Anda di halaman 1dari 12

EJAAN BAHASA INDONESIA YANG

DISEMPURNAKAN

A.Konsep Ejaan

1.Pengertian Ejaan..?
Ejaan Adalah aturan atau kaidah tentang cara melambangkan gambar
bunyi ujaran dan bagaimana hubungan antar lambang-lambang bunyi
tersebut,pemisahan dan penggabunganya dalam suatu bahasa.

2. Deskripsi Secara Garis Besar Perkembangan


Ejaan Bahasa Indnesia Yaitu :

- Ejaan Van Ophuijsen

- Ejaan Soewandi
- Ejaan Yang Disempurnakan

CONTOH :
Ejaan Van
Ophuijsen (1901)

Ejaan Soewandi
(19 Maret 1947)

EYD
(17 Agustus 1972)

Tj

Tj

Tjandi

tjandi

Candi

Tjoekoep

tjukup

Cukup

B.Ruang Lingkup Ejaan Yang Disempurnakan

a.Pemakaian Huruf
1.Huruf Abjad
Contoh :
Huruf

Nama

Aa

Bb

be

Cc

ce

Dd

de

Ee

2.Huruf Vokal
Contoh :
Huruf Vokal

Contoh Pemakaian Dalam Kata


Di Awal

Di Tengah

Di Akhir

Api

padi

Lusa

Enak

petak

Sore

Itu

simpan

Murni

Oleh

kota

Radio

Ulang

Bumi

Ibu

3.Huruf Konsonan

contoh
Contoh Pemakaian Dalam Kata
Huruf Konsonan
Di Awal

Di Tengah

Di Akhir

Bahasa

Sebut

Adab

Cakap

Kaca

Dua

ada

Abad

4.Huruf Diftong
Contoh :
Contoh Pemakaian Dalam Kata
Huruf Diftong
Di Awal

Di Tengah

Di Akhir

Ai

Ain

syaitan

Pandai

Au

Aula

saudara

Harimau

Oi

boikot

Amboi

5.Gabungan Huruf Konsonan


Contoh :
Contoh Pemakaian Dalam Kata
Gabungan Huruf
Konsonan

Di Awal

Di Tengah

Di Akhir

Kh

Khusus

akhir

Tarikh

Ng

Ngilu

bangun

Senang

Ny

Nyata

hanyut

Sy

Syarat

isyarat

arasy

6.Pemenggalan Kata

1). Pemenggalan kata pada kata dasar.


2).Imbuhan akhiran dan imbuhan awalan

b.Pemakaian Huruf Kapital dan Huruf Miring


1).Huruf kapital atau huruf Besar
Dalam penggunaan huruf kapital atau huruf
besar terbagi menjadi 16 bagian 5 diantaranya
yaitu

Anda mungkin juga menyukai