Anda di halaman 1dari 42

MASTERPLAN

PERCEPATAN DAN PERLUASAN


PEMBANGUNAN
EKONOMI INDONESIA 2011-2025

Badan Penelitian dan Pengembangan


Perhubungan

OUTLINE
LATAR BELAKANG
PERCEPATAN DAN PERLUASAN
PEMBANGUNAN EKONOMI INDONESIA
KORIDOR EKONOMI INDONESIA
TAHAP PELAKSANAAN MP3EI

LATAR BELAKANG

LATAR BELAKANG
Naiknya
pendapatan per
kapita

Indonesia
menempati
urutan ekonomi
ke-17 terbesar
di dunia.

Naiknya Indeks
Pembangunan
Manusia (IPM)
dari 0,30 pada
tahun 1980 ke
0,60 pada
tahun 2010

Penyusu
nan
MP3EI

Dinamika
ekonomi
domestik dan
global

PERCEPATAN DAN PERLUASAN


PEMBANGUNAN EKONOMI INDONESIA
(P3EI)

VISI P3EI
Mewujudkan Masyarakat Indonesia yang Mandiri, Maju, Adil dan Makmur

2045
PDB: ~USD 15,0 17,5
trilliun
2025
Pendapatan/ kapita
diperkirakan ~USD 44.500PDB: ~USD 4,0 4,5 trilliun
49.500
Pendapatan/ kapita
diperkirakan ~USD 14.250
15.500 (Negara
2010
berpendapatan tinggi)
PDB: USD 700 Miliar
Pendapatan/ kapita
USD 3.000

PERTUMBUHAN

PERSIAP
AKSELERASI
AN
BERKUALITAS
DAN INKLUSIF

KEBERLANJUTAN

INDIKATOR INCOME PER KAPITA MASYARAKAT DALAM KORIDOR


(MP3EI
projection)
...

Inklusif

!!

$ 4,702
(2014)

Produk Domestik
Koridor Bruto
bukan PDB
Nasional

Simulas
i:

PENDUDUK
2010
KORIDOR EKONOMI (sensus)

SUMATERA
JAWA
KALIMANTAN
SULAWESI
BALI-NUSA

58,045,6
93
125,919,
112
13,772,5
43.
17,359,4
98
13,067,5

$
14,90
0

PDRB
PER CAPITA PENDUDUK PDRB 2014
2010
RE RATA 2014 (EST)
KORIDOR
(US$
2010
BILLION)
(US$)
64,031,5
137,85
2,375
301,07
24
133,055,
319,80
2,540
625,63
542
15,275,8
52,10
3,783
71,83
72
18,697,3
17,33
998
87,91
12
14,025,0
14,88
1,139
65,95

PENDUDUK PDRB 2025


2025 (EST)
KORIDOR
78,454,30
3
148,994,5
54
18,964,08
5.29
21,716,84
5
7
17,061,70

1,168,97
2,220,02
282,56
323,58
254,22

PERCEPATAN TANSFORMASI EKONOMI MELALUI


NOT BUSINESS AS USUAL

Perumusan Masterplan harus


menggunakan pola pikir
yang tidak business as usual.

Masterplan ini
harus menjadi
produk yang bisa
menawarkan
terobosan
perbaikan ke
depan atau cut off
Bukan
hanya masa
sekedar
dari problem
dokumen
rencana
lalu
yang menawarkan
menu rencana aksi
untuk solusi bagi isu
dan permasalahanpermasalahan masa
lalu

... cerdas dan fokus, dengan

tolok ukur dan pola manajemen yang jelas.

TUJUAN PENGELOLAAN P3EI


(Presiden RI, 2011)

... Mencapai pertumbuhan tinggi,


inklusif, berkeadilan dan
berkelanjutan, ... hasil pembangunan
dan kesejahteraan dirasakan di semua
daerah (spasial) di Indonesia dan oleh
seluruh masyarakat (golongan) di
seluruh wilayah Nusantara.
... Pembangunan dilakukan dengan
pendekatan terobosan (breakthrough)
dan Business As Not Usual. ... Dalam
wujud langkah-langkah yang lebih
cerdas dan fokus, ...
Indonesia layak menjadi big player
dalam perekonomian global....
mendudukkan Indonesia sebagai

INDIKATOR
PENGELOLAAN P3EI
PDRB PER CAPITA
DALAM KORIDOR
GINI RATIO DAN INDEKS
PEMBANGUNAN
MANUSIA (IPM)
ASSET DAN AKSES
MANAJEMEN
Dan RESOURCES
ACCOUNTING

POSISI INDONESIA
DALAM
TATA EKONOMI DUNIA
9

US PENGEMBANG
MP3EI

Peralatan Telematika
Perkapalan
KSN Transportasi
Selat
Tekstil
Sunda
Makanan
Jabodetabek
Minuman
Area
Pertanian
Pangan
Pariwisata

Perikanan

Bauksit

Tembaga

Besi
Baja

22
Kegiata
n
Ekonom
i Utama

Nikel

Alutsista

Kelapa
Sawit
Karet

Kakao
Peternakan

Batubara Minyak
Perkayuan
Dan Gas

Dinamika Perubahan
Lingkungan global
(krisis 2008,
BRICS,DLL)
Komitmen
Internasional
(G20,APEC,FTA,
ASEAN, Climate
Change)
Perkembangan sosialekonomi
domestik
Tuntutan
untuk

Sistem Perencanaan
dan Penganggaran
UU No.25/2004-UU
17/2003

RPJPN 2005
2025

RPJMN
2010 - 2014

RKP/RAPBN

POSISI MP3EI DI DALAM


RENCANA PEMBANGUNAN
PEMERINTAH

mempercepat
transformasi ekonomi
nasional
Masterplan
Percepatan &
Perluasan
Pembangunan
Ekonomi Indonesia
Rencana Aksi / Proyek

Adaptasi,Integrasi
dan Akselerasi pembangunan FOKUS & KONKRET
1

RAN-GRK REDD
RTRWN

Investasi
Swasta dan PPP
11

VISI
INDONESIA
2025

Inisiatif
Strategis
MP3EI

STRATEGI
UTAMA
MP3EI

PRINSIP
DASAR
MP3EI

Mewujudkan masyarakat
Indonesia yang Mandiri,
Maju, Adil,dan Makmur

Kerangka Desain
Pendekatan
Masterplan P3EI

1.Mendorong realisasi investasi skala besar di 22 kegiatan


ekonomi utama
2.Sinkronisasi rencana aksi nasional untuk merevitalisasi
kinerja sektor riil
3.Pengembangan center of excellence di setiap koridor
ekonomi

PENGEMBANGAN
POTENSI EKONOMI
MELALUI KORIDOR
EKONOMI

PENGUATAN
KONEKTIVITAS
NASIONAL

PENGUATAN
KEMAMPUAN SDM
DAN IPTEK
NASIONAL

PRINSIP DASAR DAN PRASYARAT KEBERHASILAN


PERCEPATAN DAN PERLUASAN PEMBANGUNAN EKONOMI

KONSEP PENGEMBANGAN KORIDOR


EKONOMI

Mengintegrasikan dan Memperkuat Wilayah di Sepanjang


Koridor

Definisi Koridor Ekonomi: Sebuah wilayah ditargetkan untuk menjadi inisiatif


perkembangan dan proyek infrastruktur untuk menciptakan dan memperkuat
basis ekonomi yang integral dan kompetitif dalam mencapai pembangunan

PENGUATAN KONEKTIVITAS NASIONAL

KOMPONEN KONEKTIVITAS

VISI KONEKTIVITAS NASIONAL

KERANGKA KERJA KONEKTIVITAS NASIONAL

ELEMEN UTAMA PENGUATAN


KONEKTIVITAS ASEAN
Transportasi
Teknologi,
Informasi dan
Komunikasi
Energi

KORIDOR EKONOMI
INDONESIA

PENGEMBANGAN KORIDOR
EKONOMI INDONESIA
1. KE Sumatera
Sentra Produksi dan
Pengolahan Hasil Bumi
dan Lumbung Energi
Nasional

3. KE Kalimantan
Pusat Produksi dan
Pengolahan Hasil
Tambang & Lumbung
Energi Nasional

4. KE Sulawesi
Pusat Produksi dan
Pengolahan Hasil
Pertanian, Perkebunan,
Perikanan, Migas dan
Pertambangan Nasional

2. KE Jawa
Pendorong Industri dan
Jasa Nasional

5. KE Bali Nusa Tenggara


Pintu Gerbang Pariwisata
dan Pendukung Pangan
Nasional

6. KE Papua-Kep. Maluku
Pusat Pengembangan
Pangan, Perikanan,
Energi, dan
Pertambangan Nasional

TARGET PERTUMBUHAN TAHUNAN


UNTUK MASING-MASING KE TAHUN 2025

JUMLAH INDIKASI INVESTASI DI


MASING-MASING KORIDOR EKONOMI

INDIKASI INVESTASI UNTUK


INFRASTRUKTUR DALAM MENDUKUNG
MP3EI

KORIDOR EKONOMI
SUMATERA

KORIDOR EKONOMI JAWA

KORIDOR EKONOMI
KALIMANTAN

KORIDOR EKONOMI
SULAWESI

KORIDOR EKONOMI BALINT

KORIDOR EKONOMI PAPUA KEP. MALUKU

TAHAPAN PELAKSANAAN
MP3EI

TAHAPAN PELAKSANAAN MP3EI

Slide 31

TERIMA KASIH

KORIDOR EKONOMI
DIHARAPKAN MENGHASILKAN
DAMPAK POSITIF -EKONOMI

KEBUTUHAN INFRASTRUKTUR
Prioritas Tahap 1 Sekitar $76M

INVESTASI KEGIATAN EKONOMI


UTAMA DI 6 KORIDOR

~ 450 bill
US$

35
Slide 35

INVESTASI PEMBANGUNAN
INFRASTRUKTUR

~ 195
bill
US$

Total

Slide 36

36
Catatan: jumlah investasi meliputi sumber pendanaan dari pemerintah, BUMN, dan

KEBUTUHAN INVESTASI SEKTOR


TRANSPORTASI PADA MASING-MASING
KORIDOR (US$ Billion)
120
100
6

80
60

63

40
20
0

100

20

37

KEBUTUHAN INVESTASI SEKTOR


TRANSPORTASI
PER MODA(US$ Billion)
120
100

80
51
60
100
40
20
0

43

Road

Rail

Seaport

Airport
38

KATALISATOR PENTING UNTUK


MEWUJUDKAN KORIDOR
EKONOMI INDONESIA

STRUKTUR ORGANISASI KP3EI


Ketua : Presiden RI
Wakil Ketua: Wakil Presiden RI

Tim Kerja Koridor


Ekonomi
Sumatera
Tim Kerja Koridor
Ekonomi
Jawa
Tim Kerja Koridor
Ekonomi
Kalimantan
Tim Kerja Koridor
Ekonomi
Tim Sulawesi
Kerja Koridor
Ekonomi
Bali-Nusa
Tim Tenggara
Kerja Koridor
Ekonomi
Papua-Kepulauan
Maluku

Ketua Harian
: Menko Perekonomian
W.Ketua Harian 1 : Menteri PPN/Ka.
Bappenas
W.Ketua Harian 2 : Ketua Komite Ekonomi
Nasional
Anggota
: Menteri/Kepala LPNK Terkait
Sekretariat
Tim Kerja
Regulasi
Sesmenko
Perekonomian

Tim Kerja
Konektivitas
Wamen PPN/Waka
Bappenas

Tim Kerja SDM


dan IPTEK
Wamen Diknas

40

PRE POSISI KP3EI 2011-2025

... dikarunia dengan hampir semua prasyarat untuk


menjadikan dirinya sebagai kekuatan besar perekonomian
dunia. ... Indonesia mempunyai aset dan akses yang
mendukung terwujudnya bangsa ini sebagai kekuatan yang
diperhitungkan dalam tata pergaulan antar bangsa.....

P3EI-Tolok ukur posisi Indonesia atas ekonomi dunia


didefinisikan sebagai basis ketahanan pangan dunia, pusat
pengolahan produk pertanian, perkebunan, perikanan, dan
sumber daya mineral serta pusat mobilitas logistik global.

... Mencapai pertumbuhan yang tinggi, inklusif, berkeadilan


dan berkelanjutan, dimana hasil pembangunan dan
kesejahteraan dirasakan tidak saja di semua daerah
(spasial) di Indonesia tetapi juga oleh seluruh komponen
masyarakat (golongan) di seluruh wilayah Nusantara.

41

Indonesia layak menjadi big player dalam perekonomian

Instrumen Bantu
Pengertian konsep

P3EI - Pertumbuhan Berkualitas Inklusif dipahami sebagai


Kondisi sosial, ekonomi dan ekologi masyarakat, yang
diwujudkan melalui melalui upaya (percepatan dan
perluasan) penciptaan dinamika ekonomi bernilai tambah
dan berantai nilai yang berorientasi meningkatkan kualitas
daya beli masyarakat dan meminimalisir kesenjangan
dalam masyarakat secara non diskriminatif, baik golongan
maupun spasial.
P3EI - Business as Not Usual dipahami sebagai
Langkah-langkah pembangunan berpendekatan terobosan,
cerdas dan fokus, dengan tolok ukur dan pola manajemen
yang jelas. Dimaksudkan untuk mendorong terwujudnya
pertumbuhan ekonomi yang tinggi, berimbang, berkeadilan
42
dan berkelanjutan.

Anda mungkin juga menyukai