
Jumlah keramik = 2000 buah
Jawaban yang benar adalah C.

6. Soal Olimpiade Sains Nasional fisika SMP Tingkat Kabupaten/Kota Tahun 2011 No.9
Setiap detik menetes 4 cc air dari akuarium yang bocor. Tetesan air ditampung di ember berukuran 5
liter. Ember terisi penuh dalam waktu.
A. 125 detik
B. 200 detik
C. 1250 detik
D. 2000 detik
Pembahasan
Diketahui :
1 liter = 1 dm3 = 1000 cm3
Volume air = 4 cc = 4 cm3
Volume ember = 5 liter = 5 dm3 = 5 x 1000 cm3 = 5000 cm3
Ditanya : Selang waktu ember terisi penuh
Jawab :
5000 cm3 / 4 cm3 = 1250 detik
Jawaban yang benar adalah C.
Awalan satuan
7. Soal Olimpiade Sains Nasional fisika SMP Tingkat Kabupaten/Kota Tahun 2011 No.3
Urutan awalan untuk satuan dari besar ke kecil yang benar adalah.
A. Mega, terra, nano, piko
B. Giga, Mega, Mikro, nano
C. Piko, Nano, Mega, Terra
D. Mega, Terra, Mikro, Piko
Pembahasan

Jawaban yang benar adalah B.


Analisis dimensi
8. Soal Olimpiade Sains Nasional SMP Tingkat Kabupaten/Kota Tahun 2011 No.5
Berdasarkan analisis dimensi, besaran-besaran fisika di bawah ini yang berdimensi sama adalah
A. usaha dan daya
B. daya dan tekanan
C. gaya dan momentum
D. usaha dan kalor
Pembahasan
Diketahui :
Dimensi Dimensi Panjang = Dimensi Lebar = Dimensi Perpindahan = L
Dimensi Waktu = T
Dimensi Massa = M
Jawab :

Dimensi Luas = Dimensi Panjang x Dimensi Lebar = [L][L] = [L] 2


Dimensi Kecepatan = Dimensi Perpindahan / Dimensi Waktu = [L] / [T] = [L][T] -1
Dimensi Percepatan = Dimensi Kecepatan / Dimensi Waktu = [L][T]-1 / [T] = [L][T]-1[T]-1 = [L][T]-2
Dimensi Gaya = Dimensi Massa x Dimensi Percepatan = [M][L][T]-2
Dimensi Usaha = Dimensi Gaya x Dimensi Perpindahan = [M][L][T] -2 [L] = [M][L]2[T]-2
Dimensi Daya = Dimensi Usaha / Dimensi Waktu = [M][L]2[T]-2 / [T] = [M][L]2[T]-2[T]-1 = [M][L]2[T]-3
Dimensi Tekanan = Dimensi Gaya / Dimensi Luas = [M][L][T]-2 / [L]2 = [M][L][T]-2 [L]-2 = [M] [L]-1[T]-2
Dimensi Momentum = Dimensi Massa x Dimensi Kecepatan = [M][L][T]-1
Dimensi Kalor = Dimensi Energi = Dimensi Usaha = [M][L]2[T]-2
Jawaban yang benar adalah D.
Catatan :
Kalor adalah energi yang berpindah karena perbedaan suhu.
Usaha adalah proses perpindahan energi melalui perpindahan benda.
Jadi dimensi kalor = dimensi energi = dimensi usaha.
Pengukuran dan angka penting
9. Soal Olimpiade Sains Nasional fisika SMP Tingkat Kabupaten/Kota Tahun 2011 No.7
Panjang sebuah benda diukur dengan menggunakan mikrometer dan terbaca nilai sebesar 15,08
mm. Bilangan penting dan jumlah angka penting hasil pengukuran itu berturut-turut adalah .
A. 15,08 mm dan 3 angka penting
B. 1,508 mm dan 4 angka penting
C. 15,08 mm dan 4 angka penting
D. 1,508 mm dan 3 angka penting
Pembahasan
Bilangan penting = 15,08 milimeter
Jumlah angka penting = 4
Jawaban yang benar adalah C.
N
oKunci
.
1

C
0
.
1

D
1
.
1

B
2
.
1

D
3
.
1

A
4
.
1

D
5
.
1

C
6
.
1

A
7
.
1

A
8
.
1

A
9
.
2

D
0
.
2

B
1
.
2

A
2
.
2

C
3
.
2

C
4
.

B
2

5
.
2

C
6
.
2

C
7
.
2

B
8
.
2

C
9
.

Besaran yang didefinisikan sendiri dari besaran itu sendiri disebut...

1
.
A.
B.
C.
D.

2.
A.
B.
C.
D.

Besaran Turunan
Besaran Pokok
Besaran Utama
Besaran Kedua
Apa arti dari 12 Kg...

Besaran Panjang bernilai 12 satuannya Kilogram


Besaran Massa bernilai 12 satuannya Kilogram
Besaran Volume bernilai 12 satuannya Kilometer
Besaran Waktu bernilai 12 satuannya Kilometer
Kuat arus mempunyai satuan SI...
3.

A.
B.
C.
D.

4.

Ampere meter
Centimeter
Ampere
Kilometer
Pernyataan dibawah ini adalah benar kecuali...

A. Membandingkan satuan dengan besaran lain yang sejenis adalah mengukur


B. Sesuatu yang dapat diukur merupakan Besaran
C.
Bila 2 m bisa dijumlahkan dengan 200cm
D. Besaran yang diturunkan dari besaran pokok merupakan besaran turunan
Dibawah ini adalah besaran pokok.....(Kecuali)
5.
A.
Panjang
B.
Massa
C.
Waktu
D.
Luas
Apa yang dimaksud dengan mengukur...?
6.
A. Membandingkan satuan dengan yang lain dan sejenis
B. Menghitung satuan dengan yang lain dan sejenis
C. Mengeja satuan dengan yang lain dan sejenis
D. Menambah satuan dengan yang lain dan sejenis
7. Bila ada Ali menghitung panjan sisi meja dengan penggaris ternyata lebih sedikit jumlahnya dibandingkan
dengan menggunakan pensil.Perlakuan Ali tersebut disebut....
A.
Berlogika

8.

Menghitung
Mengukur
Membandingkan
108 km/jam =

9.

300 m/s
30 m/s
3 m/s
semua salah
2 m + 300 cm =

B.
C.
D.
A.
B.
C.
D.
A.
B.
C.
D.

10.
A.
B.
C.
D.

5 meter
50 meter
302 meter
150 meter
Dibawah ini adalah besaran Turunan...(kecuali)
Volume
Massa jenis
Kuat arus
Kecepatan

1.
Perkembangan pada makhluk hidup adalah proses .......
A. Pertambahan ukuran
B. Pertambahan volume sel
C. Pematangan fungsi organ
D. Peningkatan jumlah sel
Jawab: C
Pembahasan :
Pertumbuhan adalah penambahan ukuran bersifat Irreversible yang disebabkan
oleh bertambahnya volume dan jumlah sel. Serta ukuran tubuh. Perkembangan
adalah proses menuju kedewasaan yang ditandai oleh pematangan fungsi organ,
misalnya organ reproduksi mulai menghasilkan sel gamet. Proses perkembangan
berjalan sejajar dengan tumbuhan.
2.

Proses pertambahan ukuran yang bersifat irreversible (tidak kembali ke ukuran


semula) disebut
A. pertumbuhan
B. perkembangbiakan
C. perkembangan
D. Regenerasi
Jawab : A
Pembahasan :
Pertumbuhan adalah Proses penambahan ukuran bersifar Irreversible (tidak
dapat kembali ke ukuran semula. Perkembangan adalah proses menuju
kedewasaan. Perkembangbiakan adalah terbentuknya individu baru. Regenerasi
adalah menumbuhkan kembali bagian tubuh yang rusak atau lepas.

3.

Simaklah data ciri-ciri pertumbuhan dan perkembangan berikut :


1. Tumbuh kumis
4. Ukuran bertambah besar
2. Jumlah sel bertambah
5. Mengalami menstruasi

3. Menghasilkan sel telur


6. Tubuh bertambah besar
Yang merupakan ciri-ciri pertumbuhan adalah
A. 1, 2 dan 4
B. 2, 3 dan 4
C. 1, 3 dan 5
D. 2, 4 dan 6
Jawab : D
Pembahasan :
Ciri-ciri pertumbuhan : 2, 4, dan 6
Ciri-ciri perkembangan : 1,3, dan 5
4.

Faktor luar yang penting bagi tumbuhan tetapi dapat menghambat


pertumbuhan adalah
A. suhu udara
C. cahaya matahari
B. air
D. hormon tumbuhan
Jawab : C
Pembahasan : Pertumbuhan tanaman dipengaruhi oleh faktor internal (dari
dalam tanaman) dan faktor eksternal (dari lingkungan).Faktor internal : gen dan
hormon. Faktor eksternal : Nutrien : tanaman memerlukan zat dari
lingkungannya berupa zat anorganik (karbohidrat, lemak, protein dan
vitamin), Cahaya Matahari : diperlukan tanaman untuk proses fotosintesis.
Karena setiap tumbuhan memiliki horomon yang bernama hormon auksin.
Hormon yang berfungsi untuk menunjang tumbuh tinggi suatu tumbuhan
tersebut dapat rusak karena cahaya matahari. Sisi gelap yang tidak terkena
cahaya hormonnya tidak rusak dan tanaman tetap panjang, sedangkan sisi
terang hormonnya rusak sehingga pendek sehingga terjadi penyesuaian dan
akhirnya membengkok kearah cahaya matahari , Suhu : akan mempengaruhi
aktivitas enzim dalam tanaman, Kelembapan : mempengaruhi proses
perkecambahan dan penyerapan zat hara oleh akar.

5.
A.
B.
C.
D.

Faktor eksternal yang mempengaruhi pertumbuhan tanaman yaitu .....


Gen dan hormon
Gen dan cahaya
Hormon dan ntrien
Nutrien dan cahaya
Jawab : D
Pertumbuhan tanaman dipengaruhi oleh faktor internal (dari dalam tanaman)
dan faktor eksternal (dari lingkungan).Faktor internal : gen dan hormon. Faktor
eksternal : Nutrien : tanaman memerlukan zat dari lingkungannya berupa zat
anorganik (karbohidrat, lemak, protein dan vitamin), Cahaya : diperlukan
tanaman untuk proses fotosintesis, Suhu : akan mempengaruhi aktivitas enzim
dalam tanaman,Kelembapan : mempengaruhi proses perkecambahan dan
penyerapan zat hara oleh akar.

6.

Kelompok hewan yang mengalami metamorfosis tidak sempurna adalah ...


A. kupu-kupu dan belalang
C. katak dan kecoak
B. kecoak dan belalang
D. kupu-kupu dan katak
Jawab : B
Pembahasan :
Contoh hewan yang termasuk metamorfosis sempurna : kupu-kupu, katak, lalat,
dll.
Contoh hewan yang termasuk metamorfosis tidak sempurna : kecoak, belalang,
nyamuk, dll.

7.

Hormon pada tumbuhan yang berfungsi untuk mempercepat pemasakan buah


adalah ...
A. gas etilen
B. asam absisat C. sitokonin D. Auksin
Jawab : A
Pembahasan :
Gas etilen adalah hormon yang memacu proses pemasakann buah. Asam abisat
adalah hormon. Sitokonim adalah hormon yang berfungsi untuk merangsang
pembelahan sel,mempercepat pembungaan, dan pertumbuhan buah, serta
berperan dalam perkecambahan. Auksin adalah untuk mempengaruhi berbagai
poses pertumbuhan, antara lain kecepatan pertumbuhan, perkecambahan,
pembentukan bunga dan buah, serta penuaan dan pengguguran.

8.

Proses pergiliran keturunan antara fase vegetatif dan fase generatif disebut ...
A. regenerasi
C. metamorfosis
B. hemimetabola
D.
metagenesis
Jawab : D
Pembahasan :
Regenerasi adalah menumbuhkan kembali bagian tubuh yang rusak atau lepas.
Hemimetabola adalah. Metamorfosis adalah perubahan bentuk yang terjadi
antara hewan fase muda sampai fase dewasa. Metagenesis adalah pergiliran
keturunan.

9.

Proses bergabungnya sel sperma dan sel telur disebut ....


A.
Menstuasi
B.
Fertilisasi
C.
Ovulasi
D.
Pertumbuhan
Jawab : B

Pembahasan : Fertilisasi /pembahan : bergabungnya sel sperma dan sel telur


membentuk zigot.
Menstruasi : proses menyelruhnya lapisan edomentrium yang disertai
pendarahan, terjadi jika sel telur tidak dibuahi oleh sperma. Ovulasi : pelepasan
ovum yang telah matang dari ovarium (indung telur). Pertumbuhan :
bertambahnya jumlah sel dan ukuran tubuh yang bersifat irreversible
10.
A.
B.
C.
D.

Tahapan perkembangan zigot setelah blastula adalah ....


Morula
Gastula
Fetus
Bayi
Jawab : B
Pembahasan : Urutan perkembangan zigot sampai menjadi bayi dalam
kandungan adalah sebagai berikut : Zigot morula blastula gastrula embrio
fetus/janin bayi

11. Berikut
A.
B.
C.
D.

ini merupakan fungsi rangka manusia, kecuali ...


Malindungi organ tubuh yang lunak
Memberi bentuk tubuh
Tempat melekatnya otot
Sebagai alat gerak aktif

Jawab : D
Pembahasan :
Fungsi rangka manusia : menegakkan badan, memberi bentuk tubuh, melindungi
organ tubuh yang lunak, tempat melekatnya otot, dan tempat memproduksi selsel darah. Otot merupakan alat gerak aktif bagi tubuh manusia. Rangka
merupakan alat gerak pasif bagi tubuh manusia.
12. Beberapa ciri sel otot sebagai berikut:
1) bentuk panjang
4) berinti banyak
2) bentuk pendek
5) tidak berwarna
3) berinti tunggal
6)
warna merah muda/ tua
Ciri yang dimiliki sel otot lurik adalah nomor .
A. 1, 3, 5
B. 1, 4, 6
C. 2, 3, 5
D. 2, 4, 6
Jawab : B
Pembahasan :
ciri-ciri otot jantung yaitu berbentuk slindris dan bercabang-cabang, inti sel satu
di tengah, bersifat involunter/bekerja tampa disadari.Ciri-ciri otot rangka/ lurik
yaitu berbentuk slindris dengan bentuk panjang dan tidak bercabang, inti sel
banyak di tepi berifat volunter/sadar. Ciri-ciri otot polos yaitu berbentuk
gelendong atau kumparan, inti sel satu di tengah, bersifat ivolunter.

13. Apabila ada dua otot bersifat antagonis, jika yang satu relaksasi maka yang satu
lagi
A. melemas
C. tidak terpengaruh
B. kontraksi
D. Diam
Jawab : B
Pembahasan :
Gerak otot dibedakan menjadi gerakan otot searah atau sinergis dan gerak otot
yang bertolak belakang atau antagonis. Maka, jika ada dua otot yang bersifat
antagonis. Maka kedua otot tersebut akan bertolak belakang. Jika otot yang satu
relaksasi maka otot yang lainnya akan bertolak belakang yaitu kontraksi.
14. Gambar di samping menunjukkan kelainan tulang punggung yang
disebut .
A. Skoliosis
B. osteoporosis

C. Lordosis
D. Kifosis

Jawab : A
Pembahasan :
Skoliosis adalah kelainan tulang punggung yang cenderung membengkok ke
samping. Osteoporosis adalah gangguan tulang akibat kekurangan mineral
kalsium. Lordosis adalah kelainan tulang punggung yang membengkok ke
belakang. Kifosis adalah kelainan punggung yang tumbuh bengkok ke depan.
15. Proses bergabungnya sel sperma dan sel telur disebut ....
A. Menstuasi
B. Fertilisasi
C. Ovulasi
D. Pertumbuhan
Jawab : B
Pembahasan : Fertilisasi /pembahan : bergabungnya sel sperma dan sel telur
membentuk zigot.
Menstruasi : proses menyelruhnya lapisan edomentrium yang disertai
pendarahan, terjadi jika sel telur tidak dibuahi oleh sperma. Ovulasi : pelepasan
ovum yang telah matang dari ovarium (indung telur). Pertumbuhan :
bertambahnya jumlah sel dan ukuran tubuh yang bersifat irreversible
16. Tahapan perkembangan zigot setelah blastula adalah ....
A. Morula
B.
Gastula
C.
Fetus
D. Bayi

Jawab : B
Pembahasan : Urutan perkembangan zigot sampai menjadi bayi dalam
kandungan adalah sebagai berikut : Zigot morula blastula gastrula embrio
fetus/janin bayi
1. Ginjal menyaring zat sisa yang berupa ureum dari dalam...
A. getah bening
B. hormon
C. darah
D. usus
Jawaban : C
Organ tubuh yang bertanggungjawab untuk mengatasi zat racun yang masuk ke dalam
2.
tubuh adalah...
A. ginjal
B. hati
C. kulit
D. paru-paru
Jawaban : B
3. Cara kulit mengatur suhu tubuh adalah...
A. mengeluarkan minyak
B. mengeluarkan air
C. mengeluarkan panas
D. mendirikan bulu-bulu
Jawaban : C
4. Bagian ginjal yang berfungsi menyaring darah terdapat pada...
A. glomerulus
B. lengkung henle
C. kapsula bowman
D. tubulus kontraktil
Jawaban : A
5. Paru-paru sebagai organ ekskresi mengeluarkan...
A. O dan H2O
C. O2 dan H2O
B. H2O dan CO2
D. H2O dan O2
Jawaban : B
6. Fungsi sistem ekskresi pada manusia adalah...
A. mengeluarkan sisa-sisa metabolisme yang sudah tidak digunakan lagi
B. mengeluarkan sisa-sisa metabolisme yang masih dibutuhkan oleh tubuh
C. mengeluarkan zat sisa yang masih dipergunakan lagi
D. mengeluarkan feses dari hasil pencernaan
Jawaban : A
7. Bagian kulit yang berperan untuk menyimpan lemak adalah lapisan kulit ...
A. ari
B. malphigi
C. jangat
D. bawah

Jawaban : D
8. Berikut ini merupakan penyakit yang terjadi pada kulit, kecuali...
A. ringworm
B. psoriasis
C. biduran
D. nefritis
Jawaban : D
9. Kelebihan hormon, vitamin, dan obat-obatan akan dikeluarkan melalui . . .
A. ginjal
B. kulit
C. hati
D. paru-paru
Jawaban : A
Salah satu organ pada manusia yang tidak mengeluarkan zat sisa dalam proses
10.
metabolisme adalah . . . .
A. ginjal
B. kulit
C. hati
D. pankreas
Jawaban : D

11. Fungsi hati berikut berkaitan dnegan pengeluaran, adalah . . . .


A. mengubah provitamin A menjadi vit A
B. menimbun gula dalam bentuk glikogen
C. membongkar jenis protein tertentu
D. merombak sel darah merah yang rusak menjadi empedu
Jawaban : D
12. Hati sebagai alat ekskresi mengeluarkan . . . .
A. insulin
B. gula
C. urine
D. empedu
Jawaban : D.
13. Pengubahan provitamin A menjadi vitamin A terjadi pada . . . .
A. ginjal
B. kulit
C. hati
D. paru-paru
Jawaban : C
14. Ujung saraf indra pada kulit terdapat pada lapisan . . .
A. epidermis
B. malphigi
C. tanduk
D. dermis

Jawaban : D
15. Saluran urine yang keluar dari ginjal disebut . . . .
A. medula
B. uretra
C. ureter
D. pelvis
Jawaban : C
16. Kelebihan lemak akan disimpan di lapisan. . . .
A. kulit ari
B. epidermis
C. jangat
D. bawah kulit
Jawaban : C
17. Urine dikeluarkan dari dalam tubuh melalui saluran . . . .
A. ureter
B. uretra
C. glomerulus
D. kapsul bowman
Jawaban : B
18. Urine berwarna kuning karena mengandung . . . .
A. amoniak
B. hemoglobim
C. urea
D. bilirubun
Jawaban : D
19.

Salah satu tanda bahwa seseorang menderita kencing manis adalah bila didalam
urine nya mengandung . . . .
A. urea
B. amoniak
C. gula
D. hemoglobin
Jawaban : C

20. Kulit berfungsi sebagai alat pengeluaran karena memiliki . . . .


A. rambut
C. kelenjar keringat
B. lemak
D. kelenjar saraf
Jawaban : C
1.

Proses pembentukan gamet di dalam alat reproduksi disebut...

A.
B.
C.
D.
2.

3.

4.

5.

spermatozoid
oogenesis
gametogenesis
sporulasi

Jawaban : C
Proses pembentukan sel sperma pada testis adalah....
A. spermatozoid
B. oogenesis
C. spermatogenesis
D. sporulasi
Jawaban : C
Pematangan sperma di testis terjadi di....
A. dermis
B. epidermis
C. spinalis
D. epidedermis
Jawaban : C
Penghasil sel sperma pada alat reproduksi pria adalah....
A. testis
B. ovarium
C. vas deferens
D. uterus
Jawaban : A
Penghasil ovum pada alat reproduksi wanita adalah....
A. testis
C. vas deferens
B. ovarium
D. uterus
Jawaban : B

6.

7.

Memasukkan sel sperma kedalam tubuh wanita melalui....


A. prostat
B. tuba falopi
C. penis
D. vagina
Jawaban : C
Tempat masuknya penis saat perkawinan adalah ...
A. prostat
B. tuba falopi
C. penis
D. vagina
Jawaban : D

8.

Peristiwa pelepasan sel telur dari ovarium disebut...


A. ovulasi
B. fertilisasi
C. polinasi
D. implantasi
Jawaban : A

9.

Peristiwa penempelan zigot pada dinding rahim, disebut. . . .


A. ovulasi
B. fertilisasi
C. polinasi
D. implantasi

Jawaban : D
Organ yang berfungsi untuk pertukaran zat maupun gas antara ibu dengan embrio
10.
adalah . . . .
A. tali pusar
B. plasenta
C. amnion
D. oviduk
Jawaban : B

Panjang embrio sekitar 6 cm, kepala lebih besar dari badannya, mata, telinga,
11. hidung, jari, mulai terbentuk dan mengalami perkembangan. hal ini ciri embrio
manusia pada . . . .
A. 10 minggu
B. 8 minggu
C. 4 minggu
D. 32 minggu
Jawaban : A
12.

Luka penis atau vagina, membahayakan jantung dan otak penderita. ditularkan dari
ibu ke fetusnya merupakan ciri-ciri penyakit kelamin . . . .
A. sipilis
B. gonore
C. herpes
D. AIDS

Jawaban : B
.
13. Penyakit AIDS disebabkan oleh virus . . . .
A. ARN
B. ADN
C. HIV
D. RBNA
Jawaban : C
14. Virus HIV menyerang . . .
A. eritrosit
B. leukosit
C. trombosit
D. getah bening
Jawaban : B
15. Orang dengan HIV/AIDS dengan istilah . . . .
A. HIV negatif

B. ODHA
C. pneumonia
D. sel T
Jawaban : C
16.

Di dalam penis terdapat saluran yang disebut uretra. Saluran ini berfungsi untuk. . .
.
A. saluran sperma dan urine
B. penghasil sperma dan hormon
C. penghasil sperma dan uurine
D. saluran sperma dari testis ke kantong sperma

Jawaban : A
17. Masa pubertas ditandai dengan dihasilkannya dan dikeluarkannya . . . .
A. sperma oleh individu jantan atau sel telur oleh individu betina
B. testosteron oleh testis dan estrogen oleh ovarium
C. testosteron dan FSH
D. FSH dan LH
Jawaban : A
18.

Selaput pembungkus embrio salah satunya adalah amnionyang mempunyai


fungsi. . . .
A. melindungi ibu dan janin
B. pertukaran zat antara ibu dan janin
C. melindungi embrio dari benturan
D. memberi makanan dan O2 pada embrio
Jawaban : C

19. Penghubung antara ibu dan embrio adalah . . . .


A. plasenta
B. amnoin
C. korion
D. yolk
Jawaban : A
20. Berikut ini yang bukan termasuk organ reproduksi pada pria adalah . . . .
A. testis
C. vas deferens
B. tuba falopi
D. penis
Jawaban : B

Anda mungkin juga menyukai