Anda di halaman 1dari 2

SESI TANYA JAWAB

Pendidikan Kesehatan Nutrisi Untuk Penyembuhan


Fraktur
Hari Rabu Tanggal 30 Januari 2013 di Gedung Kemuning
Lantai 4
Ruang Rawat Inap Orthopaedi
A. Pertanyaan Dari Peserta
1. Bu Aas, Ikan teri banyak mengandung kalsium tinggi,
namun kadang menimbulkan gatal. Bagaimana ttg hal
tersebut?
Jawab : Beberapa orang mengalami alergi dengan ikan
teri, jika ada yang mengkonsumsi ikan teri kemudian
terasa gatal, kemungkinan itu alergi. Untuk memenuhi
kebutuhan kalsium, dapat menggunakan sumber lain.

2. Pak Rahmat, Bagaimanakah perkembangan luka?


Jawab : Perkembangan luka membutuhkan nutrisi yang
baik seperti makanan yang kaya akan protein dan
kalsium misalnya putih telur. Selain itu harus dilakukan
perawatan untuk menjaga kebersihannya.

3. Pak Agus, Untuk mempercepat proses penyembuhan


luka salah satunya dengan menggunakan buah naga,
apakah ada buah lainnya?
Jawab : Buah yang dapat mengandung vitamin C adalah
buah yang dianjurkan untuk dikonsumsi karena dapat
membantu penyerapan kalsium. Tidak hanya buah
naga, buah lain seperti jambu, mangga, dll.

Program Profesi Ners Angkatan XXIV


FAKULTAS ILMU KEPERAWATAN
UNIVERISTAS PADJADJARAN BANDUNG
2013

4. Mustofa : selain daging merah, daging yg seperti apa


yang
baik
untuk
dikonsumsi,
kalau
misalnya
mempunyai darah tinggi?
Jawab : Daging merah memang banyak mnegandung
protein. Daging- daging yang lain juga mengandung
protein. Namun pengkonsumsian daging merah harus
dikurangi jika mempunyai penyakit hipertensi karena
untuk mngurangi kolestrol. Selain hipertensi harus
diketahui juga ada alergi atau tidak.
B. Pertanyaan Untuk Peserta
1. Nutrisi apakah yang dianjurkan untuk dikonsumsi
pasien patah tulang?
Jawab : Pasien Yogi, Vitamin D, kalsium, Protein,dll.
2. Contoh makanan yang baik untuk pasien patah tulang ?
Jawab : susu, telur, daging merah, vitamin C, bayam,
sawi, tahu, tempe, kacang- kacangan, lele, belut, dll.

Program Profesi Ners Angkatan XXIV


FAKULTAS ILMU KEPERAWATAN
UNIVERISTAS PADJADJARAN BANDUNG
2013

Anda mungkin juga menyukai