Anda di halaman 1dari 37

KEMENTERIAN PEKERJAAN UMUM & PERUMAHAN RAKYAT

REPUBLIK INDONESIA

REVIEW DED PENATAAN PERMUKIMAN KUMUH


KELURAHAN PEJAGALAN RW 09 KEC PENJARINGAN,
JAKARTA UTARA

Tahun 2015

tahapan PELAKSANAAN PEKERJAAN

22 April 2015

22 April 2015

23 & 24
April 2015

Koordinasi Pekerjaan
dengan PPK dan Tim
P2KP Kaw Pejagalan

Survey Lokasi di
Kel Pejagalan,
Jakarta Utara

Bersama PPK & Tim P2KP


FGD dng Masyarakat

Koordinasi Pekerjaan
dengan Tim P2KP
Kaw Pejagalan
Indikasi Program Tahun
2015

tahapan PELAKSANAAN PEKERJAAN


25 April 2015

Koordinasi Pekerjaan dengan Tim P2KP


Kaw Kamal
Lokasi Kegiatan
Indikasi Program Tahun 2015

26 April 2015

27 April 2015

Survey Lokasi di Kel Kamal, Jakarta Barat


Bersama PPK & Tim P2KP
FGD dng Masyarakat

Koordinasi Pekerjaan dengan Tim P2KP


Kaw Kamal
Indikasi Program Tahun 2015

10 Mei 2015

Pra Desain Pekerjaan Disampaikan Ke PPK dan


Tim P2KP untuk disosialisasikan pd masyarakat
Rencana DED dan Lay Out Pejagalan

Hasil FGD Tim P2KP dengan masyarakat:


19 Mei 2015

Ditambahkan PAUD dan Aula RW;


Sanimas.

Masukan dari PPK:

Ditambahkan Lampu Penerangan Taman menggunakan Solar


Cell

tahapan PELAKSANAAN PEKERJAAN


23 Mei 2015

Gambar dan RAB Hasil Revisi DED Kel. Pejagalan


disampaikan ke PPK

27 Mei 2015

Mendapatkan Indikasi Program Strategis untuk


Tahun 2015 dari P2KP Kaw Kamal

Dikoordinasikan dengan PPK


Catatan:
indikasi program ini sampai dibuatkan rencana DED ada beberapa
rencana pekerjaan belum dikoordinasikan dengan pemda

3 Juni 2015

Presentasi di Kementerian PU & PeRa

4 Juni 2015

Presentasi di Pemda Jakarta Utara

5 Juni 2015

Presentasi di Pemda Jakarta Barat

Dir Bangkim

Lokasi Penyusunan DED Kelurahan Pejagalan, Jakarta Utara


(RW 09: RT 02, RT 03, & RT 04)
RT 11

RT 04

RT 08

RT 03
RT 01
RT 02

Lokasi Penyusunan DED Kelurahan Pejagalan, Jakarta Utara thn 2015


Program Penataan Tahun 2015:
1. Penataan Sempadan Kali Grogol;
2. Peninggian Jalan;
3. Pembuatan Saluran Drainase.

1
2

1. Penataan Sempadan Kali Grogol

Kondisi Pintu Air Kali


Grogol

Kondisi sempadan Kali Grogol

Lokasi Penjaringan/
Pengangkatan Sampah dari
kali

Kondisi Bangunan/ Rg
Pertemuan Warga RW 09

Kondisi Pintu Air

(hasil penataan Tim Bangkim


Tahun 2014)

Kondisi Pintu Air


(perlu penataan)

Kondisi jalan yg berdampingan


dengan Kali Grogol
(Jl Masda Raya)

Kondisi persimpangan pada


lokasi perencanaan (di RT 03)

Kondisi pintu masuk


Kelurahan Pejagalan RW 09

2. Penataan/ Peninggian Jalan


Kondisi jalan depan
Rumah Deret
(hasil penataan
Bangkim)

Kondisi jalan yang akan ditata/


ditinggikan ..

3. Penataan/ Pembuatan Saluran Drainase


Rencana Sistem Jaringan Drainase di Kelurahan Pejagalan RW 09

Penataan/ Pembuatan Saluran Drainase Sekunder 1

Penataan/ Pembuatan Saluran Drainase Sekunder 2

KEMENTERIAN PEKERJAAN UMUM & PERUMAHAN RAKYAT


REPUBLIK INDONESIA

Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai