Anda di halaman 1dari 12

UJI CHI SQUARE

( X2 )

PENGERTIAN UJI CHI SQUARE

Sebuah metode analisis non parametrik yg


paling terkenal dan banyak digunakan.
Metode ini sangat bermanfaat ketika data
yang tersedia hanya berupa frekuensi,
misalnya banyaknya subjek dalam kategori
sakit dan tidak sakit.

KEGUANAAN UJI CHI SQUARE

Menguji kesesuaian.
Dengan uji kesesuaian suatu distribusi sampel
dievaluasi apakah sesuai dengan distribusi
populasi tertentu.
Menguji ketidaktergantungan.
Dengan uji independensi diperiksa apakah dua
buah variabel dari sebuah sampel saling
tergantung atau tidak saling tergantung.
Menguji homogenitas.
Dengan uji homogenitas, beberapa sampel
dievaluasi apakah berasal dari poulasi-populasi
yang sama (homogen) dalam halvariabel tertentu.

Satu hal yang peru diingat dalam uji X2 ialah :


bahwa cara kategorisasi, baik frekuensi
pengamatan maupun frekuensi harapan
harus
sama,
agar
memungkinkan
perbandingan secara proporsional.
Frekuensi Harapan ialah :
Frekuensi teoritis yg diharapkan muncul pada
keadaan yg hipotesis nolnya benar. Frekuensi
harapan ini disebut pula frekuensi teoritis.
Frekuensi dari suatu distribusi perumpamaan.
Frekuensi harapan ini disebut pula frekuensi
hipotesis

Format tebel kontingensi 2 x 2


VARIABEL
Kat I

Kat 2

Kat I

a+b

Kat 2

c+d

a+c

b+d

VARIABEL

Rumus statistik uji Kai Kuadrat (X2) adalah :


k

( Oij Eij )2

X2 = ---------------i=1

Eij

Oij = Frekuensi teramati dari sel baris ke I & kolom ke j.

Eij = Frekuensi harapan dari sel baris ke I & kolom ke j.

k
= Penjumlahan semua kategori (k)
i=1

(a+c) x (a+b)
E11 = -------------------N

(b+d) x (a+b)
E12 = -------------------N

(a+c) x (c+d)
E21 = -------------------N

(b+d) x (c+d)
E22 = -------------------N

Bila kedua variabel (karakteristik, kriteria)


dikategorikan masing-masing menjadi dua,
analisis bisa dilakukan dengan rumus alternatif
statistik berikut ini :
N (ad bc)2
X2 = --------------------------------(a+b) (c+d) (a+c) (b+d)

Dengan derajat bebas (r 1) (c 1) . Jika nilai X2


hitung > nilai X2 tabel, terdapat perbedaan yang
bermakna (Ho ditolak), Sebaliknya jika nilai X2
hitung < X2 tabel, perbedaan itu tidak bermakna
(Ho diterima Pada tingkat kemaknaan )

PERSYARATAN UJI CHI SQUARE ( X2 )


1. Sampel dipilih acak.
2. Semua pengamatan dilakukan independen.
3. Setiap sel paling sedikit berisi frekuensi harapan
sebesar 1. Sel-sel dengan frekuensi harapan < 5
tidak melebihi 20 % dari total sel. Untuk tabel 2 x 2
syarat itu berarti tidak satu sel pun boleh berisi
frekuensi harapan < 5.
4. Meskipun dapat diterapkan pada sampel kecil ,
ukuran sampel sebaiknya > 40.
5. Bila sampel < 20 atau terdapat frekuensi harapan < 5
lebih dari 20%, maka data hendaknya dianalisis dgn
uji pasti fisher.

Rumus

Uji Pasti Fisher

(a+b)! (c+d)! (a+c)! (b+d)!


P (a,b,c,d) = --------------------------------------n! a! b! c! d!

Data sebuah studi berminat mengetahui hubungan antara persepsi tentang


kerentanan terhadap penyakit dan pemilihan jenis pemberi pelayanan
kesehatan.
Dari populasi pemakai pelayanan kesehatan modern dan tradisional
dicuplik sampel.
Persepsi kerentanan dibagi dua kategori : sangat serius dan kurang serius,
dgn hasil sbb :
DENYUT NADI
KUAT LEMAH
NORMAL

24

30

TIDAK
NORMAL

12

20

32

18

50

Berdasarkan data tersebut, dapatkah kita simpulkan bahwa terdapat


hubungan antara kedua variabel dengan = 0,05 ?

Jenis Kelamin * Tingfkat Kecemasan Crosstabulation


Count

Jenis Kelamin
Total

Laki-Laki
Wanita

Tingfkat Kecemasan
Kecemasan
Kecemasan
Kecemasan
Ringan
Sedang
Berat
4
12
1
1
5
3
5
17
4

Total
17
9
26

Anda mungkin juga menyukai

  • DATA Officer
    DATA Officer
    Dokumen5 halaman
    DATA Officer
    Nia Milenia
    Belum ada peringkat
  • Teknik Membaca Skimming
    Teknik Membaca Skimming
    Dokumen2 halaman
    Teknik Membaca Skimming
    Nia Milenia
    Belum ada peringkat
  • Bindo
    Bindo
    Dokumen1 halaman
    Bindo
    Nia Milenia
    Belum ada peringkat
  • Kualifikasi Data Officer
    Kualifikasi Data Officer
    Dokumen1 halaman
    Kualifikasi Data Officer
    Nia Milenia
    Belum ada peringkat
  • Thing of Finance
    Thing of Finance
    Dokumen5 halaman
    Thing of Finance
    Nia Milenia
    Belum ada peringkat
  • Peppermint
    Peppermint
    Dokumen3 halaman
    Peppermint
    Nia Milenia
    Belum ada peringkat
  • Bab 3 Etika
    Bab 3 Etika
    Dokumen2 halaman
    Bab 3 Etika
    Nia Milenia
    Belum ada peringkat
  • Manu Skrip
    Manu Skrip
    Dokumen9 halaman
    Manu Skrip
    Nia Milenia
    Belum ada peringkat
  • Skak
    Skak
    Dokumen21 halaman
    Skak
    Nia Milenia
    Belum ada peringkat
  • Chapter II
    Chapter II
    Dokumen11 halaman
    Chapter II
    Gaby Lopang
    Belum ada peringkat
  • Kuesioner
    Kuesioner
    Dokumen3 halaman
    Kuesioner
    Nia Milenia
    Belum ada peringkat
  • Bab 2 Senin
    Bab 2 Senin
    Dokumen39 halaman
    Bab 2 Senin
    Nia Milenia
    Belum ada peringkat
  • Bab I Vendri
    Bab I Vendri
    Dokumen7 halaman
    Bab I Vendri
    Nia Milenia
    Belum ada peringkat
  • Iklan
    Iklan
    Dokumen1 halaman
    Iklan
    Nia Milenia
    Belum ada peringkat
  • Kuesioner
    Kuesioner
    Dokumen3 halaman
    Kuesioner
    Nia Milenia
    Belum ada peringkat
  • Jenis Kelamin
     Jenis Kelamin
    Dokumen96 halaman
    Jenis Kelamin
    Nia Milenia
    Belum ada peringkat
  • Analisis Jurnal
    Analisis Jurnal
    Dokumen5 halaman
    Analisis Jurnal
    Nia Milenia
    Belum ada peringkat
  • Artikel Ilmiah Jurnal Faisal Kholid
    Artikel Ilmiah Jurnal Faisal Kholid
    Dokumen15 halaman
    Artikel Ilmiah Jurnal Faisal Kholid
    Peter Indra Septian
    Belum ada peringkat
  • Sofia Na
    Sofia Na
    Dokumen10 halaman
    Sofia Na
    Nia Milenia
    Belum ada peringkat
  • Pemeriksan Dan Penilaian Nyeri
    Pemeriksan Dan Penilaian Nyeri
    Dokumen31 halaman
    Pemeriksan Dan Penilaian Nyeri
    Ayu Asih Pertiwi
    Belum ada peringkat
  • Manuskrip
    Manuskrip
    Dokumen10 halaman
    Manuskrip
    Nia Milenia
    Belum ada peringkat
  • Ghina MF
    Ghina MF
    Dokumen99 halaman
    Ghina MF
    Nia Milenia
    Belum ada peringkat
  • Chapter II
    Chapter II
    Dokumen17 halaman
    Chapter II
    Sylvia Pertiwi
    Belum ada peringkat
  • R Doraisamy - 2012 Diet
    R Doraisamy - 2012 Diet
    Dokumen14 halaman
    R Doraisamy - 2012 Diet
    Nia Milenia
    Belum ada peringkat
  • Intan
    Intan
    Dokumen17 halaman
    Intan
    Titik Nuri
    Belum ada peringkat
  • Bab 3
    Bab 3
    Dokumen8 halaman
    Bab 3
    Nia Milenia
    Belum ada peringkat
  • 05.2 Bab 2102
    05.2 Bab 2102
    Dokumen23 halaman
    05.2 Bab 2102
    Megha Meyriska
    Belum ada peringkat
  • Bab 1 KMB
    Bab 1 KMB
    Dokumen6 halaman
    Bab 1 KMB
    Nia Milenia
    Belum ada peringkat
  • CHA Ani - 2014 Bedah Abdomen
    CHA Ani - 2014 Bedah Abdomen
    Dokumen24 halaman
    CHA Ani - 2014 Bedah Abdomen
    Nia Milenia
    Belum ada peringkat
  • Cover
    Cover
    Dokumen9 halaman
    Cover
    Nia Milenia
    Belum ada peringkat