Anda di halaman 1dari 6

KELOMPOK 5

Skenario
Seorang pria, initial S, 70 tahun
mengeluh nyeri pinggang kiri sejak 1
hari SMRS. Nyeri pinggang kiri
dirasakan mendadak, menjalar ke
perut bagian depan sejak 1 hari yang
lalu, sebelumnya keluhan pernah
dirasakan, hilang timbul

Kata kunci
1.
2.
3.
4.

Pria, 70 thn
Nyeri pinggang kiri, onset 1 hari
Menjalar ke perut bagian depan
Keluhan pernah dirasakan
sebelumnya
5. Keluhan hilang timbul

Informasi tambahan
ANAMNESIS tambahan
RPS :

Riwayat pengobatan disangkal


Riwayat penyakit dahulu :

Mual muntah ( tidak ada informasi )


Demam ( tidak ada informasi )
BAK normal
Edema disangkal
BAB normal
Riwayat trauma negatif
Nyeri kepala negatif

hipertensi positif
stroke negatif
BPH negatif
DM negatif
penyakit batu saluran kemih negatif

Riwayat keluarga ( tidak ada informasi )


Riwayat psikososial :

Nafsu makan ( tidak ada informasi )


Kebiasaan minum air normal
Tidak ada informasi mengangkat beban berat

Informasi tambahan
Pemeriksaan Fisik :
Tanda Vital :
Tekanan darah 140/90 mmHg
Suhu normal
RR 20x/menit
Nadi 80x/menit

Status generalis normal


Inspeksi/palpasi :
Masa balotemen kanan dan kiri negatif
Nyeri ketok ka = negatif, ki = positif

Auskultasi :
bising usus normal

Pemeriksaan prostat :
Nodul negatif
Simetris
massa negatif
Sfringter ani normal
Perdarahan negatif
TBP 40 gram

Informasi tambahan
Pemeriksaan penunjang :
Leukosit 7200
Hb 12,9 %
Ureum 46
Kreatinin 1,7
Potein ( tidak dilakukan pemeriksaan )
Eritrosit urin 40-60 /lp
pH 5,5
Bakteri negatif
Warna urin kuning keruh

Anda mungkin juga menyukai