Anda di halaman 1dari 5

LEMBAR PENGESAHAN

Dengan ini menyatakan bahwa makalah Jatidiri UNSOED disusun oleh :


Nama

Muahammad Abdul Hakim

( H1F010042 )

Disetujui dan disahkan pada:


Hari

: Rabu

Tanggal

: 3 November 2010

Tempat: KampusTeknik UNSOED

Menyetujui,
Dosen Pengampu

Drs. Slamet Santoso SP., MS


NIP19580526 198410 1 001

KATA PENGANTAR
Alhamdulillah, segala puji bagi Allah SWT yang telah memberikan
limpahan rahmat ridho-Nya sehinga penulis dapat menyelesaikan karya tulis ini
yang merupakan salah satu syarat untuk dapat mengikuti ujian nasional. Shalawat
serta salam tak lupa penulis haturkan kepada junjugan kita Nabi besar Muhammad
SAW, keluarga, sahabat hingga pengikut Nya sampai akhir zaman.
Penulis menyadari bahwa dalam penulisan kali ini banyak sekali
kekuranganya. Oleh karena itu, penulis berharap kepada pembaca untuk dapat
memberikan saran dan kritiknya agar dapat menjadi bahan-bahan untuk penulis
pada karya tulis yang akan datang.
Dalam menyelesaikan makalah ini, penyusun banyak mendapatkan
bantuan dari berbagai pihak, maka dalam esempatan kali ini penulis ingin
mengucapkan terimakasih kepada:
1. Orang tua penyusun yang

telah memberikan dorongan motivasi dan

semangat dalam penyusunan makalah ini,


2. Bapak Drs. Slamet Santoso, SP.,MS yang telah memberikan bimbingan
dalam penyusunan makalah ini, dan
3. Teman-teman serta kakak angkatan yang telah memberikan banyak
masukan untuk penulisan makalah.
Penyusunmenya dari ahwa penyusunan makalah ini masih jauh daris empurna,
oleh karena itu penyusun mengharapkan kritik dan saran agar penyusun bisa
memperbaiki makalah-makalah selanjutnya.
Harapan penyusun semoga makalah ini bermanfaat untuk semua pihak.

Purbalingga, Oktober 2010

Penyusun

DAFTAR ISI
Halaman Pengesahan
ii
Kata Pengantar..................................
iii
Daftar Isi..
iv
Abstrak.....
v
BAB I
Pendahuluan..
1
1.1 Latar Belakang Masalah.
1
1.2 Perumusan Masalah
2
1.3 Tujuan.
3
1.4 Manfaat..
3
1.5 Ruang Lingkup
3
BAB II
MetodePenulisan...
4
2.1 Objek Penulisan..
4
2.2 Dasar Pemilihan Objek..
4
2.3 Metode Pengumpulan Data
4
BAB III
AnalisisPermasalahan...
5

A. Pembahasan
5
3.1 Macam-macam sikap diskriminatif yang terjadi di lingkungan pendidikan ..
5
3.2 Penyebab sikap diskriminasi yang terjadi dalam sistem akademik.
11
3.3 Solusi tepat guna untuk menstabilkan sistem pendidkan nasional dengan
penghapusan diskriminasi .............................
13
B. Kesimpulan..
14
Saran
14
DaftarPustaka.
15

Abstrak
Etika memiliki nilai kondisional bagi suatu komunitas.Sivitas akademika di
samping secara pribadi sebagai anggota masyarakat sebagai dengan heterogenitas
karakter dan perilaku,juga dirinya menyandang sebagai masyarakat kampus yang
menyandang nilai-nilai intelektualitas. Mendasarkan pada kedua hal tersebut,maka
sivita akademik memiliki status ganda dengan relevansi terhadap nilainlai yang
berlaku dalam komunitas/masyarakat dengan demikian pendekatan akan peran
dan kedudukan menjadi peran yang esensialdan memiliki relevansi tinggi serta
perlu aktualisasikan bagi para civitas akademika karena masing-masing memiliki
corak,cirri dan cara implementasi yang berbeda
Secara etimologiskata etka berasal dari kata etika yang bersal dari bahasa
yunani yaitu dari kata Ethos yang berarti watak kesusilaan atau adat.kata yang
maknanya identik dengan etika adalah moral yang berasal dari bahasa latin yaitu
Mos atau Mores yang berarti adat atau cara hidup.Oleh Karena itu etika dan moral
sering di artikan saa dalam pemaknaan kata,tapi berbeda dalam pemakain dan
penerapan.Etika sering dipakai dan di gayutkan sistem nilai-nilai yang ada;
sedangkan moral atau moralitas di pakai untuk menilai perbuatan.Selain itu Etika
sering memiliki istilah lain yang pemaknaannya bberhimpit dengan arti etika.

Di era demokrasi,di mana setiap orang mengkoarkan sebuah selogan hak asasi
manusia,Indonesia yang mempunyai populasi dengan nominal yang cukup banyak
masih saja mempunyai masalah dalam hal hak .Pendidikan lagi-lagi menjadi
aspek konsen yang perlu di perhatikan,etika yang membawa dampak yang yrgen
5

bagi terciptanya sebuah sistem pendidikan yang berkualitas dan berdedikasi saat
ini tidak lagi stbil,di karenakan adanya etika negative dari sebuah siste yang salah
yaitu Diskriminasi.
Kestabilan sistem akademik dewasa ini mulai tidak stabil,di karenakan
adanya etika negative berupa sikap diskriminasi.Fisik,ras,agama serta status sosial
menjadi objek dari etika tersebut,setiap manusia yang berada di dalam ruang
lingkup NKRI baik WNI maupun WNA yang mempunyai perjanjian ,kesemuanya
memiliki hak dan kewajiban untuk mendapatkan pendidikan yang wajar dan
normal secara keseluruhan.
Timbul dari Adanya sikap kesewenangan dari kelompok mayoritas, Institusi
pendidikan yang mempunyai kepentingan,dan Kurang adanya ketegasan peran
pemerintah dalam hal penghapusan diskriminasi,dalam hal ini di dunia
pendidikan.Diskriminasi menjadikan pada umumnya kaum minoritas tidak
mendapaktan haknya secara umum dan merasa terasingkan serta tercabut hak
asasi mereka untuk melakukan sesuatu yang mereka inginkan dalam proses
pendidikan

Anda mungkin juga menyukai