Anda di halaman 1dari 4

RENCANA BISNIS

I.

BISNIS
a. Konspep Bisnis
Dapoer lumpiah merupakan salah satu usaha yang dimana penjualan suatu produknya
melalui media sosial, dengan semakin canggihnya zaman sekarang tidaklah susah
agar produk yang ditawarkan dapat dilihat ataupun diketahui oleh banyak orang.
1. Produk yang Berkualitas Tinggi
Dapoer lumpia menyediakan lumpia yang rasanya berbeda dengan lumpia yang
biasa ditawarkan. Perbedaan tersebut lebih mengarah kepada rasa maupun isi
lumpia tersebut tidak seperti kebanyakan lumpia yang biasa dijual atau dimakan
banyak orang. Kemudian dalam penyajiannya sendiri, belum pernah ada yang
seperti penyajian di Dapoer Lumpia karena itu produk yang ditawarkan
merupakan produk yang berkualitas tinggi.
2. Layanan Konsumen yang Prima
Dalam hal pelayanan, Dapoer Lumpia mempunyai konsep menjual melalui media
sosial. Untuk itu dalam mempromosikan produk, kami menggunakan cara-cara
yang unik agar banyak orang yang berminat dan penasaran dengan produk yang
kami tawarkan. Selain itu dalam menerima pesanan kami mencoba untuk
berinteraksi dengan baik dan membuat konsumen merasa nyaman.
b. Produk yang Ditawarkan
Menu Makanan
Sesuai dengan namanya Dapoer Lumpia, maka produk yang ditawarkan yaitu lumpia
yang diberi nama Spicy Lumpia Triroll. Untuk saat ini Dapoer Lumpia hanya
mempunyai satu menu tersebut.

c. Harga
Harga yang ditawarkan oleh Dapoer Lumpiah sangat bersahabat dengan kantong para
mahasiswa, karena untuk menikmati SLT atau Spicy Lumpia Triroll hanya perlu
mengeluarkan uang sebesar kurang lebih Rp. 10.000
d. Persedian Barang dan Pemasaran

Dalam menjalankan usaha ini tentunya sangat diperlukan strategi


pemasaran agar terjadi kerugian dalam usaha yang dijalankan.
Untuk itu Dapoer Lumpia mempunyai strategi dalam memasarkan
produk yang dijual.
- Bersikap ramah kepada pelanggan yang membeli walaupun
-

pemesanan terjadi melalui media sosial


Memberikan jasa antar gratis pada wilayah-wilayah tertentu

e. Layanan Pelanggan
Untuk meningkatkan kualitas layanan kepada para pelanggan ataupun konsumen
maka kami Dapoer Lumpia mempunyai peraturan bahwa yang bertugas sebagai
pengantar harus menggunakan pakaian yang rapi dan bersih.
f. Pasokan Barang Dagangan
Bahan baku untuk SLT Spicy Lumpia Triroll
II.

PASAR
a. Segmentasi Pasar
Berdasarkan studi Lowe dan Majalah SMA (tahun 2005) yang membagi segementasi
pasar Indonesia menjadi 8 segmen maka potensi segmen yang bisa dijadikan sasaran
Dapoer Lumpia adalah segmen Confident Establish dengan kisaran sebesar 5,2% dan
The Spontanius Fun Loving dengan kisaran sebesar 13,6%.
b. Perilaku Konsumen ke Dapoer Lumpia
Kebanyakan sifat mahasiswa saat pulang dari kampus yaitu sudah malas untuk pergi
kemana-mana lagi atau dalam bahasa gaul anak muda zaman sekarang dikatakan
mager yang artinya malas gerak. Dengan adanya Dapoer Lumpia yang menjual
produk lewat online dan menawarkan jasa pengantar gratis maka mahasiswa tidak
perlu kemana-kemana lagi. Cukup memesan dan menunggu sampai pesanannya
datang. Karena sifat mahasiswa yang seperti itulah menjadi sebuah peluang yang
sangat baik bagi Dapoer Lumpia.
c. Positioning
Agar dapat menarik perhatian calon pelanggannya, Dapoer Lumpia merancang
sebuah strategi positioning yang atraktif.
Beberapa statemen positioning yang bisa digunakan, misalnya:
Muraaaah, endesssss, SLT aja!

III.

PELANGGAN
Pasar sasaran Dapoer Lumpia adalah mahasiswa dengan kelas sosial menengah kebawah.

IV.

PERSAINGAN
Persaingan terutama berkaitan dengan kualitas, produk, layanan, dan pengenalan akan
nama merek. Dapoer Lumpia tentunya akan bersaingan dengan sesame penjual lumpia
(Lumpia Super Panas, dan Lumpia yang dijual ditoko-toko kue yang sudah berjualan
lama).

V.

MANAGEMENT
Struktur manajemen akan berkaitan dengan aspek-aspek seperti:
- Profesionalisme
- Keahlian dalam hal keuangan, manajemen dan aspek hukum
- Atribut-atribut pribadi seperti daya inisiatif, ambisi dan determinasi serta
integritas

VI.

PROYEKSI KEUANGAN
a. Modal
Ringkasan modal adalah sebagi berikut:
Bahan baku :
Lain-lain:
b. Penjualan
Asumsi penjualan tahap awal adalah 10 orang pembeli dengan masing-masing
membeli satu kotak per orang untuk satu hari.

ANALISIS KEUANGAN
1. Kebutuhan Dana
Fixed Cost:
a.
b. Peralatan
2. Struktur Modal
a. Modal sendiri : Rp. 400.000
b. Modal Pinjaman : Rp. 0
3. Rincian Pendapatan (3 bulan pertama)
Penjualan/hari x 30 hari x 3 bulan
4. Biaya
a. Biaya tetap:
1) Gaji :
2) Sewa Tempat :
Variabel Cost:
1) Bahan Baku :
2) Bahan Pelengkap
5. Rugi Laba
6. BEP

Anda mungkin juga menyukai