Anda di halaman 1dari 2

BESARAN DAN SATUAN

Besaran fisika atau besaran terdiri dari besaran pokok dan besaran
turunan.
A. Besaran Pokok

B. Besaran Turunan

Konversi satuan
Panjang

Massa

Fisika merupakan ilmu pengetahuan


yang mempelajari fenomena alam atau
gejala-gejala dan interaksi yang terjadi
di dalamnya.
Kecepatan,
tinggi,
dan suhu
merupakan besaran fisika atau besaran.
Sedangkan jujur, warna, dan menawan
merupakan bukan besaran fisika sebab
tidak dapat diukur dengan alat dan tidak
dapat dinyatakan dengan angka.
Jadi besaran merupakan sesuatu
yang dapat diukur, serta memiliki nilai
besaran (angka) dan satuan.
Contoh:
Panjang
Satuan panjang diturunkan dari meter
standar, antara lain:
1 km =1000 m = 103 m
1 cm = 0,01 m = ........ m
1 mm = 0,001 m = ........ m
Waktu
Satuan pokok besaran waktu dalam SI
adalah sekon atau detik.
1 hari rata-rata = 24 jam
1 jam
= 60 menit
1 menit
= 60 sekon, maka
1 hari rata-rata = 24 x 60 x 60 sekon
= 86.400 sekon
Jadi 1 sekon = ................ hari
Massa
1 ton = 1000 kg = 103 kg
1 kuintal = 100 kg = ......
1 hektogram (ons) = 0,1 kg = ......
1 dekagram = 0,01 kg = ......
1 gram = 0,001 kg = .....
1 miligram = 0,000001 kg = .....
1 mikrogram = 10-9 kg = ...........

Waktu
Konversikan waktu 25 jam ke
dalam menit !

Catatan:

Anda mungkin juga menyukai