Anda di halaman 1dari 3

Asuhan Kebidanan Ny.

X
Ratnawati

Dismenore
Merupakan gangguan saat mentruasi yang ditandai dengan

adanya nyeri yang luar biasa sehingga anda tidak dapat


melakukan aktivitas. Gejala yang mungkin terjadi adalah
dengan adanya rasa nyeri yang seperti tertarik pada paha
bagian dalam, mual-mual hingga muntah, sakit kepala dan
pusing.Dismenore disebabkan karena rahim mengalami
kontraksi. Reaksi dari otot akan mempengaruhi
prostaglandin. Prostaglandin akan mengalami peningkatan
ketika awal menstruasi kemudian menurun setelah terjadi
menstruasi sehingga mengakibatkan adanya rasa nyeri
yang berkurang setelah hari pertama menstruasi.
Sumber :

Dismenore terdiri dari dua


jenis, yaitu :
1. Dismenore Primer
Nyeri yang dirasakan biasanya berada pada panggul

yang dirasakan selama menstruasi. Umumnya terjadi


pada remaja yang baru mengalami menstruasi. Selain
itu, seiring nya bertambah usia akan semakin
berkurang.
2. Dismenore Sekunder
Nyeri yang terjadi di luar siklus menstruasi yang
diakibatkan faktor lain selain prostaglandin alami.
Biasanya terjadi sebelum menstruasi dimulai. Anda
akan merasakan nyeri yang semakin luar biasa selama
haid dan akan menghilang setelah selesai menstruasi.

Anda mungkin juga menyukai