Anda di halaman 1dari 2

97

BAB VI
KESIMPULAN DAN SARAN

6.1 Kesimpulan
Kesimpulan yang didapat dari penelitian ini adalah sebagai berikut :
1. Pada umunya sifat acoustic impedance (AI) hanya mampu untuk
memisahkan litologi bawah permukaan, sehingga kontras batupasir
tidak terlihat pada penampang full-stack dan acoustic impedance (AI).
2. Kontras batupasir dapat diidentifikasi setelah dihubungkan dengan
sifat-sifat gelombang geser, seperti Shear Impedance (SI), Poissons
ratio (PR), and Extended Elastic Impedance (EEI) dengan chi
optimum adalah 60o, Karena Extended elastic impedance mampu
memisahkan litologi batuan dan sifat fluida.
3. Resolusi optimal yang didapat untuk data seismik IL1728 adalah
wavelet ricker dengan dominant frekuensi 22Hz.
4. Hasil inversi inline 1728 memberikan hasil yang sama dengan data log
pada lokasi well SDT-2, sehingga menjadi validasi kebenaran dari
hasil inversi inline 1728 tersebut.

98

6.2 Saran
Adapun saran untuk penelitian ini adalah sebagai berikut :
1. Melakukan pengolahan data seismik yang dikhususkan pada
gelombang PS. Karena parameter gelombang S pada penelitian ini,
seperti Shear impedance dan poisson rasio dapat memperlihatkan
keberadaan channel dan lobes sand pada reservoar sand paleocene
tersebut.
2. Memberikan tool yang sesuai pada proses channeling batupasir.

Anda mungkin juga menyukai