Anda di halaman 1dari 3

BAB I

PENDAHULUAN
1.1. LATAR BELAKANG
Pemerintah melalui Departemen Pendidikan dan Kebudayaan menetapkan kebijakan link
and match yang berlaku pada semua jenis dan jenjang Pendidikan di Indonesia. Direktorat
Pendidikan Menengah Kejuruan mendapat tugas langsung dari materi Pendidikan dan
Kebudayaan untuk mengembangkan dan melaksanakan pendekatan Pendidikan dengan sistem
ganda Sekolah Menengah Kejuruan (SMK).
Pendidikan-pendidikan dengan sistem ganda sebagai kajian tak terpisahkan dari
kebijakan link and match dijadikan pola utama penyelenggaraan Kurikulum Sekolah Menengah
Kejuruan yang dimulai pada tahun pelajaran 1994 / 1995.
Upaya-upaya ini dilakukan dalam rangka mewujudkan peningkatan mutu Sumber Daya Manusia
memilik keahlian profesional.
Pada dasarnya Pendidikan dengan Sistem Ganda (PSG) adalah bentuk penyelenggaraan
pendidikan keahlian kejuruan (SMK) dengan Dunia Usaha / Dunia Industri (DU/DI), evaluasi
keberhasilan siswa sampai dengan pemasaran tamatan. program pendidikan dan pelatihan PSG
memust aspek-aspek pendidikan meliputi :
1. Komponen Normatif , Meliputi Mata Pelajaran : PPKN,Pendidikan Agama,Bahasa
Indonesia,Pendidikan Jasmani Dan Sejarah Indonesia
2. Komponen Adaftif, Meliputi Mata Pelajaran ; Matematika,Bahasa Inggris.
3. Komponen kejuruan , yaitu mata pelajaran teori-teori kejuruan dalam lingkup study.
4. Komponen praktek dasar kejuruan yang meliputi praktek penunjang dalam melakukan
jenis pekerjaan yang relevan didunia usaha/dunia industri, yang berada dalam lingkup
profil tamatan dari program study tersebut.
Dari pengalaman SMK menyelenggarakan program PSG, komponen normatif dan adaftif
dilaksanakan disekolah, komponen praktek dasar kejuruan dapat dilaksanakan sebagian
disekolah dan sebagian diindustri, sedang komponen praktek industri sepenuhnya
dilaksanakan di industri.
1.2

MAKSUD DAN TUJUAN


Adapun maksud dan tujuan dari penyusunan Laporan ini antara lain :

Sebagai bukti telah menyelesaikan Prakerin;


Sebagai laporan dari hasil Praktek Kerja Industri (Prakerin) yang telah dilaksanakan

secara tertulis;
Sebagai pedoman untuk pembuatan karya tulis selanjutnya;
Mengumpulkan data, guna kepentingan sekolah dan khususnya penulis sendiri dan

juga untuk menunjang peningkatan pengetahuan siswa tingkat selanjutnya;


Sebagai pengetahuan bagaimana cara-cara menulis suatu bentuk tugas akhir yang

baik;
Dan untuk

menambah

wawasan

yang

lebih

luas

tentang

bagaimana

prosedur/langkah-langkah pengarsipan berkas yang baik dan benar.


1.3 BATASAN MASALAH
Mengingat luasnya materi, dan terbatasnya waktu dalam penyusunan laporan, maka pada
laporan ini penulis merumuskan masalah sebagai berikut :
1. Bagaimana cara merawat printer laser jet yang baik dan benar ?
2. Bagaimana cara merawat printer agar tahan lama ?
1.4 METODE PENULISAN DAN TEKNIK PENGUMPULAN DATA
Dalam Penyusunan Laporan ini Penyusun menggnakan metode penulisan Deskriptif,
yaitu meneliti dengan keadaan masa sekarang agar mendapat gambaran atau lukisan secara
sistematis dan akurat.
Adapun Teknik Pengumpulan data yang penulis lakukan sebgai berikut :
1. Observasi
Istilah Observasi diarahkan pada kegiatan memperhatikan secara akurat,
mencatat fenomena yang muncul, dan mempertimbangkan hubungan antar aspek
dalam penelitian tersebut.
2. Wawancara
Teknik yang di gunakan penulis yakni menanyakan suatu msalah yang di hadapi
3.

kepada orang yang lebih mengerti atau mahir.


Study Kepustakaan
Metode Study pustaka dilakukan untuk menunjang metode wawancara dan observasi
yang telah dilakukan.Pengumpulan informasi yang dibutuhkan dalam mencari
referensi-referensi yang berhubungan dengan penelitan yang dilakukan.

1.5 WAKTU PELAKSANAAN

Adapun waktu pelaksanaan prakerin secara ideal sebaiknya mengacu pada tuntutan
kurikulum SMK yaitu 6 bulan, karena adanya keterbatasan sekolah dengan DU/DI, maka
prakerin baru dapat tercapai 1-3 bulan saja,saya melakukan prakerin dari tanggal 05 oktober 29
desember 2015 pada perusahaan Alfindo Megajaya yang berlokasi di Jl. Mayjen Sutoyo No.22
Subang.

Anda mungkin juga menyukai

  • Ospai Cup
    Ospai Cup
    Dokumen4 halaman
    Ospai Cup
    Zistsung Park
    Belum ada peringkat
  • Abs Trak
    Abs Trak
    Dokumen2 halaman
    Abs Trak
    Zistsung Park
    Belum ada peringkat
  • Bab I, V, Daftar Pustaka
    Bab I, V, Daftar Pustaka
    Dokumen46 halaman
    Bab I, V, Daftar Pustaka
    Zistsung Park
    Belum ada peringkat
  • Opini Muth
    Opini Muth
    Dokumen1 halaman
    Opini Muth
    Zistsung Park
    Belum ada peringkat
  • Hepril
    Hepril
    Dokumen1 halaman
    Hepril
    Zistsung Park
    Belum ada peringkat
  • 3 Lembar Pernyataan
    3 Lembar Pernyataan
    Dokumen1 halaman
    3 Lembar Pernyataan
    Zistsung Park
    Belum ada peringkat
  • Metodologi Neni
    Metodologi Neni
    Dokumen1 halaman
    Metodologi Neni
    Zistsung Park
    Belum ada peringkat
  • Anatomi Tika
    Anatomi Tika
    Dokumen42 halaman
    Anatomi Tika
    Zistsung Park
    Belum ada peringkat
  • Amsi
    Amsi
    Dokumen78 halaman
    Amsi
    Zistsung Park
    Belum ada peringkat
  • 3 Lembar Pernyataan
    3 Lembar Pernyataan
    Dokumen1 halaman
    3 Lembar Pernyataan
    Zistsung Park
    Belum ada peringkat
  • Analisis
    Analisis
    Dokumen3 halaman
    Analisis
    Zistsung Park
    Belum ada peringkat
  • Asti RPP
    Asti RPP
    Dokumen9 halaman
    Asti RPP
    Zistsung Park
    Belum ada peringkat
  • Karcis
    Karcis
    Dokumen1 halaman
    Karcis
    Zistsung Park
    Belum ada peringkat
  • PANITIA-REUNI-AKBAR-2012
    PANITIA-REUNI-AKBAR-2012
    Dokumen2 halaman
    PANITIA-REUNI-AKBAR-2012
    Zistsung Park
    Belum ada peringkat
  • 2-C2-Sistem Operasi-X-2 PDF
    2-C2-Sistem Operasi-X-2 PDF
    Dokumen234 halaman
    2-C2-Sistem Operasi-X-2 PDF
    Muhammad Rakha
    Belum ada peringkat
  • Visual Basic 6
    Visual Basic 6
    Dokumen157 halaman
    Visual Basic 6
    nenx-nna-alluunnddhh-3694
    Belum ada peringkat
  • APLIKASI
    APLIKASI
    Dokumen4 halaman
    APLIKASI
    Zistsung Park
    Belum ada peringkat
  • SMKs
    SMKs
    Dokumen1 halaman
    SMKs
    Zistsung Park
    Belum ada peringkat
  • Modul Tahap 2
    Modul Tahap 2
    Dokumen34 halaman
    Modul Tahap 2
    Zistsung Park
    Belum ada peringkat
  • Modul Latihan HTML
    Modul Latihan HTML
    Dokumen55 halaman
    Modul Latihan HTML
    Hardy Noor
    Belum ada peringkat