Anda di halaman 1dari 109

PENDAHULUAN

DAN DASAR-DASAR
KONTUR

IDARWATI

Prosedure Pengkonturan
Kontur Mekanis/Spasi yang sama; dianggap
bahwa sudut kemiringan dari permukaan yang akan
dikontur adalah sama atau jarak antar konturnya
dibagi secara proporsional
Kontur Parallel; dianggap bahwa sudut kemiringan
dari permukaan yang akan dikontur adalah tidak
sama tetapi jarak antar konturnya akan bervariasi
Kontur Interpretasi; tergantung pada dasar
kemampuan individu

Syarat atau Aturan Garis Kontur (1)


Garis kontur adalah garis yang menghubungkan titik-titik
yang bernilai sama pada peta dan harus tertutup
Garis kontur harus berakhir pada pinggir peta
Jarak antar kontur memperlihatkan perubahan kemiringan
pada suatu daerah
Kontur yang tertutup menunjukkan suatu puncak atau
lembah. Biasanya dipakai sebagai awal dalam pembuatan
peta kontur
Garis kontur tidak dapat memotong garis itu sendiri atau
garis kontur lainnya, kecuali karena keadaan khusus

Syarat atau Aturan Garis Kontur (2)


Garis kontur yang nilainya diulang, akan menunjukkan
kebalikan dari arah kemiringan
Garis kontur harus diberi label untuk memudahkan
pembacaan
Interval kontur pada peta harus konstan
Indek kontur adalah garis kontur yang dicetak tebal
biasanya merupakan kelipatan 5 atau 10, berguna untuk
memudahkan pembacaan
Garis kontur yang bergerigi menunjukkan daerah yang
turun/depresi

Variasi pengkunturan

TRANSITIONAL PAGE

River energy:
water volume and its velocity

Peta lokasi daerah penyelidikan

The floodplain qnd associated features


Dr. Osama Attia

SIMBOL HURUF DAN WARNA UNIT UTAMA GEOMORFOLOGI

2.2 Penyajian peta


Penyajian peta disusun menurut bagan tata letak sesuai Gb. 1.
Perubahan tat a letak dapat dilakukan selama proses pengkartografian,
dengan ketentuan peta geomorfologi memuat:
1) judul peta
2) nama dan nomor lembar peta
3) instansi penerbit/pimpinan instansi
4) peta geomorfologi
5) garis penampang geomorfologi (A-B-C)
6) peta lokasi daerah pemetaan
7) lokasi indek lembar peta
8) skala peta

9) cakupan foto udara/citra satelit


10) nama penyusun & tahun terbitan
11) daftar istilah toponimi
12) penampang geomorfologi
13) perian satuan geomorfologi
14) simbol
15) sumber data
16) nama penelaah/penyunting dll

ENDAPAN SUNGAI SEBAGAI GOSONG


DAN TEPI BERUPA KERAKAL (GRAVEL BARS).

ENDAPAN SUNGAI
PADA DATARAN BANJIR

SUSUNAN LAPISAN-2 SEDIMEN


PADA SUNGAI YANG BERKELOK

KONSEP
PEMBENTUKAN
SUNGAI BERSIRAT
(BRAIDED
STREAM)

POLA
SUNGAI
BERSIRAT

SUSUNAN LAPISAN-2 SEDIMEN DALAM SEBUAH DELTA

1/13/2016

asikin

98

TRANSITIONAL PAGE

B=

(N-1) x IK

x 100%

JH x SP

KETERANGAN:
B = sudut lereng
N = jumlah kontur yang terpotong garis sayatan
IK = interval kontur (m)
JH = jarak horisontal (cm)
SP = skala peta (m)

Backdrops:
www.animationfactory.com

- These are full sized


backdrops, just scale them up!

- Can be Copy-Pasted out of


Templates for use anywhere!

Anda mungkin juga menyukai