Anda di halaman 1dari 11

SYARAT-SYARAT DAN KETENTUAN-KETENTUAN

PENGOPERASIAN TOKO DI RAKUTEN BELANJA ONLINE

EightyEight@Kasablanka
Tower A 29 floor, Jl. Casablanca Raya Kav. 88, Jakarta Selatan, 12870
Phone : (62-21) 2961 2933, (62-21) 2961 2939 Fax: (62-21) 2961 2929
www.rakuten.co.id
th

Nomor: PTRBO-MA-15-

PASAL 1
Ketentuan-ketentuan Umum
Merchant menyetujui bahwa syarat-syarat dan ketentuan-ketentuan ini akan dikenakan pada Merchant ke
menggunakan Sistem. Merchant juga menyetujui bahwa PT Rakuten Belanja Online dapat menolak permin
penggunaan System yang diajukan atau dimasukkan oleh Merchant.

PASAL 2
Definisi
Dalam Perjanjian ini, kata-kata berikut akan, kecuali konteks mengharuskan lain, mempunyai pengertian-penger
sebagai berikut:

(1) Merchant berarti Perusahaan/Individu yang berkeinginan untuk membuka atau mengoperasikan toko s
melakukan Penjualan di Mall dengan menggunakan Sistem dari PT Rakuten Belanja Online;
(2) Mall berarti situs mall perbelanjaan berbasiskan internet yang bernama RAKUTEN BELANJA ONLINE yang di
dan dioperasikan oleh PT Rakuten Belanja Online;
(3) Penjualan berarti penjualan barang-barang atau jasa kepada para Pelanggan oleh Merchant melalui Mall;
(4) Sistem berarti Sistem yang akan memungkinkan Merchant untuk mengoperasikan toko melalui Mall;
(5) Barang-barang berarti barang-barangatau jasa yang dijual oleh Merchant kepada para Pelanggan melalui Mall;
(6) Shop Opening Page berarti situs Web yang ditunjuk sebagai tempat untuk mengoperasikan toko online Merc
olehPT Rakuten Belanja Online , yang berlokasi di dalam server yang diurus olehPT Rakuten Belanja Online;
(7) Pelanggan berarti orang-orang yang mempunyai akses ke Shop Opening Page seperti melihat-lihat dan/
memesan Barang-barang, mengajukan permohonan untuk hadiah-hadiah, meminta contoh-contoh, mengaju
pertanyaan-pertanyaan kepada Merchant, dan/atau menggunakan Shop Opening Page dengan cara-cara lain y
diperbolehkan oleh PT Rakuten Belanja Online;
(8) Jasa akan berarti jasa-jasa yang disediakan olehPT Rakuten Belanja Online dan/atau Settlement Service Prov
untuk menerima pembayaran atas Barang-barang yang dibayarkan oleh para Pelanggan kepada Merchant, un
dibayarkan ke rekening bank yang ditetapkan oleh Merchant;
(9) Payment Gateway Provider akan berarti perusahaan yang memberikan jasa pembayaran;
(10) Tanggal Penyelesaian berarti tanggal dimana Pelanggan menerima barang-barang/jasa yang dikirim
Merchant, atau tanggal ke 7 (tujuh) setelah pengiriman dilakukan oleh Merchant dan terdaftar di sistem y
ditetapkan oleh PT Rakuten Belanja Online.

PASAL 3
Proses Pembukaan Toko
Merchant yang berkeinginan untuk membuka atau mengoperasikan toko serta melakukan Penjualan di Mall w
menandatangani permohonan untuk dapat menggunakan Sistem;

Apabila PT Rakuten Belanja Online menyetujui permohonan tersebut, PT Rakuten Belanja Online akan mengirim
invoice atas monthly fixed fee kepada Merchant.

Merchant wajib membayar monthly fixed fee dalam tempo 2 (dua) minggu terhitung sejak tanggal invoice.

Apabila telah dilakukan pembayaran oleh Merchant, maka PT Rakuten Belanja Online akan mengalokasikan su
URL untuk Shop Opening Page serta memberi Merchant suatu lisensi non-eksklusif untuk menggunakan Sis
melalui ID dan kata sandi selama jangka waktu berlakunya Perjanjian dan dapat diperpanjang sejauh y
diperlukan.
Tanggal saat Shop Opening Page dibuka selanjutnya disebut dengan Tanggal Penerbitan Akun .

PT Rakuten Belanja Online tidak akan bertanggungjawab atas penggunaan yang tidak diotorisasi, penyalah-gun
atau masalah-masalah lain yang timbul sehubungan dengan ID atau kata sandi yang diterbitkanuntukMerchant.
EightyEight@Kasablanka
Tower A 29 floor, Jl. Casablanca Raya Kav. 88, Jakarta Selatan, 12870
Phone : (62-21) 2961 2933, (62-21) 2961 2939 Fax: (62-21) 2961 2929
www.rakuten.co.id
th

Merchant akan mematuhi ketentuan-ketentuan di bawah ini dalam menciptakan dan menempatkan pada S
Opening Page, termasuk tapi tidak terbatas pada, kalimat-kalimat, grafik-grafik, video penjelasan dan inform
lainnya (selanjutnya disebut dengan Contents) mengenai Barang-barang yang akan dijual:
(1) Tidak akan memajang Contents yang bertentangan denganhak-hak kekayaan intelektual, privasi, reputasi
kepentingan RAKUTEN BELANJA ONLINE, Merchant-Merchant lain yang berpartisipasi di Mall, para Pelang
dan pihak-pihak ketiga lainnya;
(2) Tidak akan memajang Contents yang melanggar ketentuan-ketentuan Undang-Undang No. 44 Tahun 2
tentang Pornografi;

(3) Untuk memajang Contents sesuai dengan standar-standar dan/atau cara-cara sebagaimana ditetapkan da
Undang-Undang No. 8 Tahun 1999 mengenai Perlindungan Konsumen termasuk Perubahannya dan Peratu
Pelaksananya atau hukum lainnya yang berlaku;
(4) Untuk memajang hal-hal sebagai berikut:
(a) Alamat, nomor telepon, alamat surat elektronik Manajer;
(b) Jam pengoperasian dan hari libur toko;
(c) Setiap pertanyaan dan keluhan sehubungan dengan Penjualan atau Barang-barang harus dialama
langsung ke Merchant;
(d) hyperlink untuk mengakses Web page user review yang didesain oleh PT Rakuten Belanja Online;
(e) Informasi lainnya yang ditetapkan oleh PT Rakuten Belanja Online.
8

Jika PT Rakuten Belanja Online menyetujui Contents yang diciptakan oleh Merchant, maka Merchant d
melakukan Penjualan dengan menggunakan Contents yang bersangkutan di Shop Opening Page dalam Mall.
Tanggal saat persetujuan tersebut diberikan selanjutnya disebut dengan TanggalPembukaan Mall.

PT.Rakuten Belanja Online dapat memerintahkan Merchant untuk mengganti atau memperbaiki Contents sepan
tidak bertentangan dengan Pasal 3.6 Perjanjian ini, dan Merchant akan mematuhi perintah tersebut.

10 Dalam hal Merchant tidak melakukan pembayaran sebagaimana diatur dalam Pasal 3 Ayat 3, Merchant se
dikenakan denda keterlambatan sebesar 0.2% dari Monthly Fixed Fee per hari setiap keterlambatannya.

11 Dalam hal Merchant menarik kembali aplikasinya yang telah dimasukan sebagaimana dijelaskan dalam Pasal 3
1 sebelum dilakukan pembayaran, Merchant setuju untuk membayar denda pembatalan aplikasi dengan jum
yang sama dengan 2 (dua) bulan Fixed Fee atas dasar invoice yang dikeluarkan oleh PT Rakuten Belanja Online.

EightyEight@Kasablanka
Tower A 29 floor, Jl. Casablanca Raya Kav. 88, Jakarta Selatan, 12870
Phone : (62-21) 2961 2933, (62-21) 2961 2939 Fax: (62-21) 2961 2929
www.rakuten.co.id
th

1.

PASAL 4
Metode Penjualan
Merchant bertanggung jawab penuh atas produk yang dipasarkan melalui Shop Opening Page dan/atau M
termasuk tetapi tidak terbatas pada Barang itu sendiri, nama Barang, isi atau bagian dari Barang dan Cont
dalam kaitannya dengan pemenuhan atas ketentuan peraturan yang berlaku;

2.

Saat Merchant menerima pesanan-pesanan Barang-barang dari para Pelanggan, maka Merchant akan mendah
proses pemenuhan pesanan yang dibutuhkan termasuk konfirmasi pembayaran, pengiriman Barang-barang
proses-proses lainnya yang ditetapkan oleh PT Rakuten Belanja Online.

3.

Merchant akan, atas tanggungjawabnya sendiri, mengirim Barang-barang kepada Pelanggan, sampai diterima
Pelanggan. Merchant akanmengisinomordokumenpengiriman yang tersedia di dalam system. Ongkos pengirim
lamanya pengiriman serta nama perusahaan logistik, bila ada, harus secara jelas disebutkan dalam Shop Ope
Page, kecuali untuk metode Cash on Delivery (COD).

4.

Merchant
wajibmemastikanbahwabarang-barangditerimaolehpelangganatau
y
ditunjukolehpelanggandalamjangkawaktuselambat-lambatnya
harikerjasejaktanggaldilakukannyatransaksi.Merchant setuju dikenakan denda keterlambatan pengirimanseb
2% darihargabarang-barang yang akandiakumulasikandalam per-sale fee.

5.

Merchant sepakat bahwa Merchant akan menjelaskan pada Pelanggannya cara yang ditetapkan oleh Raku
Belanja Online bahwa setiap dan semua Penjualan dibuat atau dilakukan langsung antara Pelanggan dan Merch
terlepas dari Rakuten Belanja Online dan bahwa Rakuten Belanja Online tidak bertanggungjawab atas se
kehilangan atau kerugian yang timbul dari Penjualan dan setiap pertanyaan atau sengketa yang timbul atau ter
sehubungan dengan Penjualan harus diselesaikan langsung antara Merchant dan Pelanggan.

6.

Merchant sepakat bahwa dalam melakukan kegiatan bisnis di Rakuten Belanja Online akan menghindari se
bentuk dampak perdagangan yang merugikan pihak Rakuten Belanja Online.

7.

Dalam hal timbul persengketaan antara Merchant dan para Pelanggannya, Merchant dengan ini membebaskan s
tidak menyalahkan PT Rakuten Belanja Online dari segala bentuk klaim dan/atau gugatan secara hukum.

8.

Dalam hal PT Rakuten Belanja Online membayar kompensasi atas kehilangan atau kerusakan yang disebabkan
atau diduga disebabkan oleh Merchant kepada seorang Pelanggan atau suatu pihak ketiga, Merchant a
membayar atau membayar kembali semua untuk jumlah kompensasi tersebut. kepada PT Rakuten Belanja On
tanpa ditunda dan tanpa keberatan.

PASAL 5
Hak-Hak Yang Tidak Dapat Dialihkan
Merchant tidak akan, dalam bentuk apa pun, memindahkan atau mengalihkan seluruh atau sebagian hak-hak
kewajiban-kewajibannya berdasarkan Perjanjian ini kepada pihak ketiga, kecuali pengalihan tersebut telah disetujui
PT Rakuten Belanja Online.

PASAL 6
Pembatalan Order
Ketika Penjualan kehilangan dampak karena alasan apapun:
a. Sebelum Tanggal Penyelesaian, maka Merchant akan segera memberitahu PT Rakuten Belanja Online meng
fakta yang bersangkutan dengan metode yang ditetapkan oleh PT Rakuten Belanja Online;
b. Setelah Tanggal Penyelesaian, maka Merchant akan menegosiasikan dengan para Pelanggan mengenai me
pengembalian pembayaran atas Barang-barang yang bersangkutan, berdasarkan tanggungjawab
EightyEight@Kasablanka
Tower A 29 floor, Jl. Casablanca Raya Kav. 88, Jakarta Selatan, 12870
Phone : (62-21) 2961 2933, (62-21) 2961 2939 Fax: (62-21) 2961 2929
www.rakuten.co.id
th

pengeluarannya sendiri.
2

PT Rakuten Belanja Online tidak akan mengembalikan upah termasuk tapi tidak terbatas pada Per-sale Fee
Payment Gateway Service Feeuntuk alasan apa pun. Akan tetapi, perihal Rakuten Super Point akan dikembalika
Merchant dalam hal pembatalan setelah Tanggal Penyelesaian.

PT Rakuten Belanja Online tidak akan bertanggungjawab atas kerugian apa pun yang terjadi terhadap Merch
atau para Pelanggan sehubungan dengan hilangnya dampak perdagangan.

PASAL 7
Hak Cipta dan Hak-hak Lainnya
PT Rakuten Belanja Online memiliki hak cipta atas Contents yang telah diciptakan atau diproduksi oleh PT Raku
Belanja Online untuk Shop Opening Page, dan sebaliknya.

Merchant harus memberikan suatu lisensi merek yang dimiliki langsung oleh Merchant kepada PT Rakuten Bel
Online, dengan hak untuk mengsub-lisensikannya, untuk menggunakan Contents, guna promosi dan pemasa
Mall tanpa biaya.

PASAL 8
Outsourcing
PT Rakuten Belanja Online dan Merchant dapat meng-outsource sebagian atau seluruh operasi kepada suatu p
ketiga di bawah tanggungjawab masing-masing Pihak.

PASAL 9
Jangka Waktu Perjanjian
Perjanjian ini berlaku untuk jangka waktu 1 (satu) tahun sejakTanggalPembukaan Mall, kecuali terdapat pemberitah
pengakhiran Perjanjian secara tertulis satu (1) bulan bulan sebelum tanggal berakhirnya.

PASAL 10
Pengakhiran Perjanjian
Merchant dapat mengakhiri Perjanjian dengan memberikan satu (1) bulan pemberitahuan terdahulu secara ter
dengan cara yang ditentukan oleh PT Rakuten Belanja Online. Dalam hal ini, setiap dan semua hutang yang be
lunas (termasuk Basic Monthly Fee dan Per-Sale Fee sampai dengan tanggal pengakhiran) dan kewajiban-kewaj
Merchant terhadap PT Rakuten Belanja Online akan segera menjadi jatuh tempo dan harus dibayar dan Merch
akan membayar hutang yang belum lunas tersebut sampai dengan tanggal pengakhiran;

PT Rakuten Belanja Online dapat mengakhiri Perjanjian ini dengan memberikan pemberitahuan beserta ala
pengakhiran tersebut kepada Merchant, pada saat terjadinya salah satu dari hal-hal berikut terhadap Merchant:
(1) pelanggaran Syarat-syarat apa pun;
(2) tidak dihargainya suatu cek, surat wesel dan/atau surat promes yang mewakili suatu kewajiban Merchant;
(3) suatu petisi untuk pailit, rehabilitasi sipil, pengaturan ulang korporat, reorganisasi korporat atau prose
hukum yang sama lainnya, atau pengaduan lainnya yang telah dimasukkan terhadap Merchant;
(4) Dalam hal pembubaran atau penghentian usaha;
(5) Tidak ada jawaban atau tanggapan terhadap pertanyaan PT Rakuten Belanja Online;
(6) Penerimaan suatu perintah, saran, petunjuk atau sanksi sehubungan dengan usaha dari suatu ba
pemerintah, pihak berwenang atau badan resmi, berdasarkan hukum dan/atau peraturan perundang-undan
yang relevan;
(7) Dalam hal PT Rakuten Belanja Online menetapkan bahwa metode-metode pemasaran, Barang-barang y
ditangani, Penjualan yang dilakukan atau hal-hal lain sehubungan dengan pengurusan usaha melawan
sehat umum atau tidak layak bagi Mall;
(8) Dalam hal PT Rakuten Belanja Online menilai sulit untuk melanjutkan Perjanjian dengan Merchant ka
sebab-sebab seperti sikap kasar yang serius atau sikap penuh kekerasan telah diperlihatkan, atau permint
tidak dapat diakui sebagai layak sehubungan dengan praktek usaha normal yang dilakukan terhadap
EightyEight@Kasablanka
Tower A 29 floor, Jl. Casablanca Raya Kav. 88, Jakarta Selatan, 12870
Phone : (62-21) 2961 2933, (62-21) 2961 2939 Fax: (62-21) 2961 2929
www.rakuten.co.id
th

Rakuten Belanja Online, para Pelanggan, dan pihak-pihak lainnya;


(9) Dalam hal PT Rakuten Belanja Online menetapkan bahwa terdapat alasan-alasan benar dan dapat dibukt
secara wajar untuk mengakhiri Perjanjian ini dengan Merchant selain dari setiap bagian di atas;
(10) Dalam hal Merchant yang dihentikan dari menggunakan Sistem berdasarkan ketentuan yang diatur da
Perjanjian ini tidak segera melakukan upaya-upaya untuk memperbaiki menurut instruksi-instruksi PT Raku
Belanja Online atau tidak diharapkan untuk melakukannya
3

Untuk alasan apa pun, PT Rakuten Belanja Online dapat mengakhiri Perjanjian dan/atau melakukan penghen
Penjualan, dengan memberikan pemberitahuan tertulis 1 (satu) bulan sebelumnya kepada Merchant. Dalam ha
Merchant akan bertanggungjawab atas pembayaran kewajiban-kewajiban, termasuk Basic Monthly Fee, Per-Sale

PT Rakuten Belanja Online tidak akan bertanggungjawab atas setiap kerugian yang diderita Merchant sehubun
dengan pengakhiran berdasarkan Perjanjian ini karena alasan apa pun.
PASAL 11
Upah

Setting Fee
Setting Fee akandibayardimukabersama 1 (satu) tahun Basic
pembukaanpengoperasian mall olehpihak Rakuten Belanja Online.

Monthly

Fee,

sebagaiperhitungan

pr

Basic Monthly Fee


Merchant akan membayar di muka kepada PT Rakuten Belanja Online, Basic Monthly Fee jumlah yang sama denga
(satu) tahun Basic Monthly Fee, sebagai perhitungan pemakaian Sistem selama satu tahun sejak tanggal Penerb
Akun.

Per-Sale Fee
(1) Per-Sale Fee dihitung berdasarkan harga Barang-barang yang didaftarkan Merchant pada server (tidak terma
biaya pengiriman). Dalam hal Merchant mendaftarkan pada server harga Barang-barang termasuk biaya pengirim
maka Per-Sale Fee dihitung berdasarkan harga tersebut termasuk biaya pengiriman.
(2) Per-Sale Fee akan dibayarkan dengan mengakumulasikan nilai transaksi dalam jangka waktu lima hari s
kelipatan nya dalam 1 bulan dengan proses pembayaran lima hari kerja setelah periode penutupan:
a. jumlah Per-Sale Fee untuk jangka waktu dari hari pertama sampai dengan hari ke lima (5) dari bulan kalen
akan dibayar atau diselesaikan dalam 5hari kerja berikutnya dari bulan kalendar yang bersangkutan ;
b. jumlah Per-Sale Fee untuk jangka waktu dari hari ke enam (6) sampai dengan hari ke sepuluh (10) dari bu
kalendar akan dibayar atau diselesaikan dalm 5hari kerja berikutnya dari bulan kalendar yang bersangku
dst.
Apabila tanggal jatuh tempo pembayaran jatuh bukan pada suatu hari kerja PT Rakuten Belanja Online, tan
jatuh tempo tersebut akan secara otomatis diperpanjang ke hari kerja berikutnya.
(3) Merchant dilarang untuk mengumpulkan atau mendorong para Pelanggan untuk membeli Barang-barang atau J
dari Merchant tanpa menggunakan Sistem.
(4) Dalam hal suatu perdagangan atau pembelian tersebut terjadi, maka Merchant akan membayar jumlah yang s
dengan Per-Sale Fee untuk jumlah penjualan yang dihasilkan dari perdagangan tersebut.

Payment Gateway Service Fee


PT Rakuten Belanja Online dan/atau Payment Gateway Provider akan menghitung jumlah bruto pembayaran y
diterima dari para Pelanggan, dan akan menyesuaikan jumlah tersebut dengan memotong tagihan-tagihan, upah-u
dan pengeluaran dan akan membayar jumlah tersebut pada Tanggal Pembayaran dengan memotong pada rekening b
yang ditunjuk oleh Merchant.
Rakuten Super Point Fee (1%)
Merchant akan menanggung dan membayar sebesar 1% (satu persen) dari setiap Barang-barang yang dijual
Merchant sebagai Rakuten Super Point.

EightyEight@Kasablanka
Tower A 29 floor, Jl. Casablanca Raya Kav. 88, Jakarta Selatan, 12870
Phone : (62-21) 2961 2933, (62-21) 2961 2939 Fax: (62-21) 2961 2929
www.rakuten.co.id
th

Biaya Tidak Dapat Ditarik Kembali


Basic Monthly Fee, Setting Fee, Per-Sale Fee, danPayment Gateway Service Fee, yang telah dibayar oleh Merchant kep
PT Rakuten Belanja Online dan Payment Gateway Provider tidak dapat ditarik kembali untuk alasan apa pun walau
Perjanjian ini diputuskan sebelum jangka waktunya berakhir.
PASAL 12
Informasi Pelanggan
Merchant tidak akan menggunakan segala informasi sehubungan dengan para Pelanggan untuk tujuan apapun.
PASAL 13
Kerahasiaan
1.

Baik Rakuten Belanja Online maupun Merchant tidak akan meyingkapkan atau memberi
kepada pihak ketiga mana pun suatu informasi rahasia dari pihak lainnya dengan syarat sehubun
dengan Perjanjian, mau pun menggunakan informasi tersebut untuk tujuan apa pun selain y
ditetapkan dalam Syarat-syarat, kecuali dalam kasus-kasus dimana pengadilan, kantor administ
dan/atau pihak berwenang yang relevan mensyaratkan pihak penerima untuk menyingkap
informasi tersebut dalam rangka pematuhan hukum dan peraturan-peraturan.

2.

BaikPT Rakuten Belanja Online maupun Merchant tidak akan meyingkapkan atau memberikan kepa
pihak ketiga mana pun suatu informasi rahasia dari pihak lainnya dengan syarat sehubungan dengan Perjanjian,
kecuali:
(i) yang diketahui umum sebelum penyingkapan oleh pihak penerima;
(ii) yang diketahui umum setelah penyingkapan kepada pihak penerima berdasarkan alasan-alasan yang t
bersumber dari pihak penerima;
(iii) dalam penguasaan pihak penerima sebelum penyingkapan oleh pihak yang menyingkapkan; dan
(iv) disingkapkan secara sah kepada pihak penerima oleh suatu pihak ketiga tanpa kewajiban kerahasiaan.

3.

Terlepas dari ketentuan-ketentuan sebagaimana diatur dalam Pasal 13.1 dan Pasal 13.2, maka Raku
Belanja Online dapat menukar atau berbagi informasi sehubungan dengan Merchant un
mengoperasikan dan mengatur Mall dengan kelompok perusahaan-perusahaan Rakuten Belanja On
dan perusahaan-perusahaan yang telah masuk ke dalam usaha yang terikat dalam perjanjian den
Rakuten Belanja Online.

PASAL 14
Perubahan Rencana Pengoperasian Toko
Merchant tidak boleh merubah Rencana Pengoperasian Toko tanpa persetujuan terdahulu dari Rakuten Belanja On
Dalam hal Merchant merubah Rencana Pengoperasian Toko dengan mendapatkan persetujuan dari Rakuten Bel
Online, maka Merchant akan membayar Fee sesuai dengan yang ditetapkan oleh Rakuten Bel
Online.RencanaPengoperasianTokomeliputi Silver Plan, Gold Plan, dan Platinum Plan.
PASAL 15
Hukum dan Yurisdiksi yang Berlaku
Semua persengketaan sehubungan dengan Perjanjian ini akan diselesaikan di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan.
PASAL 16
PerubahanPerjanjian

Setiap perubahan terhadap Perjanjian ini dilakukan secara tertulis berdasarkan kesepakatan P
Pihak.Hal-hal
lain
y
belumdiaturdalamPerjanjianiniatausegalaperubahanterhadapPerjanjianiniakandituangkandalamsuatupe
ahanPerjanjiansecaratertulis yang ditandatanganioleh Rakuten Belanja Online dan Merch
danmerupakansatukesatuandenganPerjanjianini.
PASAL 17
Pajak
EightyEight@Kasablanka
Tower A 29th floor, Jl. Casablanca Raya Kav. 88, Jakarta Selatan, 12870
Phone : (62-21) 2961 2933, (62-21) 2961 2939 Fax: (62-21) 2961 2929
www.rakuten.co.id

Pajak-pajak sehubungan dengan Perjanjian akan dibayar oleh masing-masing pihak sesuai dengan ketentuan-ketent
hukum perpajakan Republik Indonesia.

Telah disetujui
Jakarta,

[please insert date]

Materai Rp. 6.000,-

[name of representative]

Aplikasi Pengoperasian Toko di Rakuten Belanja Online


Aplikasi ini merupakan bagian tak terpisahkan dari Syarat-syarat dan Ketentuan-ketentuan
Pengoperasian Toko di Rakuten Belanja Online.Hal-hal berikut ini telah disepakati oleh PT
Rakuten Belanja Online dan Merchant.Dalam hal terdapat pertentangan antara Syarat-syarat dan
Ketentuan-ketentuan Pengoperasian Toko di Rakuten Belanja Online dengan Aplikasi
Pengoperasian toko di Rakuten Belanja Online, maka syarat dan ketentuan di bawah ini yang
berlaku.
Nama perusahaan /
Individu(NamaLengkap):

RZ SHOP

Nama Wakil Perusahaan /


Individu:
Alamat perusahaan /
Individu:

ZOEVANA ANANDRA PUTRI


Jl teuku Umar no.8 blok B-9 Nagoya Hill Plasa kota Batam
kepulauan Riau Indonesia
085606940036/
085746844836

Telepon:
NomorKTP/ID:

Faksimili:
3520074611940001

NomorNPWP:

JenisProduk:

Fashion DAN aksesoris

Status Produk:

AlamatNPWP:

Milik Pribadi

Person in Charge Sales


(PIC):

Zoevana Anandra Putri

TeleponPIC:

085606940036

Department:
Email PIC:

Sales
rzshop354@gmail.co
m

EightyEight@Kasablanka
Tower A 29 floor, Jl. Casablanca Raya Kav. 88, Jakarta Selatan, 12870
Phone : (62-21) 2961 2933, (62-21) 2961 2939 Fax: (62-21) 2961 2929
www.rakuten.co.id
th

Person in Charge Finance


(PIC):

Zoevana anandra P

TeleponPIC:

085606940036

Department:
Email PIC:

NamaToko:

Finance/Accounting
rzshop354@gmail.co
m

RZ SHOP

URL Toko:

http:// www.rakuten.co.id/shop/rzshop

Rencana Pengoperasian
Toko (Shop Plan):

Rakuten Super Point


Fee:

Silverplan

Basic Monthly Fee (IDR):

100000/bulan

Setting Fee:

1800000

Per-Sale Fee (%):

Batas Produk
Terdaftar:
KapasitasR-Cabinet:

PembayaranTerlambat dan
Pembatalan Aplikasi

1%

PembayaranTerlambat: 0.2% per day


Pembatalan Aplikasi: 2 x Fixed Fee

Basic Monthly Fee, Setting Fee, Per-Sale Fee, dan Payment Gateway Service Fee, yang telah dibayar
oleh Merchant kepada PT Rakuten Belanja Online dan Payment Gateway Provider tidak dapat
ditarik kembali untuk alasan apa pun walau pun Perjanjian ini diputuskan sebelum jangka
waktunya berakhir.

Payment GatewayService
Fee:

Nama Bank:

Kartu Kredit: 2.65 % per transaksi + Rp. 2.500,-

Transfer Bank: Free

Internet Banking: Rp. 7.000,-

Cash on Delivery: Free

Credit Card on Delivery: 2.55%

Debit Card on Delivery: 2.55%

KlikPay BCA Credit Card: 2% + Rp. 2.500,-

KlikPay BCA Debit: Rp. 5.000,-

Rakuten Super Point: 1%

BCA

Nomor Rekening Bank:

7915142516

NamaAkunBank:

ZOEVANA ANANDRA PUTRI

Cabang Bank:

MAGETAN

EightyEight@Kasablanka
Tower A 29 floor, Jl. Casablanca Raya Kav. 88, Jakarta Selatan, 12870
Phone : (62-21) 2961 2933, (62-21) 2961 2939 Fax: (62-21) 2961 2929
www.rakuten.co.id
th

APPENDIX
No.

Additional Documents
Belanja Online

to

Submit

to

Rakuten

Company

Individual

1.

Fotokopi KTP ID lainnyadariPerwakilan

2.

Fotokopi NPWP

3.

FotokopiAkta Perusahaan, SIUP, dan TDP

4.

FotokopiDokumenLainnyaUntukKategori Yang
TerteraDibawahIni

No.
1.

Kategori Produk
Produk-produk makanan dan minuman.

Dokumen Yang Dibutuhkan


Lampirkan persetujuan pendaftaran makanan
dan minuman yang masih berlaku atau nomor
pendaftarandari Kementerian Kesehatan RI
atas produk makanan dan minuman yang anda

EightyEight@Kasablanka
Tower A 29 floor, Jl. Casablanca Raya Kav. 88, Jakarta Selatan, 12870
Phone : (62-21) 2961 2933, (62-21) 2961 2939 Fax: (62-21) 2961 2929
www.rakuten.co.id
th

No.

Additional Documents
Belanja Online

to

Submit

to

Rakuten

Company

Individual

jual.

2.

Produk-produk kosmetika.

Lampirkan bukti Notifikasi dan Izin Edar yang


masih berlakuatau nomor pendaftaran dari
Badan Pengawas Obat dan Makanan RI (BPOM)
atasproduk kosmetik yang anda jual.

3.

Produk-produk obat-obatan.

Lampirkan bukti Izin Edar yang masih berlaku


atau nomorpendaftaran dari Badan Pengawas
Obat dan Makanan RI (BPOM) atas produk
obatyang anda jual.

4.

Produk-produk obat, obat tradisional,


kosmetik,
suplemen
makanan,
dan
makanan yang bersumber, mengandung
dari bahan tertentu (babi, anjing, dll
sebagaimana disebutkan dalam Peraturan
Kepala BPOM No. HK.00.05.1.23.3516)
dan atau mengandung alkohol.

Lampirkan bukti Izin Edar yang masih berlaku


atau nomor pendaftaran dari Badan Pengawas
Obat dan Makanan RI (BPOM) atas produk
yanganda jual.

5.

Minuman yang beralkohol.

Lampirkan Surat Izin Usaha Perdagangan


(SIUP) atau SIUP Minuman Beralkohol (SIUP
MB) atas produk yang anda jual.

6.

Produk
import
bermerek.

7.

Produk-produk berlabel halal.

Lampirkan Sertifikat Halal yang masih berlaku


atas produk-produk tersebut.

8.

Produk yang sudah memenuhi kriteria


dalam Standar Nasional Indonesia (SNI).

Lampirkan sertifikat SNI.

dan/atau

produk

Lampirkan
Surat
Tanda
Pendaftaran
Agen/Distributor dan Importir Terdaftar dan
dokumen-dokumen lainnya (sertifikat keaslian)
yang masih berlaku.

EightyEight@Kasablanka
Tower A 29 floor, Jl. Casablanca Raya Kav. 88, Jakarta Selatan, 12870
Phone : (62-21) 2961 2933, (62-21) 2961 2939 Fax: (62-21) 2961 2929
www.rakuten.co.id
th

Anda mungkin juga menyukai